Anda di halaman 1dari 14

HIPERTENSI

dr. Intan Khaerunnissa., MMRS


Dokter Internship– Puskesmas Serang Kota
Yuk Kenali Penyakit Hipertensi!
APA ITU HIPERTENSI?

HIPERTENSI ATAU TEKANAN DARAH TINGGI


adalah tekanan darah dimana tekanan sistolik
>140 mmHg dan tekanan diastolik >90 mmHg.
FAKTOR RISIKO
Tidak dapat dimodifikasi
• Usia
• Jenis kelamin
• Genetik

Yang dapat dimodifikasi


• Kegemukan
• Stres
• Tidak olahraga
• Merokok
• Konsumsi alkohol, tinggi lemak, dan garam
APA SAJA GEJALA HIPERTENSI?

UMUMNYA PENDERITA
HIPERTENSI TIDAK
BERGEJALA!!!
ADANYA GEJALA BIASANYA
TANDA KOMPLIKASI

Jantung
Nyeri berdebar
Kepala

Nyeri
Penglihatan dada
kabur
JIKA HIPERTENSI TIDAK DIOBATI….
BAGAIMANA PENGENDALIANNYA?
Mengapa harus minum obat
seumur Hidup???

Pembuluh darah bapak- Pembuluh darah bapak-


ibu sebelum ibu setelah Hipertensi
Hipertensi LENTUR  KAKU
Semakin Tua, Semakin Kaku
Pembuluh Darah Kita….

Jadi… Minum obat darah tinggi harus


setiap hari hingga seumur hidup 
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai