Anda di halaman 1dari 34

Sifat Radiasi tidak dapat

dideteksi dengan panca


indra

Pengukuran Radiasi diperlukan:


- Pemantauan daerah kerja
- pemantauan dosis perorangan

PPR perlu memahami


prinsip pengukuran radiasi

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 2


Mampu menggunakan Alat ukur radiasi secara
benar

Mampu melakukan pemantauan paparan dan


dosis radiasi

Mampu melakukan Verifikasi Keselamatan


Radiasi

Pemanfaatan sumber radiasi secara selamat

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 3


KOMPETENSI DASAR
Setelah mengikuti materi ini
peserta akan mampu
menguraikan kegunaan alat
ukur radiasi

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 4


Indikator Keberhasilan (1)
Membedakan kuantitas, energi dan dosis radiasi.

Menyebutkan mekanisme deteksi radiasi


Menjelaskan prinsip kerja detektor isian gas, sintilasi dan
semikonduktor
Menjelaskan karakteristik detektor isian gas, sintilasi dan
semikonduktor
Membedakan kegunaan dosimeter perorangan,
surveimeter, dan monitor kontaminasi

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 5


Indikator Keberhasilan (2)
Menjelaskan konsep kalibrasi dan kegunaan faktor
kalibrasi alat ukur radiasi
Menguraikan prinsip kerja dosimeter saku, film
badge, TLD, dan RPLD;
Menyebutkan karakteristik dosimeter dosimeter saku,
film badge, TLD, dan RPLD
Menguraikan 3 langkah yang harus dilakukan
sebelum menggunakan surveimeter

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 6


PRINSIP PENGUKURAN RADIASI

JENIS DETEKTOR RADIASI

ALAT UKUR PROTEKSI RADIASI

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 7


www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 8
Alat yang digunakan untuk mendeteksi
dan mengukur :
KUANTITAS,
ENERGI,
INTENSITAS
DOSIS RADIASI

TYN.RL2.DPR.120
www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi Deteksi dan Pengukuran Radiasi 99
radiasi

detektor
Peralatan
penunjang

• Bahan yang dapat • peralatan elektronik,


berinteraksi dengan • berfungsi untuk mengubah
radiasi, tanggapan detektor tersebut
• berfungsi mengubah menjadi suatu informasi yang
energi radiasi menjadi dapat diamati oleh indera manusia
bentuk energi lain yang • diolah lebih lanjut menjadi
lebih mudah diamati informasi yang berarti.

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 10


Kuantitas Radiasi
banyaknya radiasi per satuan waktu per satuan luas, pada
suatu titik pengukuran

merupakan sebagian dari radiasi yang dipancarkan oleh


sumber

A p
Sumber
Detektor
Φ = 2
Radiasi
4π  r
Jarak r meter

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 11


Energi
kekuatan dari setiap radiasi yang dipancarkan
Bergantung pada jenis radionuklida atau kV
1 eV: energi elektron yang bergerak melalui beda
potensial 1 eV
Jenis Radionuklida Energi Probabilitas
Cd-109 88 keV 3,70%
Cs-137 662 keV 85,1%
1173 keV 100%
Co-60
1332 keV 100%

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 12


Intensitas I = Φ E
Energi atau jumlah radiasi
per satuan waktu per
satuan luas

Hasil perkalian kuantitas


dengan energi

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 13


Dosis Radiasi
jumlah radiasi yang terdapat dalam
medan radiasi
jumlah energi radiasi yang diserap atau
diterima oleh materi

Satuan: Rem, Sievert

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 14


Alat ukur proteksi radiasi
• Mengukur intensitas atau dosis radiasi untuk
keperluan keselamatan
• Dasar untuk melakukan tindakan
tertentu
Sistem Pencacah
• mengukur kuantitas atau spektrum
energi radiasi untuk keperluan aplikasi
atau penelitian

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 15


Mekanisme Deteksi Contoh Detektor
Proses Ionisasi GM
Proses Sintilasi NaI(Tl)
Proses Termoluminisensi TLD
Efek Pemanasan Kalorimeter
Reaksi Kimia Film Badge
Perubahan Biologi Dosimeter Biologi

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 16


www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 17
www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 18
Detektor isian gas

Detektor sintilasi

Detektor semikonduktor

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 19


Proses ionisasi: terbentuknya ion positif dan negatif
www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 20
www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 21
TYN.RL2.DPR.120
www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi Deteksi dan Pengukuran Radiasi 22
22
Jenis Detektor Isian Gas
Detektor Kamar Ionisasi
Detektor Proporsional
Detektor Geiger Muller

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 23


Karakteristik jumlah ion terhadap perubahan tegangan kerja detektor

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 24


Jenis Radiasi yang
Karakteristik
dapata diukur
Alpha (window sangat
Kontruksi sangat tipis)
sederhana
Beta

Gamma/Sinar-X
Effisiensi rendah
Neutron (BF3 atau He)

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 25


material sintilator Photomultiplier
berbentuk padat
maupun cair mengubah percikan
cahaya yang dihasilkan
material sintilator
akan menghasilkan menjadi pulsa listrik.
percikan cahaya bila
dikenai radiasi pengion.

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 26


Radiasi mengenai bahan sintilator

Timbul percikan cahaya

Foton cahaya mengenai fotokatoda

Fotokatoda memancarkan elektron

Elektron difocuskan ke arah dynode

Elektron digandakan

Elektron mengenai anoda

Timbul arus/pulsa

Ditampilkanpada alat peraga

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 27


Electron pada pita valensi
menyerap energi radiasi

Elektron pindah ke pita konduksi

Elektron kembali ke pita valensi

Dipancarkan radiasi sinar-X,

Unsur activator menggeser


panjang gelombang sinar-X

radiasi yang dipancarkannya


berupa sinar tampak

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 28


Karakteristik Jenis Sintilator
NaI(Tl) untuk gamma dan
Effisiensi tinggi dan respon sinar-X
sangat cepat Zn S (Ag)) untuk alpha dan
beta

Lil (Eu) untuk neutron


Kontruksi rumit
Sintilator cair unutk Beta
aktivitas rendah

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 29


Tipe p
+ + +
- - -
R

Tipe n Peraga

+ -

Skema Detektor Semikonduktor

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 30


• Resolusi tinggi
Karakteristik • Kontruksi rumit dan mudah rusak

• Jenis Detektor Semikonduktor :


• HPGe untuk radiasi gamma
Jenis Detektor
• SiLi untuk radiasi Sinar-X
Semikonduktor • Sawar muka (surface barrier) untuk
alpha / beta

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 31


detektor detektor
semikonduktor semikonduktor
(HPGe) (Si Li)
www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 32
Detektor Proses Interaksi Karakteristik
Konstruksi sederhana
Isian Gas Ionisasi Efisiensi terendah dan
Resolusi rendah
Efisiensi tinggi
Respons cepat
Sintilasi Eksitasi – Sintilasi
Kontruksi rumit
Resolusi terendah
Resolusi tertinggi
Konstruksi rumit
Semikonduktor Ionisasi
Efisiensi lebih rendah dari
sintilasi

www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 33


www.batan.go.id Alat Ukur Radiasi 34

Anda mungkin juga menyukai