Anda di halaman 1dari 10

DEPARTEMEN FISIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM


UNIVERSITAS ASANUDDIN

CATU DAYA

KELOMPOK 1:
Sahrul Ardiansyah (H021201001)
Siti Ainun Marwah (H021201002)
Fatma Syam (H021201015)
Nur Indah (H021201016)
Anika Tasrin (H021201026)
Eby Binti Yohanes (H021201027)
Nurul Mutahara (H021201036)
Astrid Ariguntar (H021201037)
Muh. Adnan Ali Nugraha (H021201049)
Elza Putri Fransisca (H021201060)
Vannes Hamwar (H021201076)
Pengertian Catu Daya

Catu Daya (power supply)  Mengubah arus AC ke DC


dan sebagai sumber tenaga listrik
Alat ini dugunakan terutama pada alat elektronik yang
memerlukan tegangan khusus, yaitu tegangan DC.
Fungsi catu daya

Rectification

Voltage transformation Protection

filtering Isolation

Regulation
Prinsip kerja catu daya
Komponen Catu Daya
Komponen pada catu daya dikelompokkan menjadi dua, yaitu komponen utama dan komponen pendukung.

1. Komponen utama

Transformator Dioda

Resistor

IC Regulator Kapasitor
2. Komponen Pendukung

Sakelar Kabel dan steker Lampu indikator

Kabel penjepit Print Circuit Board (PCB)


Sakering
Klasifikasi Catu Daya
1. Berdasarkan fungsinya

Regulated Power supply

Unregulated Power supply

Adjustable Power supply


2. Berdasarkan bentuk

Power Supply internal

Alat yang posisinya terhubung secara


langsung dengan motherboard

Power Supply eksternal

Memiliki bentuk yang terpisah dengan


moterboard
3. Berdasarkan metode konversi

Pencatu daya linier


Jenis Jenis Catu Daya

DC power supply

AC power supply

Switch mode power supply

High voltage power supply

programmable power supply


uninterruptible power
supply

Anda mungkin juga menyukai