Anda di halaman 1dari 35

Click to edit Master title style

KODE ETIK PROFESI

KOMITE KEPERAWATAN

11/08/22 1
Click toPENDAHULUAN
edit Master title style
 Rumah Sakit adalah Institusi pelayanan kesehatan yang

menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan


secara paripurna, baik rawat inap, rawat jalan, maupun
gawat darurat.

 Pelayanan kesehatan rumah sakit terdiri dari berbagai

jenis pelayanan, seperti pelayanan medik, keperawatan


dan penunjang medis yang diberikan kepada pasien
dalam bentuk promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitative.

11/08/22 2
Click
LANJUTAN to edit Master title style
 Tenaga keperawatan di RS merupakan jenis tenaga
kesehatan terbesar (50-60%) dari seluruh karyawan yang
bekerja di RS, yang memiliki jam kerja 24 jam melalui
penugasan shift, serta paling dekat dengan pasien melalui
hubungan profesional.

 Diperlukan tenaga keperawatan yang kompeten, mampu

berpikir kritis, beretika profesi dan selalu berkembang,


sehingga pelayanan keperawatan dapat diberikan dengan
baik, berkualitas dan aman bagi pasien dan keluarga nya.

11/08/22 3
Click
LANJUTAN to edit Master title style
 Profesi perawat sangat berperan penting dalam mutu
pelayanan Rumah sakit dan keselamatan pasien

 Dalam UU nomor 36 Tahun 2009 tentang kesehatan


dinyatakan bahwa penyembuhan penyakit dan
pemulihan kesehatan dilakukan berdasarkan ilmu
kedokteran dan ilmu keperawatan, yang dapat
dipertanggung jawabkan manfaat dan keamanan
nya, yang HANYA dilakukan oleh tenaga kesehatan
yang mempunyai keahlian dan kewenangan

11/08/22 4
Click to edit Master title style
PERAWAT = PROFESI

•Bukan pekerjaan biasa


•Memerlukan :
 Keahlian (Expertice)
 Tanggung Jawab (Responsibility)
 Kesejawatan (Corporates)

11/08/22 5
Click KEAHLIAN
to edit Master title
( EXPERT ) style

 Diperoleh melalui pendidikan Profesi

 Dipelihara dan di tingkatkan melalui proses


belajar dan pelatihan -> CPD (Continous
Profesional Development) serta pengalaman
kerja

 Teruji (dibuktikan dengan diperolehnya berbagai


macam sertifikat dan ijazah)

11/08/22 6
Click to JAWAB
TANGGUNG edit Master
( RESPtitle
ONSstyle
IBILITY )

 Menerapkan Expertice atau Iptek yang


tepat guna dalam melaksanakan
pekerjaan keperawatan termasuk praktek
berbasis bukti (Evidence Based Practice)

 Mengutamakan kebenaran disertai upaya


baik dengan menerapkan prinsip Etik

11/08/22 7
Click to edit Master
KESEJAWATAN title style
(CORPORATES)

 Tergabung dalam organisasi profesi PPNI


 Mendukung upaya baik sejawat/sesama perawat
 Bersikap Asertif (berkomunikasi dengan jujur dan
tegas) terutama terhadap adanya upaya tidak
terpuji dalam keperawatan
 Ikut serta dalam memajukan keperawatan
sebagai profesi

11/08/22 8
Click
ETIKto edit
DAN MasterPROFESI
DISIPLIN title style
• Setiap tenaga keperawatan harus memiliki disiplin profesi yang
tinggi dalam memberikan asuhan keperawatan dan kebidanan dan
menerapkan Etika Profesi dalam prakteknya
• Nilai Etik sangat di perlukan bagi tenaga keperawatan sebagai
landasan dalam memberikan pelayanan yang manusiawi berpusat
pada pasien dengan prinsip “Caring”
• Pelanggaran terhadap standar pelayanan, disiplin profesi selalu
dimulai dari pelanggaran nilai moral Etik yang akhirnya merugikan
pasien dan masyarakat

11/08/22 9
Click to edit Master title style
TUJUAN

 Agar tenaga keperawatan menerapkan prinsip


prinsip Etik dalam memberikan asuhan
keperawatan dan kebidanan

 Melindungi pasien dari pelayanan yang diberikan


oleh tenaga keperawatan tidak profesional

 Memelihara dan meningkatkan profesionalisme


tenaga keperawatan

11/08/22 10
ClickETIKA
to edit Master title style
KEPERAWATAN
Etika Keperawatan adalah :
Studi ilmu yang mengupas tentang karakter,
motif dan perilaku yang harus dilakukan
seorang perawat

Etika disebut juga refleksi dari standar, sifat


dan prinsip seseorang agar berperilaku secara
profesional

11/08/22 11
Click
KODEto ETIK
edit KEPERAWATAN
Master title style
Kode Etik Keperawatan adalah
Standar profesional yang dijadikan sebagai acuan atau
pedoman perilaku perawat saat menjalankan profesi
pekerjaannya

