Anda di halaman 1dari 7

Contoh 4 dimensi

dalam
pembelajaran IPS
Oleh: Soleha
Contoh dimensi pengetahuan
Setiap orang memiliki wawsan tentang pengetahuan sosial yang berbeda-beda. Secara
konseptual, pengetahuan (knowledge) hendaknya mencakup: (1) Fakta; (2) Konsep; dan
(3) generalisasi yang dipahami oleh siswa. Contohnya Pengembangan konsep dan
generalisasi adalah proses mengorganisir dan memaknai sejumlah fakta dan cara hidup
bermasyarakkat. Merumuskan generalisasi dan mengembangkan konsep merupakan
tujuan pembelajaran IPS yang harus dicapai oleh para siswa dengan bimbingan guru.
Misalnya, bagi anak-anak siswa kelas rendah rumusan generalisasi disesuaikan dengan
konsep dan tingkatan kemampuan berpikir: “semakin bertambah usia seseorang, semakin
berbeda dalam kemampuan bekerja”. Hubungan antara generalisasi dan fakta bersifat
dinamis. Dengan memperkenalkan informasi yang baru dapat mendorong siswa untuk
mengkondisikan terjadinya proses belajar bagi siswa.
Contoh dimensi
keterampilan
keterampilan berkomunikasi merupakan aspek yang penting. Contohnya Setiap peserta didik
perlu diberi kesempatan untuk mengungkapkan pemahaman dan perasaannya secara jelas,
efektif dan kreatif. Walaupun bahasa tulis dan lisan telah menjadi alat berkomunikasi yang
paling biasa, hendaknya guru selalu mendorong peserta didik untuk mengungkapkan
gagasannya dalam bentuk llain seperti dalam film, drama, ataupun seni, pertunjukan, foto
bahkan dalam bentuk peta. Para peserta didik hendaknya termotivasi agar menjadi pembicara
dan pendengar yang baik karena kelak ketika peserta didik harus terjun ke dalam masyarakat
kemampuan berkomunikasi ini erat kaitannya dengan interaksi, sehingga kemampuan
berkomunikasi penting untuk dikuasi.  Jika peserta didik pandai berkomunikasi maka mereka
akan memiliki relasi yang baik dan mereka dapat berperan aktif di lingkungan masyarakatnya
berkat keterampilan berkomunikasi yang baik.
CONTOH DIMENSI NILAI DAN SIKAP

Pada hakikatnya nilai merupakan sesuatu yang berharga. Nilai yang dimaksud
disini adalah seperangkat keyakinan atau prinsip perilaku yang telah
mempribadi dalam diri seseorang atau kelompok masyarakat tertentu yang
terungkap ketika berpikir atau bertindak. Contohnya dengan adanya nilai
kejujuran maka siswa menjauhkan diri dari mencontek atau pun berbohong
karena ada perisai nilai kejujuran pada diri siswa tersebut. Agar ada kejelasan
dalam mengkaji nilai di masyarakat, maka nilai dapat dibedakan atas nilai
substantid dan nilai procedural.

—SOMEONE
FAMOUS
TABLE OF CONTENTS

01 02 03 04

METHODOLO CONCLUSION
OBJECTIVES GY ANALYSIS S
Here you could Here you could Here you could Here you could
describe the topic describe the topic describe the topic describe the topic
of the section of the section of the section of the section
CONTOH DIMENSI TINDAKAN
01
Tindakan sosial merupakan dimensi IPS yang penting karena tindakan
dapat memungkinkan peserta didik menjadi peserta didik yang aktif.
Mereka pun dapat belajar berlatih secara konkret dan praktis. Dengan
belajar dari apa yang diketahui dan terpikirkan tentang isu-isu sosial
untuk dipecahkan sehingga jelas dengan apa yang dilakukan dan
bagaimana caranya, para peserta didik belajar menjadi warga Negara
yang efektif di masyarakat. Contoh: kegiatan dalam memecahkan
masalah di kelas seperti cara bernegosiasi dan bekerja sama. Misalnya,
siswa usia 5 tahun bercurah pendapat dengan gurunya tentang tempat-
tempat piknik apa saja sebagai alternatif dan mana yang akan dipilih,
Berkomunikasi dengan anggota masyarakat dapat diciptakan, misalnya
dengan kelompok masyarakat pecinta lingkungan , masyarakat perajin,
masyarakat petani, pedagang dan melakukan survey , pengamatan,
serta wawancara dengan pedagang di pasar tradisional.
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai