Anda di halaman 1dari 16

MANAJEMEN

PIUTANG
REYHAN ADIVA
DONNY NAUFAL H.P
Mengelola Piutang
Mengelola piutang adalah sebuah proses yang
mendata, mengumpulkan, dan menagih piutang
perusahaan dari tangan konsumen.
Untuk meningkatkan penjualan.
Untuk meningkatkan laba.
Untuk menghadapi persaingan

PEMBAHASA• The cash discount


N • The cash discount period
• The credit period
• The collection effort
THE CASH DISCOUNT (Potongan Tunai)

potongan harga yang diberikan apabila pembayaran


dilakukan lebih cepat dari jangka waktu kredit.
THE CASH DISCOUNT PERIOD(periode
pembayaran dengan diskon)
• jumlah waktu yang diizinkan
pelanggan untuk membayar dan
mengapa diskon tunai masih mengambil diskon tunai
ditawarkan?

GOOD: untuk mencoba untuk mendorong pelanggan


untuk membayar lebih cepat daripada pada akhir
periode kredit.

REAL:menawarkan diskon tunai sebagai


sinyal peringatan dini pelanggan dalam
kesulitan keuangan
THE CASH DISCOUNT (Potongan Tunai)

Elastisitas THE CASH DISCOUNT


TERHADAP

PENJUALAN
Perusahaan Vendor baja
ringan dengan pengembang.
THE CASH DISCOUNT (Potongan Tunai)

Elastisitas THE CASH DISCOUNT


TERHADAP
P E N D A PATA N S E B E L U M
PA J A K
Meningkatkan pendapatan
dengan mengurangi
potongan.
THE CASH DISCOUNT (Potongan Tunai)

Elastisitas THE CASH DISCOUNT


TERHADAP
Banyaknya Piutang
Memberikan sedikit diskon
untuk mendapatkan
keuntungan yang maksimal

Beli 1000 1%x10.000=100


botol plastic
Nilai (10.000) 3%x10.000=300
The Credit Period
(Jumlah waktu pelanggan harus membayar produk)
Jangka waktu antara ketika pelanggan membeli Kebanyakan debitur percaya semakin
produk dan ketika pembayaran pelanggan jatuh lama periode maka semakin banyak
tempo permintaan

GAME DALAM RETAIL


Permainan omset dan periode
pembayaran
The Credit Period

CREDIT PERIOD VERSUS BAD


DEBT EXPENSE

BAD DEBT EXPENSE:


•suatu kerugian yang timbul karena
adanya piutang yang tidak dapat
ditagih oleh perusahaan.
Jangan galak saat nagih utang!!!
• Nagih utang terlalu ketat membuat pelanggan enggan
ngutang
• (berlaku juga atas kredit jual-beli)

• Nyebelin ketika: demen nagih tapi yang ditagih lebih


galak, nagih tapi yang ditagih ga ada duit/bangkrut

• Nah tapi kalo udah ada kejadian kek gitu, jangan


malah kita akhirnya agresif kepada yang diutangin

LOOK AT ME
TAPI DALAM BAB INI: JANGAN NYEBUT “NAGIH” KARENA MASIH SKALA
USAHA BARU. SEBUT NYA “PENGUMPULAN”
Rumus enaknya Jangan
ngasih utang ato perhatiin
nggak ya??? mba nya
• Asumsi dasar: keuntungan > kerugian ya!!!!
• Ini rumusnya: P (G) ≥ (1 – P) C
• Keterangan:
• P = Probability
• G = Gross profit
• (1-P) = Probability of not collecting
• Ini rumus kalo yang ngutang bayar nya nunggak:
P (G - i (t) S) ≥ (1 - P) (C + i (t) S)
• Keterangan:
• i(t)S = Opportunity cost(based on time) x Sales  Time merujuk pada
perkiraan waktu ngaret
CONTOH
• Sales: $1000
• COGS : $700
• Gross Profit : $300
• Kira2 di bayar : 90 days
• Paling ngaret : 90 + 60 days
• Opportunity cost annum : 24%
• Opportunity cost monthly : 2%
• Opportunity cost + 60 days : 4%
• Probability of collection: 90% = 0.9
JAWAB
• P (G - i (t) S) ≥ (1 - P) (C + i (t) S)
• .9 (300 – (.04(1,000)) ≥ (1 – .9) (700 +
(.04(1,000))
• $324 ≥ $74

• Revenue > Loss, maka


gapapa laksanakan kreditnya
TA P I
TAPI
TAPI
• Gimana caranya kalo misal kita gatau probabilitynya berapa???
• Pake asumsi sederhana aja: cari cut-off dari probabiltas
• Contoh: probabilitas pengembalian 70%, yaudah kasi kredit aja
• Ini rumusnya: P = C/S or (S – G)/S
• Kalo kira2 nunggak:
P = (C + i( t ) S ) / S or (S – (G – i(t)S))/S

#STAY SAFE YA GESSSSS


NAH Pake contoh
NAH sebelumnya
NAH
• P = (C + i( t ) S ) / S or (S – (G – i(t)S))/S
• P = (1000 – (300 – 40))/1000
• P = 74

• Maka probablitas minimal untuk pengumpulan adalah 74%

#STAY AT HOME GESSSS


LOH SUMMARY
LOH
LOH
• Manajemen piutang  cek elastisitas permintaan
• Variable elastisitas itu adalah diskon penjualan dan periode kredit
• Apabila penjualan relatif tidak elastis terhadap variable
• Laba sebelum pajak rendah  bisa naikin income
• Pengumpulan piutang bakal santuy apabila laba kotor tinggi (aspek yang
mempengaruhi: penjualan bersih + pendapatan bunga)
• Pertimbangkan aspek likuiditas perusahaan (ketersediaan aset lancar)
• Kalo laba kotor rendah, pikir-pikir dulu buat kasih kredit
• Jangan terlalu mudah kasih ngutangin pelanggan, liat juga kemungkinan pelanggan
dalam membayar utang tersebut
• Probabilitas untuk dapet pengembalian utang diatas 100% bisa pake LOC (Letter of
Credit) #STAY AT HOME GESSSS
TERIMAKASIH

2m
#STAYSAFE
#STAYATHOME

Anda mungkin juga menyukai