Anda di halaman 1dari 13

BINOMIAL

NOMENCLATURE
MUTMAINNA EKAWATI, M.PD
APA ITU BINOMIAL NOMENKLATUR

 Tata nama binomial


 Binomial nomenklatur adalah sistem penamaan hewan dan tumbuhan secara sah
dan benar berdasarkan kode internasional menggunakan dua kata.
Aturan Pemberian Nama

 Nama terdiri dari dua kata


 Kata pertama menunjukkan genus, kata kedua menunjukkan spesies.
 Huruf awal (pada genus) menggunakan huruf besar. Sedangkan kata kedua
(spesies) menggunakan huruf kecil.
 Jika ditulis dengan huruf tegak, dua kata tersebut harus digaris bawahi.
 Jika tidak digaris bawahi, harus ditulis miring.
 Nama penemu ditulis di belakang nama spesies
Kingdom/Regnum

 Kingdom merupakan tingkatan takson tertinggi dengan jumlah anggota takson


terbesar.
 Organisme pada bumi dikelompokkan menjadi beberapa kingdom, antara lain
kingdom Animalia (hewan), kingdom Plantae (tumbuhan), kingdom fungsi
(jamur), kingdom Monera (organisme uniseluler tanpa nukleus), dan kingdom
Protista (eukariotik yang memiliki jaringan sederhana).
Divisi/Filum

 Filum digunakan untuk takson hewan, sedangkan pada divisi digunakan untuk
takson tumbuhan. Nama devisi pada tumbuhan menggunakan akhiran -phyta.
Contohnya Bryophyta, Pteridophyta.
Kelas

 Nama kelas pada tumbuhan menggunakan akhiran yang berbeda-beda, antara


lain : -edoneae (untuk tumbuhan berbiji tertutup),-opsida (untuk lumut), -
phyceae (untuk alga), dan lain-lainnya. Contohnya Monocotyledone dan kelas
Dicotyledoneae.
Ordo (Bangsa)

 Nama ordo terhadap takson tumbuhan biasanya menggunakan akhiran -ales.


Sebagai contoh pada kelas Monocotyledone terdiri ordo Pandanales, Cyperales,
Orchidales, Poales, dan Zingiberales.
Famili (Suku)

 Nama famili terhadap tumbuhan biasanya menggunakan akhiran -aceace.


misalnya famili Solanaceace, Rosaceae, Asteraceae, dan Poaceae. Namun, ada
pula yang tidak menggunakan akhiran kata- aceae, misalnya Compasitae dan
Graminae.
Genus

 Kaidah atau tata cara dalam penulisan nama genus, yaitu huruf besar pada kata
pertama dan dicetak miring atau digaris bawahi. Sebagai contoh, familia
Poaceae terdiri atas genus Zea (jagung), Saccharum (tebu), Triticum (gandum),
dan Oryza (padi-padian).
Spesies (Jenis)

 Spesies merupakan tingkatan takson paling dasar atau terendah. Anggota takson
spesies memiliki paling banyak persamaan ciri dan terdiri atas organisme yang
bila melakukan perkawinan secara alamiah dapat menghasilkan keturunan yang
fertil (subur).
 Nama spesies terdiri atas dua kata, kata pertama menunjukkan nama genusnya
dan kata kedua menunjukkan nama spesifiknya dan sebagai contohnya pada
genus Rosa terdapat spesies yaitu spesies Rosa multiflora.

Anda mungkin juga menyukai