Anda di halaman 1dari 22

PRODUK BANK

Dara P.R. Sihite-11190138


Apa itu produk bank?

Produk bank adalah produk atau layanan yang


diberikan bank dalam kegiatan operasionalnya.
Jenis Produk Perbankan untuk
Mengatur Keuangan
1. Produk simpanan (Funding)

2. Produk pembiayaan (Lending)

3. Produk bank lainnya


1. Produk Simpanan (Funding)

 Adalah aktivitas penghimpunan dana oleh


bank.

 4 jenis layanan simpanan yang disediakan


oleh bank:
1. Simpanan Tabungan
2. Simpanan Deposito
3. Tabungan Berjangka
4. Tabungan Giro
1. Tabungan
 Memungkinkan masyarakat membuka rekening
dan menyimpan uangnya di bank

 Penarikan tunai bisa dilakukan melalui teller, mesin


ATM atau di gerai- gerai yang telah bekerja sama.

 Tidak dapat ditarik dengan cek, bilyet, giro, atau


alat lainnya yang sama dengan hal itu.
2. Deposito
 Jenis tabungan perbankan yang memiliki jangka
waktu yang ditentukan.

 Menjanjikan suku bunga yang tetap sesuai dengan


kesepakatan sebelumnya.

 Pencairannya hanya dapat dilakukan pada jangka


waktu tertentu dengan syarat tertentu dan sesuai
dengan perjanjian antara nasabah dan bank.
3. Tabungan Berjangka
 Gabungan dari simpanan tabungan dan deposito

 Diwajibkan melakukan setoran setiap bulan sesuai


ketentuan.

 Bisa ditarik pada jangka waktu yang telah


disepakati.

 Contoh: tabungan pendidikan, tabungan haji, untuk


membangun rumah, pernikahan, dsb.
4. Giro
 Penarikan bisa dilakukan setiap saat (Fleksibel)

 Penarikan menggunakan cek atau bilyet giro. Tidak


menggunakan kartu ATM atau buku tabungan.

 Besaran bunga merupakan yang paling rendah


dibandingkan dengan jenis simpanan lainnya
2. Produk pembiayaan (Lending)

 Aktivitas menyalurkan uang yang


terkumpul berupa produk layanan
pembiayaan pada nasabah yang
memenuhi syarat.

 Pembiayaan perbankan disebut kredit


bank.
Jenis-jenis Produk Pembiayaan Bank

Kredit Kredit Kredit


Investasi Konsumtif Modal Kerja

Kredit Kredit Kredit


Profesi Perdagangan Produktif
Kredit Investasi
 Diberikan kepada nasabah yang meminjamkan uang
untuk kebutuhan bisnis atau penanaman modal.

 Jenis kredit ini biasanya jangka panjang karena


besaran kredit yang diberikan juga tidak sedikit.

 Misalnya untuk kontaktor mendirikan perumahan,


membangun pabrik, membuka usaha dan lain
sebagainya.
Kredit Konsumtif
 Merupakan jenis produk yang banyak digunakan
nasabah dari berbagai kalangan.

 Dengan jenis kredit ini, memungkinkan nasabah


memenuhi kebutuhan untuk membeli produk atau
barang dengan cara kredit.

 Misalnya kredit perumahan rakyat atau kredit


pembelian motor atau mobil.
Kredit Modal Kerja
 Tujuannya adalah untuk memberikan modal bagi
nasabahnya dalam menjalankan Usaha Kecil
Menengah (UKM) dan biasanya berjangka waktu
pendek, maks 1 tahun.

 Kredit ini dapat digunakan untuk pemeblian bahan


baku, membayar gaji karyawan atau modal kerja
lainnya.
Kredit Profesi Kredit Perdagangan

 Diberikan kepada  Diberikan kepada para


nasabah yang memiliki pedagang untuk
profesi tertentu, menjalankan dan
misalnya untuk dokter, mengembangkan usaha
guru atau dosen, perdagangan yang
PNS dan lain dimilikinya.
sebagainya
Kredit Produktif
 Kredit ini bertujuan untuk memberikan modal
usaha/ kredit yang digunakan untuk membeli aset
yang bisa menghasilkan pemasukan.

 Misalnya KPR untuk membeli apartemen yang


langsung laku disewakan dengan biaya sewa lebih
tinggi dari cicilan KPRnya. Contoh lainnya adalah
saat kredit digunakan untuk modal usaha yang
kemudian menghasilakan uang lebih banyak.
3. Produk bank lainnya

 Untuk memenuhi tuntutan masyarakat


terhadap layanan keuangan yang
semakin meningkat, bank kemudian
meluncurkan beragam produk bank
lainnya.
Jenis-jenis Produk bank lainnya

Layanan pengiriman uang


Transfer antarnasabah

Penagihan surat berharga yang


Kliring berasal dari dalam kota

Penagihan surat berharga yang


Inkaso berasal dari luarkota
Jenis-jenis Produk bank lainnya

Layanan penyewaan box (tempat)


Brankas menyimpan barang/surat berharga.

Bank Kartu yang dapat digunakan untuk


mengambil uang tunai atau membayar
Card sejumlah barang yang dibeli.

Bank Notes Jasa penukaran valuta asing


Jenis-jenis Produk bank lainnya

Bank Jaminan guna membiayai suatu usaha


Garansi
Bank Wesel* yang dikeluarkan oleh
bank kepada para nasabah
Draft
Surat kredit yang diberikan bank kepada

L/C eksportir dan importir untuk pembayaran transaksi


ekspor dan impor
Jenis-jenis Produk bank lainnya

Jasa Bank juga berperan dalam berbagai


didalam kegiatan dipasar modal seperti
bermain surat-surat berharga
pasar modal
Bank membantu nasabah dalam
Pembayaran rangka menampung setoran dari
online berbagai tempat

Cek produk bank yang dapat digunakan


untuk pembayaran di berbagai lokasi
Travel wisata perbelanjaan atau hiburan
Bancassurance
 Layanan perbankan yang menyediakan produk
asuransi untuk memenuhi kebutuhan finansial
jangka panjang nasabah. Berfungsi memberikan
perlindungan dan investasi.

 Terdapat 2 tipe,
1. Model terintegrasi; bank berpengaruh besar dalam
program asuransi yang diambil nasabah.
2. Model tidak terintegrasi; penjualan produk
asuransi sudah dibatasi oleh peraturan2 tertentu.
$EKIAN…
TERIMA KA$IH

Anda mungkin juga menyukai