Anda di halaman 1dari 15

Siklus Akuntansi

Perusahaan Jasa
X AKL 1
Pengertian
Akuntansi
Akuntansi adalah proses pencatatan, pengelompokan,
pengikhtisaran, dan pengkomunikasian transaksi-transaksi
keuangan sebagai kewujudan kegiatan ekonomi suatu
perusahaan, sehingga dimungkinkan adanya penilaian dan
pengambilan keputusan bagi pemakainya. Pengkomunikasian
transaksitransaksi keuangan meliputi penyusunan informasi
akuntansi laporan-laporan keuangan namanya, dan
penganalisisan serta penginterpretasian isi laporanlaporan
keuang-an tersebut.
Proses Akuntansi

Mencatat dan mengukur Memproses data yang . Mengkomunikasikan


data keuangan yang terjadi bersangkutan kemudian laporan keuangan kepada
dalam perusahaan menyusun laporan pemakai
keuangan
Perusahaan Jasa

Aktivitas utama perusahaan jasa adalah menjual jasa kepada


pelanggannya. Dengan demikian transaksi keuangan-nya hanya berkisar
pada pelayanan jasa untuk pelanggan untuk memperoleh pendapatan dan
pembayaran atau pengeluaran biaya- biaya. Perusahaan jasa memperoleh
laba berasal dari pendapatan jasa yang diterima dikurangi dengan berbagai
biaya yang dikeluarkan oleh perusahaan jasa tersebut. Contoh perusahaan
jasa: bengkel mobil, salon kecantikan dan lain-lain.
Persamaan Dasar Akuntansi dalam Perusahaan jasa

Di dalam akuntansi untuk mengetahui Aktiva = Kewajiban + Modal


keseimbangan antara kekayaan perusahaan
dengan sumber pembelanjaan perlu
menggunakan persamaan akuntansi.
Bukti Transaksi
pada Akuntansi
Perusahaan Jasa
Kwitansi
Bukti Penerimaan Uang
Bukti Jurnal
Nota
Faktur
Bon
Bukti Transaksi Lain.
Siklus Akuntansi Siklus akuntansi merupakan rancangan proses

Perusahaan Jasa yang dibuat oleh perusahaan jasa untuk


memudahkan pencatatan akuntansi keuangan
Mengidentifikasi Mencatat Transaksi
transaksi ke Jurnal
• Tujuannya untuk • Setelah informasi
mengetahui kebenaran dari transaksi dianalisis,
transaksi tersebut. kemudian dicatat
Identifikasi ini dapat dalam buku jurnal.
dilakukan dengan cara Jurnal adalah suatu
menganalisis bukti transaksi. catatan kronologis
tentang transaksi-
transaksi yang terjadi
dalam suatu periode
akuntansi.
Posting ke Buku
Besar
• Buku besar adalah kumpulan rekening-rekening pembukuan yang masing-
masing digunakan untuk mencatat informasi tentang aktiva tertentu.
• Golongkanlah data transaksi keuangan berdasarkan jenis transaksi, tanggal,
nomor dan nama akun dan lain sebagainya.
• Dengan begitu, seluruh transaksi perusahaan pada jurnal yang berhubungan
dengan kas akan masuk pada satu buku besar kas.
• Lalu, hitunglah saldo masing-masing akun pada buku besar untuk mengetahui
total nilai akun.
Penyusunan Penyusunan Jurnal &
Neraca Saldo Neraca Saldo
Penyesuaian
• Neraca saldo adalah daftar saldo
rekening-rekening buku besar pada • Penyesuaian umumnya dilakukan secara periodik, biasanya saat

periode tertentu. laporan akan disusun.

• Cara menyusun neraca saldo • Kemudian, Anda juga harus membuat neraca saldo kedua dengan

sangat mudah, Anda hanya perlu cara memindahkan saldo yang telah disesuaikan pada buku besar

memindahkan saldo yang ada di ke dalam neraca saldo yang baru.

buku besar ke dalam neraca saldo • Saldo dari akun-akun pada buku besar dikelompokkan kedalam

untuk disatukan. kelompok aktiva atau pasiva. Saldo antara kelompok aktiva dan

• Saldo pada neraca saldo harus pasiva pada neraca saldo ini juga harus seimbang.

sama jumlahnya antara jumlah • Contohnya penyusutan peralatan, uang sewa yang belum dilunasi

debit dan kredit. dan lain sebagainya.


Penyusunan Laporan
Keuangan Perusahaan
Neraca Lajur Jasa
• Neraca lajur akan
• Laporan laba rugi
memberikan informasi
• Laporan perubahan
dalam bentuk laporan laba-
modal
rugi dan neraca. Keduanya
• Neraca
itu akan menjadi dasar
• Laporan arus kas
dalam pembuatan laporan
keuangan.
Penyusunan Jurnal
Penutup

• dokumen yang digunakan sebagai dasar menyusun jurnal


penutup adalah laporan laba rugi seperti rekening nominal
dan laporan perubahan modal.
• Rekening yang ditutup hanya rekening nominal atau rekening
laba-rugi. Caranya dengan me-nol kan atau membuat nihil
rekening terkait.
• Rekening-rekening nominal harus ditutup karena rekening
tersebut digunakan untuk mengukur aktivitas atau aliran
sumber-sumber yang terjadi pada periode berjalan.
Jurnal Neraca Akhir atau
Pembalik Awal (Setelah
Penutupan)
• Tahapan jurnal pembalik • Tahap ini disebut dengan
adalah tahap pembalikan neraca akhir atau awal
beberapa akun yang telah karena sebagai neraca akhir
ditutup untuk yang dihasilkan pada akhir
mengembalikan saldonya. periode, disebut neraca awal
Akun perkiraan yang dibalik karena akan digunakan
biasanya merupakan sebagai neraca awal pada
pembayaran yang dibayar di siklus akuntansi periode
muka dan belum jatuh berikutnya..
tempo.
Jenis Transaksi Pada Siklus Akuntansi Perusahaan
Jasa

• Pembelian
• Pendapatan
• Pembayaran Beban-Beban
• Penerimaan Piutang
• Penanaman Modal atau Investasi
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai