Anda di halaman 1dari 12

TIM 1

1. DESI AGUSTIN, AM.Keb.
2. ERLA WINSI, A.Md.Keb.
3. M.REKSA IRVAN MAULANA, A.Md.Kep.
4. SELLA ANGGITA, A.Md.Keb
5. OIS ANUGRAH, S.Kep.,Ners.
6. RAHMAT LESMANA, A.Md.Kep.
7. TRIANTITO, S.Kep.
FRAKTUR
JENIS FRAKTUR

FRAKTUR​

adalah patahan yang
terjadi didalam
kontinuitas struktural  tulang 
atau rusaknya kontinuitas 
tulang yang disebabkan oleh
 tekanan eksternal yang datang
 lebih besar dari yang 
dapat diserap oleh tulang

1 Fraktur Terbuka tulang yang patah dapat menembus kulit2
2 Fraktur Tertutup Tulang patah namun tidak sampai menembus keluar kulit
tulang patah mengalami remuk atau tulang sampai terbagi menjadi tiga atau lebih
3 Fraktur Kominutif
bagian
Kondisi ketika tulang yang patah hanya di satu sisi saja namun lainnya mengalami
4 Fraktur Greenstick
pembengkokan
Tulang yang patah pada jenis fraktur ini adalah tulang yang memang sudah miring,
5 Fraktur Oblik
bengkok atau melengkung 
kondisi fraktur dengan arah melintang pada tulang di mana umumnya disebabkan
6 Fraktur Transversal
oleh cedera langsung di tulang tersebut.
kondisi ketika patahnya tulang meluas dan menyebar serta cenderung mendorong
7 Fraktur Kompresi
tulang ke arah permukaan lainnya
8 Fraktur Spiral disebabkan oleh cedera rotasi sehingga arah garis patahan tulang berbentuk spiral
terjadi ketika garis patahnya tulang berjumlah lebih dari satu namun kesemuanya
9 Fraktur Segmental
itu tidak berhubungan satu dengan yang lain
diketahui sebagai fraktur stres yang dapat terjadi sebagai dampak dari gerakan
10  Fraktur Hairline
atau tekanan berulang pada suatu anggota tubuh
11 Fraktur Avulsi Fraktur jenis ini sangat umum terjadi pada sendi bahu dan lutut.
disertai dengan gangguan atau kerusakan pada saraf, pembuluh darah vena serta
12 Fraktur Komplikasi
pembuluh darah arteri
Etiologi Fraktur

Fraktur disebabkan oleh

1. Cedera, yang terbagi atas :


a) Cedera langsung, yaitu tulang patah pada titik benturan; jaringan lunak juga rusak. Pukulan
langsung biasanya membagi tulang secara melintang atau membengkokkannya di atas titik tumpu
sehingga menciptakan patahan dengan fragmen
b) Cedera tidak langsung, yaitu tulang patah pada jarak dari tempat gaya diterapkan; kerusakan
jaringan lunak di situs fraktur tidak bisa dihindari.

2) Stress berulang, atau fraktur


kelelahan, fraktur ini terjadi pada tulang normal yang mengalami pemuatan berat berulang,
biasanya pada atlet, penari atau personil militer yang memiliki program latihan yang melelahkan
atau ketika intensitas latihan meningkat secara signifikan
Korban merasa atau mendengar bunyi patahan tulang.

Bagian yang terluka terasa nyeri, terutama ketika disentuh atau


digerakkan.

Gerakan bagian tubuh yang terluka tidak normal atau tidak seperti
biasanya.
Manifestasi Klinis
Fraktur Terjadi pembekakan.

Ujung tulang terlihat (bila menembus kulit).

kemerahan, dan memar di area yang terluka

Kelainan bentuk terlihat di area cedera


Pertolongan pertama 
ketika terjadi Fraktur

Kemudian pasanglah papan


kayu, majalah yang dilipat
Jangan mencoba untuk Tutup luka secara perlahan
dengan membungkusnya
Berusahalah untuk tetap mengembalikan posisi tulang, dengan kain steril atau perban
dengan kain kasa atau kain
tenang. terutama tulang yang terlihat untuk menghentikan
lain pada bagian yang cedera,
keluar. pendarahan
tujuannya agar tulang yang
patah tidak bergerak.

Angkatlah daerah retak jika


Hubungilah tim medis atau
mungkin dan menerapkan Jangan memberikan korban
bawalah korban ke rumah sakit
kompres dingin untuk makanan atau minuman untuk
untuk pertolongan lebih
mengurangi pembekakan dan dikonsumsi.
lanjut.
rasa sakit.
CONTOH KASUS
""FRAKTUR HUMERUS SINISTRA""
Laporan Kecelakaan

Hari/Tanggal      : 30 juni 2022
Panggilan pukul  : 15.00 WIB
No tlp                : 0812-6789-2783
Nama                 : Tn. Yono
Umur                 : 35 tahun 
Jk                      : Laki-laki
Alamat               : kaca piring kel.karang raja

Ket :
 Tim berangkat segera setelah mendapatkan telfon dari keluarga pasien
 Keterangan keluarga pasien, Tn.Yono baru saja terjatuh dari pohon mangga terdapat perubahan bentuk
pada lengan bagian atas sebelah kiri, adanya pembengkakan, warna kemerahan, dan memar di area cidera,
Namun tidak terdapat luka.
    Pemeriksaan & Penanganan

 Keluhan    : Tim PSC tiba pasien sudah di angkat keluarga ke rumah pasien


Os kesakitan lengan bagian atas sebelah kiri, terasa nyeri terutama saat digerakkan &
di sentuhTim melakukan pemeriksaan dan ternyata terdapat Fraktur
pada Humerus Sinistra, tim segera memasang Bidai pada bagian cidera

 Kategori   : Gawat Tidak Darurat

 Respon Time : 4 Menit

 TTV
 TD             : 110/80 mMhg
 PULS         : 80 x/m
 RR            : 18 x/m
 Sp02        : 98%
 ‍‍
🏻‍
‍️‍‍️⚕
️ ️ TIM
️ PSC 119
👩🏻‍
‍⚕ ️ ️Therapy dr. ROSTIKA  1.  TRIANTITO, S.Kep.
2.  RAHMAT LESMANA, A.Md.Kep.
3.  M.REKSA IRVAN MAULANA, A.Md.kep.
4.  DESI AGUSTIN, AM.Keb.
5.  OIS NUGRAH, S.Kep.,Ners.
🚑 PELAYANAN KEGAWATDARURATAN 6.  SELLA ANGGITA, A.Md.Keb.
Ambulance 24 jam
No. WA 0852 67321 119 7.  ERLA WINSI, A.Md.Keb.
Call Center 119

📝 KEGIATAN
Tim PSC 119 Dinas Kesehatan Kota Prabumulih
mengkondisikan pasien Jatuh dari Pohon.
MELANGKAH BERSAMA, SELAMATKAN JIWA
KESIMPULAN
THANK
YOU !!

Anda mungkin juga menyukai