Anda di halaman 1dari 7

ASUHAN KEBIDANAN

KOMPLEMENTER KALA 1
RELAKSASI AROMATERAPI LAVENDER
DAFTAR
ANGGOTA
1. DIAN LASTU PRASETYAWATI (1421333)
2. HERLINA AULIA YASMIN (1421370)
3. JORA AVITYA WAHYU KINANTI (1421341)
4. LUTHFI YATUZ ZAHROH (1421344)
5. RIZQITA AMALYA THOYYIBAH (1421353)
6. SENDI NOFITA RIANI (1421355)
7. SIFA FAUZIYANAH (1421356)
B. CARA C.
A. DEFINISI PENGGUNA EFEKTIVIT
AN AS
DEFINISI
 ASUHAN KEBIDANAN KOMPLEMENTER

adalah sebuah upaya untuk mengurangi intervensi medis saat


masa kehamilan dan masa persalinan (Ernst & Watson, 2012)
 AROMATERAPI

Adalah terapi menggunakan minyak essensial atau sari minyak


murni untuk membantu memperbaiki atau menjaga kesehatan,
membangkitkan semangat, menyegarkan serta menenangkan jiwa
dan raga (Astuti,2015)

 ASUHAN KOMPLEMENTER PERSALINAN KALA 1 DENGAN AROMATERAPI

Aromaterapi dengan minyak essensial mampu untuk memberikan


kenyamanan dan mencegah terjadinya infeksi, dan merupakan salah satu
terapi komplementer yang mampu mengatasi nyeri dan infeksi sebagai
analgesik, anti inflamasi dan antimikroba (Muchtaridi, 2015)
CARA PENGGUNAAN
UAP AROMATERAPI LAVENDER SEBAGAI UPAYA
MENGURANGI RASA NYERI PADA PROSES PERSALINAN
KALA 1
ALAT: CARA KERJA:
1. memberitahu pasien tentang tindakan yang akan dilakukan
- set diffuser
2. meminta persetujuan pasien & menjaga privasi pasien
- air 200 ml 3. menuangkan 200ml air ke salam diffuser
- essensial oil lavender 4. masukkan 2-3 tetes essensial oil lavender pada diffuser
5. nyalakan diffuser
6. pastikan ibu rileks dan dapat menghirup uap dengan baik
7. (tarik nafas panjang melalui hidung, buang perlahan melalui mulut)
8. terapi dilakukan selama ± 30 menit sampai ibu berasa nyeri berkurang

Sumber: Aida Fitria


(Youtube)
EFEKTIVITAS
 Inhalasi terhadap minyak essensial dapat meningkatkan kesadaran dan menurunkan intensitas
nyeri, efek positif pada sistem saraf pusat diberikan oleh molekul molekul bau yang terkandung
dalam minyak lavender, efek positif tersebut menghambat pengeluaran ACTH (hormon yang
menyebabkan terjadinya kecemasan pada seseorang (Endisupraba, 2017)

 Aromaterapi lavender memiliki kandungan linalool dan linalyl acetat yang berefek sebagai
analgetik yang dapat membuat seseorang menjadi tenang, oleh karena hal ini tidak mengejutkan
jika beberapa laporan saat ini menyarankan aromaterapi untuk menurunkan tingkat nyeri, sakit,
dan stress pada kehamilan maupun persalinan (Jaelani, 2009)

 Penggunaan aromaterapi pada kala 1 dapat memperbaiki kondisi psikologis dan persepsi nyeri
ibu bersalin sehingga dapat
menurunkan kecemasan, meningkatkan kontraksi uterus, dan mengurangi
intensitas nyeri. Peningkatan kontraksi uterus akan memperpendek lama
persalinan. Dengan demikian, metode ini dapat mengalihkan perhatian ibu
untuk menjalani proses persalinan yang aman dan lancar sehingga kondisi bayi
yang dilahirkan pun sehat (Reeder et al., 2014; Lowdermilk et al., 2013; dan
Soetrisno, 2012).
THAN
K YOU

Anda mungkin juga menyukai