Anda di halaman 1dari 11

Class

Meeting
Siamo Tutti Frateli
Hari ini kami akan menyampaikan materi
terkait Pertolongan Pertama atau biasa
disebut PP
TRIAGE
Apa itu Triage?
Triage berasal dari bahasa perancis yang berarti pemilihan
serta dalam dunia medis, triage merupakan penyeleksian
penderita cedera secara tepat untuk menentukan prioritas
pertolongan, perawatan,serta transportasi menuju fasilitas
kesehatan terdekat.

Prinsip utama dalam triage adalah menolong penderita


cidera berat yang masih memiliki harapan untuk bertahan
hidup.
Prioritas Triage

Prioritas
01 Prioritas Merah 02 Kuning
Diberikan kepada korban kritis Diberikan kepada korban yang
(perdarahan berat, gangguan mengalami luka bakar atau
pernafasan, penyakit kerusakan alat gerak (patah
mengancam nyawa) tulang, dislokasi, dll)
03 Prioritas Hijau 04 Prioritas Hitam
Disebut juga walking wounded,
Diberikan kepada mereka yang
prioritas ini diberikan kepada
sudah terdeteksi meninggal
penderita luka ringan
PERTOLONGAN
PERTAMA
Pertolongan pertama, Pelaku PP,
serta Medis Dasar

Pertolongan Pertama Pelaku PP Medis Dasar


pertolongan segera kepada orang yang pertama kali tindakan medis yang
penderita cedera yang tiba di tempat kejadian berdasarkan ilmu
memerlukan penanganan serta memiliki kemampuan kedokteran yang dimiliki
medis dasar yang dilakukan medis dasar oleh orang awam atau
oleh pelaku penolong pertama orang awam terlatih khusus
Tujuan dan Kewajiban

Kewajiban pelaku
Tujuan PP
1. PP
menjaga keselamatan diri&korban
a. Menyelamatkan nyawa
2. menjangkau korban/penderita
b. Mencegah kecacatan
c. Memberikan rasa aman dan nyaman 3. dapat mengatasi/mengendalikan
d. Menunjang proses penyembuhan cedera yang mengancam korban
4. memberikan pertolongan secara
cepat dan tepat
5. mengenakan APD
APD
merupakan Alat Pelindung Diri yang biasanya terdiri dari
sarung tangan lateks, kacamata pelindung, baju pelindung,
serta masker penolong. pemakaian APD difungsikan untuk
melindungi pelaku pertolongan pertama dari paparan jasad
renik maupun cairan tubuh korban, serta mencegah penolong
mengalami luka.
Contoh Pertolongan Pertama
Pembidaian
Definisi : Pembidaian merupakan tindakan imobilisasi eksternal bagian
tubuh yang mengalami patah tulang menggunakan alat yang bersifat kaku
atau keras yang biasa disebut bidai.

Tujuan : Pembidaian dilakukan dengan tujuan untuk mencegah


bertambah parahnya suatu luka patah tulang, mengurangi nyeri, serta
mengurangi resiko cacat.

● imobilisasi : keadaan dimana seseorang mengalami keterbatasan gerak sebagai akibat


adanya gangguan pada organ tubuh
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai