Anda di halaman 1dari 8

KEBUTUHAN DAN

PERENCANAAN SUMBER
DAYA USAHA
A. Sumber Daya Usaha
• Menurut Harrington Emerson Phiffner danPresthus Rebert V pada
tahun 1960, manajemen mempunyai 5 unsur yaitu: Man, Money,
Materials, Machine dan Methods.

• Mooney James D, pada tahun 1954 manajemen terdapat unsur : Man,


Facilities dan Methods dan ia berpendapat bahwa Uang, Material
dan Mesin termasuk ke dalam fasilitas
• Menurut Peter Drucker, dalam menetapkan suatu tujuan ada delapan unsur
manajemen anatar lain:
1. Posisi pasar
2. Produktifitas
3. Sumber daya fisik dan keuangan
4. Profitabilitas
5. Inovasi
6. Prestasi dan pengembangan manajemen dengan memperhatikan pada kualitas
manajemen
7. Prestasi dan sikap
8. Tanggung jawab solusi dan publik
Dalam manajemen harus ada usaha kerjasama sehingga tujuan dapat
dicapai dengan efektif dan efisien.

Hubungan antara unsur manajemen harus sejalan dan saling terkait.

Sumber daya usaha dapat dikategorikan dalam 6M, yaitu: Man


(Manusia), Money (Uang), Materials (Bahan baku), Machine
(Mesin/teknologi), Methods (Metode) dan Market (Pasar)
B. Perencanaan Sumber Daya Usaha
• Menurut George R. Terry, dalam bukunya Principle of Management,
ada 6 unsur dalam manajemen (6M), yaitu: Man, Money, Material,
Machine, Method dan Market.

1. Man (Sumber Daya Manusia)


Faktor manusia adalah faktor yang paling utama dan menentukan,
manusia yang membuat tujuan dan manusia juga yang melakukan
proses untuk mencapai tujuan.
• Faktor sumber daya manusia yang direncanakan untuk faktor kegiatan
usaha
1. Faktor analisis jabatan, yaitu suatu kegiatan untuk memberikan
analisis atau menganalisis pekerjaan-pekerjaan yang harus
dilakukan, cara mengerjakannya dan alasan pekerjaan tersebut
harus dilakukan
2. Faktor kebutuhan jabatan
3. Faktor aturan tugas dan tanggung jawab karyawan
4. Faktor kebutuhan perekrutan
2. Money (Uang), atau dana yang dibutuhkan sebuah usaha untuk membiaya operasional usaha
selama kegiatan produksi dan penjualan.

3. Materials (Bahan baku), bahan yang digunakan untuk mencapai tujuan, yaitu menghasilkan
produk jual.

4. Machine (Mesin), berperan penting dalam proses produksi terutama jenis usaha yang
membutuhkan peralatan untuk menghasilkan produk.

5. Methods (Metode), metpde yanng digunakan untuk melakukan pekerjaan sesuai dengan standar

6. Market (Pasar), penguasaan pasar sangat penting untuk menyebarkan hasil produksi yang tetap
menjaga dan memperhatika kualitas dan harga barang.
C. Contoh Perencanaan Sumber Daya Usaha
• Contoh perencanaan sumber daya untuk sektor Aplikasi dan Game
• Contoh perencanaan sumber daya untuk sektor Desain Produk
• Contoh perencanaan sumber daya untuk sektor Fashion
• Contoh perencanaan sumber daya untuk sektor Desain Komunikasi
Visual (DKV)
• Contoh perencanaan sumber daya untuk sektor Fotografi
• Dll.

Anda mungkin juga menyukai