Anda di halaman 1dari 19

DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN GIGI MASYARAKAT

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI


UNIVERSITAS HASANUDDIN

MENGHISAP IBU JARI


(THUMB SUCKING)

Nama : Nur Laily


Nim : J014211083
Pembimbing : drg. Ardyansyah Arthin, M.P.H
01
PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG
Kebiasaan Suatu perbuatan yang dilakukan secara berulang-ulang.

Kebiasaan buruk: faktor penyebab yang cenderung menimbulkan


perkembangan bentuk yang abnormal pada rongga mulut.

RISKESDAS (2018) prevalensi masalah kesehatan gigi di Makassar peringkat 9 tertinggi terutama
masalah kebiasaan buruk

Menghisap ibu jari yaitu kebiasaan buruk dapat mengakibatkan terjadinya


maloklusi atau hubungan antara rahang atas dan rahang bawah yang
menyimpang.
Tujuan

Sebagai tambahan informasi bagi peneliti dan pembaca mengenai


Pengembangan Ilmu Pengetahuan kebiasaan buruk menghisap ibu jari ( thumb sucking ) pada anak

Memberikan informasi terkait menghisap ibu jari ( thumb sucking


Masyarakat ), penyebab, dampak dan cara mengatasi kebiasaan buruk
menghisap ibu jari ( thumb sucking )

Memberikan informasi terkait kebiasaan buruk menghisap ibu


jari ( thumb sucking ) sehingga mendapat perhatian agar dapat
Pemerintah diberikan penyuluhan kepada masyarakat untuk lebih mengenal
dan mewaspadai perilaku tersebut.
MANFAAT
Dapat meningkatkan pengetahuan orang tua mengenai akibat
perilaku kebiasaan buruk menghisap ibu jari pada anak ,
02
LANDASAN TEORI
DEFINISI (THUMB SUCKING)

Menghisap ibu jari merupakan salah satu kebiasaan yang


umum terjadi pada anak – anak di usia 1 - 2 tahun. Kebiasaan
ini merupakan sesuatu yang di anggap biasa dan umum pada
anak – anak jika kebiasaan buruk ini terus terjadi pada anak –
anak selama kurung waktu 4 tahun dapat menyebabkan
kelainan dari rongga mulut.

Sumber : Goenharto S, Rusdiana E, Nurlaili Y. Tatalaksana mengatasi kebiasaan buruk mengisap jari. Jurnal PDGI 2016; 65(2): 48-54.
19. Indushekar GB, Gupta B, Indushekar KR. Childhood thumb sucking habit: the burden of a preventable problem. J Dent Medicine and
Medical Sciences 2012; 2(1): 1-4.
PENYEBAB (THUMB SUCKING)

 Anak memilih menghisap ibu jari, karena ukuran ibu jari dinilai
lebih sesuai dan tepat sebagai pengganti dot
 Anak melakukan kebiasaan ini saat berada dalam keadaan yang
sulit atau manifestasi dari rasa tidak aman misalnya ketika harus
berpisah dengan orang tua dalam beberapa waktu, dikelilingi
orang asing, Lelah, tidur, lapar, saat anak takut, ataupun bosan
DAMPAK (THUMB SUCKING)

Menghisap jempol tangan yang berkepanjangan dapat menyebabkan


masalah kesehatan gigi dan membuat anak lebih rentan mengalami
kulit kering, pecah-pecah dan merah. Sementara keluhan lain terjadi
pada ludahnya karena sering kontak dengan kulit anak.
KEADAAN GIGI YANG PALING UMUM TERJADI SEBAGAI
AKIBAT DARI KEBIASAAN MENGHISAP JARI

Open Bite Anterior Pergerakan Gigi Caninus Penyempitan Maxilla

Keadaan dimana terdapat celah Sebagai akibat dari


Dapat menyebabkan pergerakan tekanan internal pada
antara gigi-gigi depan rahang atas
gigi caninus sehingga lebih kearah area palatal karena
dan rahang bawah baik saat
bukal ataupun palatal mengisap jempol, serta,
menutup mulut.
tekanan lidah pada area
itu, maxilla menjadi lebih
sempit
KEADAAN GIGI YANG PALING UMUM TERJADI SEBAGAI
AKIBAT DARI KEBIASAAN MENGHISAP JARI

Instrusi Gigi Anterior


Cross Bite

Menghisap jari dapat menggerakkan Gigitan silang seringkali terjadi


gigi depan menjauhi arah oklusal, sebagai hasil dari perubahan pada
yang merupakan masalah umum otot pipi saat anak mengisap
jempolnya
SOLUSI MENGHENTIKAN KEBIASAAN BURUK
MENGHISAP IBU JARI (THUMB SUCKING)

1. Memberikan dukungan agar anak merasa bangga dan percaya


diri
2. Memberikan nasehat secara halus
3. Memberikan hadiah pada anak apabila kebiasaan buruk dapat
hilang
SOLUSI MENGHENTIKAN KEBIASAAN BURUK
MENGHISAP IBU JARI (THUMB SUCKING)

1. Memasang plaster tahan air pada jari


2. Kunjungan ke dokter gigi atau psikolog
3. Memberi sarung tangan atau membungkus tangan atau jari
4. Memberikan perasa yang tidak / pahit pada jari amak
03
METODE PROMOSI
DAN PREVENTIF
Kegiatan dalam bentuk penyuluhan
kesehatan gigi dan mulut dengan
Bentuk dan Tema
tema Menghisap ibu jari (thumb
sucking)

Selasa /Jam 12.00 Wita – Selesai


Waktu dan Tempat Perumnas sudiang jl maros 9
Terdiri dari satu keluarga yaitu
Bapak Rapi : 50 Tahun / TNI
Ibu Refa : 45 tahun / Ibu rumah tangga
Sasaran Ibu Tenri : 26 tahun / adik
Ibu Caya : 32 tahun / adik
Rezki : 8 tahun / pelajar
04
EVALUASI KEGIATAN
MEDIA PENYULUHAN
EVALUASI METODE YANG DIGUNAKAN

Kegiatan diikuti oleh 4 orang yang terdiri


dari 3 orang dewasa dan 1 anak - anak

Metode ceramah interaktif dengan


menggunakan poster dan alat peraga

PENCAPAIAN KEBERHASILAN
Keaktifan peserta pada saat penyuluhan
THANKS
!

CREDITS: This presentation template was created by


Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics and
images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai