Anda di halaman 1dari 28

Automatic-RC Dustbin

Kelompok 9 :
- Andika Mandala Putra (02111940000093)
- Muhammad Naufal Reiza (02111940000020)
- Raihan Musthofa (02111940000169)
- Rayhan Khayrunnas Syarief M. (02111840000146)

Mekatronika
Proposal Tugas Besar
1.1 Latar Belakang

Manajemen sampah dan pemahaman akan pentingnya pengelolaan


sampah pada masyarakat masih kurang. Salah satu faktor yang

LATAR
mempengaruhi yaitu adanya rasa malas untuk membuka tutup tempat
sampah karena tutup tempat sampah sangat kotor dan bau. Hal ini yang
mendasari untuk mengembangkan alat yang digunakan sebagai
pengendali kebersihan lingkungan berupa sebuah tempat sampah

BELAKANG otomatis yang mempunyai tutup yang dapat terbuka sendiri ketika
sampah akan dimasukkan dan akan tertutup dengan sendirinya sesudah
sampah dimasukan serta dapat mendeteksi kapasitas tempat sampah.

& 1.2 Tujuan

TUJUAN
1. Membuat rancangan tempat sampah otomatis menggunakan
mikrokontroler sehingga dapat membuka dan menutup tempat
sampah secara otomatis.
2. Membuat rancangan tempat sampah yang dapat mendeteksi
kapasitas tempat sampah yang dapat bekerja secara otomatis.
DESKRIPSI
PROJECT
2.1 Skema/Sketsa Rancangan Sistem

2.2 Daftar Komponen dan Deskripsi Singkat

2.3 Flowchart/Alur/Algoritma Cara Kerja Sistem


2.1
Skema/Sketsa
Rancangan
Sistem
2.2 Daftar Komponen dan Deskripsi Singkat

1. Arduino MEGA 10. Housing Bateri + Baterai


2. Project board 11. Roda Penggerak + Motor DC
3. Kabel Jumper 12. Caster Wheel
4. Sensor Ultrasonic HC-SR04 13. Modul Driver Motor
5. Motor Servo Mini SG 90 14. Bluetooth Module
6. IR Sensor HW-201 15. Tong Sampah
7. LED + Resistor 16. Relay 2 Channel
8. LCD 2 x 16 17. Sensor DHT 22
9. I2C Module 18. Toggle Switch
Arduino

Arduino disini berfungsi sebagai microcontroller


yang sistem kerjanya sendiri hampir sama dengan
PLC.
Project Board

Project Board adalah dasar konstruksi sebuah


sirkuit elektronik dan merupakan prototipe dari
suatu rangkaian elektronik. Project Board disini
berfungsi sebagai media untuk menguji dari sirkuit
yang telah dirancang sebelum di sirkuit
diaplikasikan pada protoype.
Kabel Jumper

Kabel jumper adalah kabel yang di kedua atau


disalah satu ujungnya terdapat soket berbentuk
jarum tembaga (male) yang berfungsi untuk
menyalurkan aliran listrik dari komponen komponen
elektronika. Pada ujung jenis yang lain bisa juga
dapat berbentuk soket (female) yang dihubungkan
dengan jarum tembaga lain.
Sensor Ultrasonic HC-SRO4

Sensor ultrasonik adalah sebuah sensor yang


berfungsi untuk mengubah besaran fisis (bunyi)
menjadi besaran listrik dan sebaliknya. Sensor ini
memanfaatkan gelombang suara ultrasonik dalam
melakukan pengukuran. Dengan menggunakan
sensor ini, kita dapat menentukan jarak keberadaan
suatu objek yang ada di depannya. Sensor ini
mendeteksi jarak dengan jangkauan minimum 2cm
dan maksimum 400 cm. Cara kerja sensor ini
didasarkan pada prinsip dari pantulan suatu
gelombang suara sehingga dapat dipakai untuk
menafsirkan eksistensi (jarak) suatu benda dengan
frekuensi tertentu.
Motor Servo

Motor Servo adalah perangkat elektromekanis yang


dirancang menggunakan sistem kontrol jenis loop
tertutup (servo) sebagai penggerak dalam sebuah
rangkaian yang menghasilkan torsi dan kecepatan
berdasarkan arus listrik dan tegangan yang
diberikan. Motor servo merupakan aktuator dengan
sistem kontrol servo sehingga dapat menentukan
posisi sudut putaran tertentu.
tong sampah

tong sampah konvensional plastik


Led

lampu led, lampu led disini berguna sebagai


indicator apakah tong sampah sudah penuh
(merah) dengan sampah atau belum (hijau)
LCD

