Anda di halaman 1dari 6

BERCOCOK

TANAM
(FOOD PRODUCING)
19 MICEL Y 07 CITRA L.P.

32 TEDI F.A. 29 S. AMIFTA


food producing adalah corak kehidupan manusia
praaksara yang artinya memproduksi makanan
dengan cara beternak dan bercocok tanam.
Ciri-ciri pola kehidupan manusia di
masa bercocok tanam :

01 02 03 04

Manusia mulai tinggal Mulai ada kerjasama Teknologi pembuatan Makanan didapatkan
menetap disatu tempat, antar individu untuk alat bantu meningkat, dengan cara bercocok
dengan tempat tinggal kepentingan dan yang terbuat dari batu tanam secara sederhana
yang sederhana dan kesejahteraan bersama, atau tulang sudah mulai dan juga berburu. Pada
berkelompok. Tempat diasah. Contohnya seperti
membangun rumah masa ini manusia mulai
tinggal yang dibangun beliung, kapak batu, mata
maupun lahan pertanian mencoba memelihara
berbentuk persegi, anak panah. Di antara alat
dengan luas yang cukup dilakukan dengan cara hewan hasil buruan untuk
bergotong-royong batu yang paling terkenal dikembang biakkan.e
untuk menapung anggota
keluarga mereka. adalah beliung persegi.
Peninggalan masa bercocok tanam

You can insert your own


multimedia content here. It
could be a nice addition to
your lesson, making it more
entertaining
Hasil Kebudayaan

Kapak Corong (Kapak perunggu,


termasuk golongan alat perkakas)

Nekara Perunggu (Moko) ,


Benjana Perunggu, Arca
Perunggu

Anda mungkin juga menyukai