Anda di halaman 1dari 14

KORELASI DAN REGRESI

SEDERHANA

Dr. Nur Asniati Djaali, SKM., MKM.


198103042005012001
Dasar Pengertian
Menguji hubungan
Numerik vs Numerik
BB dgn TD
Usia dgn Kadar Hb
Keeratan hubungan  Korelasi
Ketergantungan hub  Regresi
Tujuan

Tujuan utama dari Uji Korelasi dan


Regresi Linier Sederhana ini adalah
untuk menguji hubungan antara dua
atau lebih variable yang jenis datanya
interval atau rasio (data numerik)
Uji Korelasi
 Keeratan hubungan
 Arah hubungan

n xi yi   xi  yi 
rxy 
n x i
2 2

  xi  n yi   yi 
2 2

r = 0  tdk ada hubungan linier
r = -1  hubungan linier negatif sempurna
r = +1  hubungan linier positif sempurna
Nilai Korelasi
Kekuatan hubungan berdasarkan nilai
korelasi dapat dibagi menjadi empat, yaitu:
r = 0,00 – 0,25  tidak ada hubungan
atau hubungan sangat lemah
r = 0,26 – 0,50  hubungan sedang
r = 0,51 – 0,75  hubungan kuat
r = 0,76 – 1,00  hubungan sangat
kuat atau sempurna
Uji Hipotesisi Korelasi
 Uji hipotesis ini dapat dilakukan dengan
cara membandingkan antara nilai r hitung
dengan nilai r tabel
 Jika r hitung lebih besar dari r tabel, maka
H0 ditolak
Uji Regresi
 Uji regresi linier sederhana ini bertujuan
untuk memprediksikan secara matematis
tentang nilai satu variable (variable
dependen) melalui variable yang lain
(variable independen).
 Rumus  Y = a + bX
  xy   x  a
y  = Y - bX
n
b
x   x
2 2
 n
No.resp Kenaikan BB ibu BB lahir
1 10.5 3.250
2 9 3.200
3 10 3.300
4 8 3.000
5 8.5 3.550
6 7 3.100
7 15 3.550
8 10 3.400
9 12 3.450
10 8 3.150
Aplikasi SPSS untuk Uji Korelasi
1. Masukkan data dengan 2 variabel yaitu bb_ibu dan bb_bayi
2. Pastikan kedua variabel tersebut adalah numerik
3. Klik Analyze → correlate → bivariat
4. Pindahkan variable bb_ibu dan bb_bayi ke kotak variables
5. Klik option dan beri tanda centang pada means and standar
deviations. Lalu klik continue.
6. Pada Correlation Coefficient, beri centang pada pearson.
7. Klik OK
8. Untuk melihat signifikansi hubungan, bandingkan P-value dengan
.
a. jika pvalue <  → H0 ditolak
b. jika pvalue >  → H0 gagal ditolak

9. Untuk melihat keeratan hubungan, lihat nilai pearson correlation.


10.Untuk melihat arah hubungan, lihat tanda +/- pada nilai pearson
correlation.
Aplikasi SPSS untuk Uji Regresi
1. Regresi dilakukan jika hasil pada uji korelasi signifikan terdapat
hubungan.
2. Klik Analyze → regression → linear
3. Pindahkan variable bb_bayi ke kotak Dependent
4. Pindahkan variable bb_ibu ke kotak Independent(s)
5. Klik Statstics dan beri centang pada R square change dan
Descriptive. Lalu klik continue.
6. Klik OK
7. Nilai a (constant) dan b(slope) dapat dilihat pada tabel Coefficient.
8. Persamaan regresi  Y = a + b(X)
Terima Kasih
=((D13)-(B13*C13)/10)/((E13)-(B14/10))

=((10*D13)-(B13*C13))/(SQRT(((10*E13)-B14)*((10*F13)-C14)))

Anda mungkin juga menyukai