Kode Etik Keperawatan ini bersifat wajib dijalankan bagi


setiap perawat. Tujuannya untuk meminimalisir
terjadinya kasus dan kejadian pelanggaran Kode Etik
selama melakukan praktek Asuhan keperawatan pada
pasien

11/08/22 12
Click to edit Master title style
TUJUAN KODE ETIK KEPERAWATAN

1. Membantu Pasien-Individu-Masyarakat
tetap mandiri 

Tidak semua pasien memiliki kesadaran


untuk hidup mandiri. Banyak pasien yang
mengalami sakit merasa putus asa dan
tidak semangat. Setidaknya berkat perawat,
mampu memberikan semangat bagi pasien. 

11/08/22 13
Click
LANJUTAN to edit Master title style
2. Membantu Pasien menangani
penyakitnya

Sebagai masyarakat awam, hal yang wajar jika pasien


tidak tahu tentang penyakitnya.
Tujuan dari etika keperawatan adalah perawat
membantu pasien dalam mengedukasi penyakitnya

11/08/22 14
Click
LANJUTAN to edit Master title style
3. Mengajak Pasien-Individu-Masyarakat
berpartisipasi dalam bidang kesehatan
 
Etika Keperawatan tidak sekedar bertujuan pada
kesembuhan pasien. tetapi juga mendorong pasien
untuk berpartisipasi menjadi bagian di dalamnya.
• Contoh, Pasien yang terkena HIV, setelah
mendapatkan edukasi dan pengalamannya,
mereka mau berbagi semangat bagi penderita HIV
agar tetap bersemangat dan tidak berputus asa. 

11/08/22 15
Click
LANJUTAN to edit Master title style
4. Membantu Pasien yang meninggal dengan
tenang

Kode Etik Keperawatan membantu pasien


yang meninggal dunia dengan tenang.
Misalnya, menenangkan keluarga, mengurus
jenazah sebelum dipulangkan

11/08/22 16
Click
LANJUTAN to edit Master title style
5. Mengajak memelihara kesehatan dan
mengembangkan potensi kesehatan 

Etika Keperawatan sangat membantu pasien


untuk memelihara kesehatan agar tidak
mengalami sakit lagi.

11/08/22 17
Click
LANJUTAN to edit Master title style
6. Membantu pemulihan kondisi pasien sehabis
sakit

Perawat sebagai penyembuh psikologis.


Dokter fokus penyembuhan secara fisik.
Selain memantau kondisi tubuh pasien, perawat
memberikan ketenangan bagi keluarga pasien.
Perawat menjelaskan apa yang harus dilakukan
keluarga dan pasien itu sendiri. 

11/08/22 18
Click
LANJUTAN to edit Master title style
7. Mengajak untuk merawat kesehatan 

Mengajak pasien atau keluarga agar terus


hidup sehat dan merawat kesehatan hal yang
paling penting.

Merawat kesehatan tidak dilakukan pada saat


sakit, tetapi dilakukan sebelum sakit sebagai
bentuk pencegahan. 

11/08/22 19
Click
LANJUTAN to edit Master title style
8. Mengajak mencapai derajat kesehatan
yang optimal
Uang sebanyak apapun tidak ada artinya
karena kesehatan adalah hal yang paling
utama. 

9. Mempertahankan kesehatan pasien  


Mempertahankan kesehatan pasien
sebelum atau pasca pengobatan.
11/08/22 20
Click
LANJUTAN to edit Master title style
10. Mencegah sakit yang lebih parah 

Seringkali pasien yang tidak tahu pengetahuan


justru menyebabkan sakit yang dialaminya
semakin parah.
Perawat memiliki andil besar untuk melakukan
edukasi agar pasien memahami kondisi
kesehatannya

11/08/22 21
Click to edit Master title style
FUNGSI KODE ETIK KEPERAWATAN

• Memberikan bimbingan kepada perawat secara


sistematis dan ilmiah dalam memecahkan
permasalahan klien melalui asuhan keperawatan 

• Memberikan pedoman bahwa seorang perawat yang


berkualitas adalah perawat yang profesional, dapat
melakukan pemecahan masalah dengan pendekatan
komunikasi yang efisien dan efektif. 

• Memberikan kebebasan kepada pasien untuk


memperoleh pelayanan sebaik mungkin sesuai dengan
kebutuhan dan kemandirian di bidang kesehatan 

11/08/22 22
Click
LANJUTAN to edit Master title style
• Mendidik perawat untuk bersikap secara tepat, sistematis
dan sesuai Kode Etik perawat, agar pasien merasa senang,
puas dan nyaman. 

• Membangun sikap kepemimpinan sekaligus sikap


bertanggungjawab 

• Memotivasi perawat untuk terus melakukan penelitian


sebagai wujud mengembangkan ilmu pengetahuan dan
teknologi di bidang keperawatan
 
• Dapat meningkatkan mutu dan pelayanan asuhan
keperawatan 

11/08/22 23
Click
LANJUTAN to edit Master title style
• Memotivasi perawat menjalankan tugas, yaitu
mengedukasi pasien agar hidup sehat
selepas pulang dari rumah sakit. 

