Anda di halaman 1dari 13

LOGO

Neraca Pembayaran dan Kurs


Valuta Asing
Dr.Nurfahmiyati,SE.,Msi.
Pendahuluan

 Neraca Pembayaran adalah suatu


catatan aliran keluar masuk uang dan
modal dari satu negara ke negara lain
dalam satu tahun tertentu.

 Kurs Valuta Asing adalah nilai suatu


valuta (mata uang) asing apabila
ditukarkan dengan mata uang dalam
negeri.

www.themegallery.com Company Logo


 Sistem Kurs Valuta Asing, ada dua:
1. Sistem Kurs Valuta Asing tetap,
yang ditentukan oleh pemerintah.
2. Sistem Kurs Valuta Asing berubah
bebas (fleksibel atau kurs valuta
asing mengambang).

www.themegallery.com Company Logo


1. Kurs Tetap adalah sistem penentuan
nilai mata uang asing, dimana bank
sentral menetapkan harga berbagai
mata uang asing tersebut dan harga
tersebut tidak diubah dalam jangka
waktu yang lama.
2. Kurs Fleksibel adalah nilai mata uang
asing yang ditetapkan berdasarkan
perubahan permintaan dan penawaran
di pasar valuta asing dari hari ke hari.

www.themegallery.com Company Logo


Sistem Kurs Tetap

 Sistem kurs tetap tidak dapat


menjamin agar keseimbangan
permintaan dan penawaran mata
uang asing dicapai pada kurs yang
ditetapkan. Pada umumnya
keseimbangan di pasar bebas dicapai
pada kurs yang berbeda.

www.themegallery.com Company Logo


Sistem Kurs Fleksibel
(mengambang)
 Harga ditetapkan oleh permintaan dan penawaran
valuta asing di pasar, maka valuta asing dari hari ke
hari selalu mengalami perubahan.
 Fleksibiltas harga valuta asing akan menjamin
tercapainya keadaan dimana permintaan valuta asing
adalah sama dengan penawaran valuta asing.

 Dengan demikian bank sentral tidak perlu menyimpan


cadangan valuta asing yang berlebihan untuk
digunakan dalam intervensi pasar apabila
ketidakseimbangan terjadi antara permintaan dan
penawaran valuta asing. Hal ini merupakan kebaikan
dari sistem kurs fleksibel.

Company Logo
Kelemahan sistem kurs fleksibel

1. Sistem ini mengakibatkan fluktuasi harga valuta


asing (valas) yang sangat besar dari satu periode ke
periode lainnya.
2. Fluktuasi yang tidak teratur ini dapat menimbulkan
beberapa akibat buruk kepada kegiatan ekonomi dan
kehidupan masyarakat.

 Untuk mengatasi hal itu bank sentral akan melakukan


jual beli valuta asing.
 Saat harga valas dianggap terlalu tinggi, maka bank
sentral akan menjual valas dan sebaliknya, pada saat
harga valas terlalu rendah maka bank sentral akan
membeli valuta asing.
 Bila dalam sistem kurs pertukaran fleksibel bank
sentral secara aktif turut serta dalam jual beli valas
disebut dirty float atau managed float.
www.themegallery.com Company Logo
Neraca Pembayaran
 Kegiatan ekspor menyebabkan suatu negara
mendapat mata uang asing, dan sebaliknya
saat impor harus membayar dengan
menggunakan mata uang asing.
 Aliran valuta asing (valas) sebagai akibat
investasi dari luar negeri dan sebaliknya
apabila penduduk suatu negara ingn
melakukan investasi ke luar negeri mereka
akan memerlukan valas.
 Transaksi-transaksi ini akan dicatat oleh
bank sentral dan nilainya dalam Neraca
Pembayaran.

www.themegallery.com Company Logo


Bentuk Neraca Pembayaran

 Terdapat dua bentuk Neraca Pembayaran,


yaitu:
1. Transaksi berjalan (current account)
2. Lalu lintas modal (capital account)

Ad.1 dalam transaksi berjalan, dicatat :


i. Nilai ekspor dan impor
ii. Nilai transaksi jasa-jasa, seperti
perjalanan, pengangkutan, pembayaran
bunga dan untung ke luar negeri.
 Neraca perdagangan : selisih nilai ekspor dengan
impor.
 Surplus neraca perdagangan berarti ekspor melebihi
impor.
 Defisit neraca perdagangan, bila impor lebih besar
dari ekspor.

 Neraca berjalan : selisih nilai ekspor barang dan jasa


dengan impor barang dan jasa.
 Surplus neraca perdagangan berarti ekspor barang
dan jasa melebihi impor barang dan jasa .
 Defisit neraca perdagangan, bila impor barang dan
jasa lebih besar dari ekspor barang dan jasa .

www.themegallery.com Company Logo


Ad. 2.Neraca Modal menunjukkan nilai lalu lintas
modal dari negara tersebut ke atau dari negara-negara
lain.
 Modal yang mengalir, terbagi dua:
i. Modal jangka panjang, contoh pinjaman Bank
Dunia untuk proyek irigasi.
ii. Modal jangka pendek, contoh membeli saham atau
obligasi, menabung mata uang asing.
 Surplus neraca modal = aliran neto modal masuk
(net capital inflow), berarti lebih banyak modal
mengalir masuk ke dalam suatu negara,
sebaliknya..
 Defisit neraca modal atau aliran neto modal keluar
(net capital outflow)

www.themegallery.com Company Logo


Neraca Keseluruhan = Neraca Berjalan + Neraca Modal

 Apabila Neraca Keseluruhan adalah positif, maka


negara tersebut mempunyai surplus dalam Neraca
Pembayaran (surplus in the balance of payments).
 Apabila Neraca Keseluruhan adalah negative, maka
negara tersebut mengalami defisit dalam Neraca
Pembayaran (deficit in the balance of payments).

 Tetapi selalu dikatakan Neraca Pembayaran adalah


seimbang, ini maksudnya adalah; deficit atau surplus
neraca pembayaran akan menyebabkan bank sentral
melakukan pembayaran valas ke luar negeri (apabila
defisit) atau menerima pembayaran dari luar negeri
(bila surplus).

www.themegallery.com Company Logo


LOGO

Click to edit company slogan .

Anda mungkin juga menyukai