LCD 16x2 merupakan layar yang berfungsi untuk


menampilkan data sesuai yang diinginkan user. LCD
ini memiliki batasan karakter yang dapat
ditampilkan yaitu sebanyak 32 karakter dengan 16
karakter untuk masing-masing sisi atas dan bawah.
Power supply

Batrai merupakan power suplay yang akan kami


gunakan pada tong sampah.
Motor DC – Wheel Set

DC Motor merupakan suatu perangkat elektronika


yang berfungsi untuk merubah energi listrik DC
menjadi energi kinetik. Pada motor DC terdapat 2
komponen utama yaitu stator dan rotor. Stator
merupakan bagian yang diam sedangkan rotor
adalah bagian kawat yang dialiri arus dan yang
berputar.
DHT 22

DHT22 adalah sensor digital kelembaban dan


suhu relatif. Sensor DHT22 menggunakan
kapasitor dan thermistor untuk mengukur udara
disekitarnya dan keluar sinyal pada pin data.
IR Sensor HW-201

Sistem sensor infra merah pada dasarnya


menggunakan infra merah sebagai media untuk
komunikasi data antara receiver dan transmitter.
Sistem akan bekerja jika sinar infra merah yang
dipancarkan terhalang oleh suatu benda yang
mengakibatkan sinar infra merah tersebut tidak
dapat terdeteksi oleh penerima.
Driver motor

L298 aadalah driver motor berbasis H-Bridge,


mampu menangani beban hingga 4A pada
tegangan 6V – 46V. Dalam chip terdapat dua
rangkaian H-Bridge. Selain itu driver ini mampu
mengendalikan 2 motor  sekaligus dengan arus
beban 2 A. berikut gambar rangkaian driver motor
L298.
Modul Bluetooth HC-05

● Module Bluetooth HC-05 adalah module


komunikasi nirkabel via bluetooth yang
dimana beroperasi pada frekuensi 2.4GHz
dengan pilihan dua mode konektivitas.
● Mode 1 berperan sebagai slave atau receiver
data saja, mode 2 berperan sebagai master
atau dapat bertindak sebagai transceiver.
● Pengaplikasian komponen ini sangat cocok
pada project elektronika dengan komunikasi
nirkabel atau wireless.
Relay 2 Channel

Modul relay adalah salah satu piranti yang


beroperasi berdasarkan prinsip elektromagnetik
untuk menggerakkan kontaktor guna
memindahkan posisi ON ke OFF atau sebaliknya
dengan memanfaatkan tenaga listrik.

Peristiwa tertutup dan terbukanya kontaktor ini


terjadi akibat adanya efek induksi magnet yang
timbul dari kumparan induksi listrik.
Toggle Switch
Chaster Wheel
2.3 Flowchart/Alur/Algoritma Cara Kerja Sistem
• Set nilai parameter untuk inisiasi port dan kondisi awal

Apakah mode = statis?

Jika IYA
• Servo, sensor ultrasonic, HDT, dan LCD dalam keadaan ON
• DC motor penggerak roda dalam keadaan OFF

Jika TIDAK
• DC motor penggerak roda dan LCD dalam keadaan ON
• Servo, sensor ultrasonic, dan HDT dalam keadaan OFF
2.3 Flowchart/Alur/Algoritma Cara Kerja Sistem
Apakah sensor mendeteksi objek pada jarak kurang dari 15 cm?

Jika IYA - >Penutup dibuka dengan angle servo = x derajat

Jika TIDAK ->Penutup tetap dalam keadaan menutup dengan


angle servo = 0 derajat

Apakah sensor mendeteksi adanya sampah?

Jika IYA -> Sensor kelembapan akan mendeteksi apakah


sampah tersebut sampah lembap atau kering

Jika TIDAK -> Servo pemilah tidak bergerak dengan angle servo
= 0 derajat

Apakah sampah tersebut sampah kering?

Jika IYA -> Servo pemilah bergerak dengan angle = 90 derajat

Jika TIDAK -> Servo pemilah bergerak dengan angle = -90


derajat
2.3 Flowchart/Alur/Algoritma Cara Kerja Sistem
Untuk input remote control:
• Input perintah kiri disetting dengan angka seri 0
• Input perintah kanan disetting dengan angka seri 2
• Input perintah maju disetting dengan angka seri 1
• Input perintah mundur disetting dengan angka seri 3
• Input perintah berhenti disetting tak hingga
• Input mode statis disetting dengan angka seri 5
Demonstrasi Alat

Anda mungkin juga menyukai