Anda di halaman 1dari 6

“Kios Rahma”

Kelompok 5
JULIANTI AR LAMADING (G81118021)
REWIA (G81120001)
MIFTHAHUL JANAH (G81120019)
ASRIANA (G81120022)
FIKSAR (G81120032)
MOH. ILHAM NURYADIN (G81120034)
STEVEN BALEBU (G81120039)
UMKM
• Usaha Mikro adalah usaha produktif milik orang
perorangan dan/atau badan usaha perorangan yang
memenuhi kriteria Usaha Mikro sebagaimana
diatur  dalam Undang-Undang ini.
• Usaha Kecil adalah usaha ekonomi produktif yang berdiri
sendiri, yang dilakukan oleh orang perorangan atau badan
usaha yang bukan merupakan anak perusahaan atau bukan
cabang perusahaan yang dimiliki, dikuasai, atau menjadi
bagian baik langsung maupun tidak langsung dari usaha
menengah atau usaha besar yang memenuhi kriteria Usaha
Kecil sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang ini.
• Usaha Menengah adalah usaha ekonomi produktif yang
berdiri sendiri, yang dilakukan oleh orang perseorangan
atau badan usaha yang bukan merupakan
anak perusahaan atau cabang perusahaan yang dimiliki,
dikuasai, atau menjadi bagian baik langsung maupun tidak
langsung dengan Usaha Kecil atau usaha besar dengan
jumlah kekayaan bersih atau hasil penjualan tahunan
sebagaimana diatur dalam Undang-Undang ini.
PROFIL
• Profile pemilik
• Nama : Asdar
• Siklus hidup usaha ( product life cycle )
• Tempat, Tanggal Lahir : Palu, 23 September 1987
• Alamat :  Jln. Tg Harapan
Berdasarkan wawancara yang kami lakukan, kami
• Nama Usaha : Kios Rahma
memperoleh informasi bahwa usaha tersebut berdiri
• Tahun berdiri : 10 Oktober 2013 sejak tahun 2013 dan saat ini usaha tersebut telah
• Alamat : Jln. Nokilalaki beroperasi selama 8 tahun, dengan omzet ± Rp.
8.000.000 per bulan. Berdasarkan hal tersebut, maka
siklus hidup dari usaha tersebut masuk pada tahap
• Dengan modal awal sebesar Rp. 10.000.000 pertumbuhan. Dimana pada tahap produk sudah
diterima oleh pasar, penjualan sudah semakin besar,
yang diperoleh dari modal sendiri sebesar Rp. laba sudah mulai tumbuh dengan cepat. Namun
5.000.000 dan pinjaman dari Bank sebesar perlu diingat dalam tahap ini pesaing sudah mulai
Rp. 5.000.000. Dan juga dilihat dari jenis masuk yang mungkin menjadi ancaman untuk tahap
barang dagangan serta ukuran kios yang selanjutnya. Strategi yang perlu dilakukan tetap pada
minimalis. peningkatan kualitas dan promosi yang gencar.
STRATEGI

Strategi pemasaran Strategi (Michael Porter)


• Strategi produk yaitu menjual produk yang sangat • Menurut pemilik kios, strategi yang ia
diminati konsumen. Kios rahma menjual produk terapkan dalam menghadapi kekuatan-
mulai dari kebutuhan sehari-hari, rokok, pulsa, kekuatan yang mempengaruhi industri yaitu
snack, perlengkapan alat tulis dan lain lain. dengan cara menurunkan harga jual dan
• Strategi harga dilakukan berdasarkan harga pasar, memperoleh keuntungan sekecil mungkin
harga yang ditetapkan adalah dibawah harga pasar untuk menjaga daya saing.
dengan tetap menjaga kualitas usaha serta
pelayanan, dengan kata lain harga diusahakan lebih
rendah bila dibandingkan dengan pesaing tetapi
pelayanan dan kualitas tetap diutamakan.
• Strategi tempat yang digunakan adalah tempat
yang sering di lewati banyak orang karena
strategis.
Strategi keuangan
Strategi dalam analisis SWOT
• Strategi keuangan yang diterapkan • Meningkatkan strategi promosi dengan
yaitu hasil dari penjualan yang menggunakan bantuan teknologi
didapatkan yaitu untuk di tabung, di • Meningkatkan kualitas tenaga kerja
gunakan untuk pendidikan anak dan • Meningkatkan diversifikasi produk dan
untuk jaminan hari tua nanti. diferensiasi produk yang di jual
• Meningkatkan kualitas dari fasilitas sarana
dan prasarana bagi konsumen
• Melakukan kerjasama dengan instansi tertentu
atau lembaga terkait.

Anda mungkin juga menyukai