Anda di halaman 1dari 11

Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Prov. Kalimantan Barat


SMK Negeri 2 Pontianak

Penelusuran Lulusan (Tracer Study) Berkelanjutan


SMK
Disampaikan pada kegiatan Bimbingan Teknis Tracer Study berkelanjutan SMK,
Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi
Definisi dan Tujuan Tracer Study?

Definisi: “Survei terukur terhadap lulusan SMK yang dilakukan setelah mereka lulus”
Tujuan Umum: “Mengetahui dampak berbagai program pada SMK terhadap lulusan;
Bekerja, Melanjutkan studi, Wirausaha,)

Mendapatkan informasi
01 penyerapan lulusan SMK 02 Mendapatkan informasi umpan balik
dari lulusan untuk meningkatkan
kualitas program pendidikan pada SMK

Tujuan Khusus
Mendapatkan informasi tentang
03 level ketenagakerjaan dan dunia
04 Mendapatkan informasi kompetensi
(hard skills dan soft skills) yang
kerja alumni Wirausaha (level
kabupaten/kota, provinsi, nasional dibutuhkan oleh dunia kerja
& Internasional)

Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi


2
Manfaat Tracer Study?

Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan 01
• Menyediakan informasi pendukung
03 Satuan Pendidikan
(SMK)
untuk Raport Pendidikan ;
• Menyediakan informasi pendukung
Memberikan informasi untuk
untuk merumuskan kebijakan
perbaikan kinerja SMK

Dunia Kerja
04 Memberikan informasi tentang
Dinas Pendidikan
Provinsi
02 potensi kerja sama dunia kerja
sebagai pengguna lulusan
dengan SMK
• Menyediakan informasi pendukung untuk
Raport Pendidikan bagi Provinsi; Lulusan/alumni
• Menyediakan informasi pendukung untuk
merumuskan kebijakan di daerah masing-
05 • Memberikan umpan balik bagi SMK untuk
peningkatan kualitas
masing • Memberikan bahan untuk branding SMK

Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi


3
Apa yang Diukur dalam Tracer Study?

Mendapatkan informasi penyerapan Mendapatkan informasi tentang


01 lulusan SMK 03 ketenagakerjaan dan dunia kerja pada level
local, regional, nasional dan Internasional
1. Lulusan yang bekerja 1. Daya serap tenaga kerja lulusan SMK oleh
2. Lulusan yang melanjutkan pendidikan industri
3. Lulusan yang berwirausaha 2. Sektor industri yang bertumbuh dan
4. Lulusan yang sedang mencari pekerjaan menurun sebagai bahan pertimbangan
evaluasi pengembangan jurusan di SMK

Mendapatkan informasi umpan balik dari Mendapatkan informasi kompetensi (hard


02 lulusan untuk meningkatkan kualitas 04 skills dan soft skills) yang dibutuhkan oleh
program pada SMK dunia kerja
1. Kurikulum di SMK 1. Keselarasan kualifikasi dan kompetensi yang
2. Metode pembelajaran dikuasai SMK dengan bidang pekerjaan
3. Sarana praktik 2. Tingkat kepuasan pengguna lulusan SMK
4. Penilaian
5. Kepuasan proses pembelajaran
6. Alasan lulusan memilih SMK
Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi
4
Tracer Study Berkelanjutan (Sustainable TS)

Negeri;
3,636 ;
26%

Swasta;
10,551 ;
74%

Negeri Swasta

TRACER STUDY BERKELANJUTAN


Tracer study untuk SMK ini merupakan model pelaksanaan tracer study berkelanjutan yang dalam
jangka Panjang wajib dilaksanakan setiap tahunnya oleh seluruh satuan Pendidikan Vokasi baik
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP) dan Perguruan Tinggi
Penyelenggara Pendidikan Vokasi (PTPPV) (menjadi bagian tugas pokok satuan diksi).

Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi


5
Tracer Study Berkelanjutan
Tracer study dilaksanakan setiap akhir
tahun pelajaran secara berkelanjutan.

• Pendataan lulusan dilaksanakan


setiap akhir tahun pelajaran, yaitu
pada saat pelepasan lulusan atau
wisuda;

• Tracer study untuk alumni yang


telah lulus 1 tahun dan 2 tahun (2
kohort) dihitung dari tahun
pelajaran berjalan, dilaksanakan
maksimum selama 6 (enam) bulan,
yaitu dari bulan Juli sampai dengan
Desember.

Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi


6
Sasaran Tracer Study Berkelanjutan

Satuan Pendidikan Lulusan SMK Dunia Kerja (DUDI)

SMK, LKP dan PTPPV Lulusan SMK, LKP dan • Telah bekerja sama dengan
PTPPV satuan Diksi
• Telah merekrut lulusan
• Dunia Kerja umum

Direktorat Jenderal Pendidikan


Vokasi 7
Target Capaian Tracer Study Berkelanjutan Tahun 2021

75
901
SMK Peneriman Bantuan
SMK PK
Kemitraan

• 68 SMK PK sudah menjadi sampel • 6 SMK Penerima bantuan Kemitraan sudah


tracer pilot project menjadi sampel tracer study pilot project

Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi


8
Website Tracer Diksi

Cek NISN
https://bit.ly/nisn_smkn2ptk

Website Tracer Diksi


https://tracerdiksi.kemdikbud.go.id/

0859 1065 27244

Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi


9
Terima Kasih
Temui
kami
mitrasdudi

mitrasdudi

mitrasdudi kemdikbud

mitrasdudi kemdikbud

mitrasdudi@kemdikbud.go.id

Anda mungkin juga menyukai