• Mendorong perawat memiliki sikap loyalitas


dan integritas bagi masyarakat 

• Mendorong perawat menjadi pribadi yang


responsive, produktif dan berorientasi pada
masa depan. 
11/08/22 24
Click to edit Master title style
PRINSIP ETIK KEPERAWATAN

1. AUTONOMI
(MENGHARGAI HAK PASIEN DAN KELUARGA)

• Setiap individu memiliki hak asasi dan memiliki hak


untuk berpendapat. Tentu saja mereka pun akhirnya
memiliki prinsip, teori dan cara berfikir yang
berbeda. Dimana teori yang mereka miliki akan
mempengaruhi sebuah keputusan.
• Seorang perawat dituntut untuk bisa menerapkan
hak kemandirian dan kebebasan terhadap pasien
dan keluarga

11/08/22 25
Click
LANJUTAN to edit Master title style
Contoh ;
Sebelum melakukan tindakan keperawatan
harus meminta persetujuan lebih dahulu
kepada pasien dan keluarga

Etik yang dilanggar -> langsung melakukan


tindakan tanpa meminta persetujuan

11/08/22 26
LANJUTAN
Click to edit Master
2. BENEFICIENCE title style
(BERSIKAP/BERBUAT BAIK)

Perbuatan atau sikap baik akan meminimalisir


kesalahan dan kejahatan. 
Melakukan Asuhan Keperawatan yang
bermanfaat untuk kesehatan pasien
Contoh ;
Melakukan edukasi tentang penyakit pasien,
px TB -> cara pencegahan agar tidak berulang

11/08/22 27
Click
LANJUTAN to edit Master title style
3. NON MALEFICIENCE
(TIDAK MERUGIKAN) 

Tidak menyebabkan bahaya dan cedera


(Fisiologis, Psikologis, Sosial Spiritual) bagi
pasien.
Misalnya, menghindari pasien dari resiko jatuh
-> tepat tidur harus aman (bedside terpasang)

11/08/22 28
Click
LANJUTAN to edit Master title style
4. VERACITY
(BERBUAT/BERKATA JUJUR)
 
Memberikan informasi secara objektif, akurat dan
komprehensif terhadap pasien dan keluarga sesuai
informasi yang sebenarnya.

Tugas seorang perawat pun juga dituntut agar


pasien bisa memahami apa yang disampaikan oleh
perawat. 
11/08/22 29
Click
LANJUTAN to edit Master title style
5. FIDELITY
(MENEPATI JANJI)
 
Wujud menepati janji yang dimaksud adalah
upaya perawat untuk menghargai setiap
komitmen kepada orang lain. 

Perawat dalam melakukan kontrak waktu harus


sesuai/tepat janji

11/08/22 30
Click
LANJUTAN to edit Master title style
6. CONFIDENTIALITY
(MENJAGA RAHASIA) 

Menjaga rahasia pasien/keluarga pasien, baik


yang berada dilingkungan fasyankes atau
dilingkungan komunitas

Menjaga rekam medis pasien, dan sangat


menjunjung kerahasiaan, karena kerahasiaan
pasien adalah privasi
11/08/22 31
Click
LANJUTAN to edit Master title style
7. JUSTICE 
(ADIL)

Menempatkan sesuatu pada tempatnya


(tidak membeda-bedakan pasien)

Perawat tetap menjunjung prinsip moral,


kemanusiaan dan legal. Tentu saja sikap keadilan
mengacu pada standar praktek dan keyakinan
yang sesuai dengan prinsip moral.
11/08/22 32
Click
LANJUTAN to edit Master title style
8. ACCOUNTABILITY
(SPO)

Menjalankan Asuhan Keperawatan sesuai Standar


Professional - SPO

Memiliki peran dan tanggung jawab dalam setiap


tindakan agar tetap professional.

Misalnya :
Tidak salah memberikan dosis obat kepada pasien.

11/08/22 33
Click toKESIMPULAN
edit Master title style
• Perawat adalah profesi yang memiliki : Keahlian, bertanggung
jawab dan selalu maju/berkembang
• Perawat memiliki disiplin profesi yang tinggi dan menerapkan
Etika Profesi
• Etika Profesi melindingi pasien dari pelayanan perawat yang
tidak professional
• Kode Etik Keperawatan sebagai acuan perawat/bidan dalam
melakukan profesinya
• Kode Etik Keperawatan WAJIB dijalankan bagi setiap
perawat/bidan
• Perawat Profesional sangat berperan penting dalam mutu
pelayanan rumah sakit dan keselamatan pasien

11/08/22 34
Click to edit Master title style

TERIMA KASIH

11/08/22 35

Anda mungkin juga menyukai