Anda di halaman 1dari 14

1.2.a.5.

RUANG KOLABORASI
Modul 1.2
NILAI DAN PERAN GURU
PENGGERAK
KELOMPOK 1

CGP Angkatan 7
Kab. Blitar Kelas 21
NAMA ANGGOTA
KELOMPOK 1
• YULI INDRAWATI
• FITRI MAHMUDHAH
• M. SHOQIF
ICHWANUDIN
• AGUS TRIWAHYUNI
Nilai Guru Peran Guru
Penggerak : Penggerak :
• Menjadi pemimpin
• Berpihak pada pembelajaran
murid • Menjadi coach bagi guru
• Mandiri lain
• Mendorong kolaborasi
• Reflektif
• Mewujudkan
• Kolaboratif kepemimpinan murid
• Inovatif (Student Agency)
• Menggerakkan komunitas
praktisi
M. SHOQIF ICHWANUDIN

BERPIHAK PADA MURID


Dengan menerapkan pembelajaran yang
berpihak pada murid, guru dapat menumbuhkan
jiwa kepemimpinan murid. Dalam hal ini guru
mengembangkan potensi, minat, bakat dan
menyesuiakan kebutuhan murid sesuai dengan
kodrat alam dan kodrat zaman.
CONTOH
• PENERAPAN :
Melaksanakan pembelajaran yang
menyenangkan sesuai dengan
kebutuhan, minat, bakat murid, dan
mengembangkan potensi murid supaya
tumbuh optimal.
• Memberi kebebasan kepada murid
untuk berani mengemukakan
pendapatnya.
• Memberi kebebasan kepada murid
untuk memilih sumber belajar dan cara
belajarnya agar pembelajaran menjadi
bermakna.
AGUS TRIWAHYUNI

MANDIRI
Sebagai seorang pembelajar, saya selalu mempunyai
keinginan untuk terus meng-upgrade diri agar
memiliki kompetensi yang lebih baik lagi. Sikap
mandiri menggambarkan semangat untuk terus
belajar sepanjang hayat dan termotivasi untuk
mengembangkan diri tanpa harus menunggu adanya
pelatihan yang ditugaskan oleh sekolah, dinas, dan
pihak lainnya.
CONTOH
PENERAPAN
• Mengikuti berbagai pelatihan:/ bimtek yang
ada di web
https://gurubelajardanberbagi.kemdikbud.g
o.id.
• Melakukan perbaikan diri dalam hal
keagamaan (mengikuti pendidikan di LPPQ
Thoriqoty Kota Blitar)
• Mengikuti pelatihan mandiri yang ada di
Platform Merdeka Mengajar (PMM)
• Mengikuti pelatihan Mengajar di Mana
Saja dengan Akun Pembelajaran oleh
Google Master Trainer GTK Kemdikbud
YULI INDRAWATI

KOLABORATIF
Kemampuan berkolaborasi merupakan
suatu sikap saling ketergantungan secara
positif, dibarengi tanggung jawab setiap
individu, kerjasama, serta keterampilan
komunikasi interpersonal.
CONTOH
PENERAPAN
Tahun ajaran ini sekolah kami :
kekurangan guru kelas, sehingga tidak
ada yang mengampu kelas 3. Selama ini kepala sekolah menugaskan
guru olah raga sebagai wali kelas 3. Namun, suatu hari ada beberapa
wali murid menghubungi saya dan menyampaikan bahwa kelas 3
sering terabaikan, banyak pengumuman yang wali murid tidak
mengerti sehingga sering terjadi salah paham. Pembelajaran juga tidak
seperti biasanya, karena hanya rangkap oleh guru olah raga. Akhirnya
saya menyampaikan kepada kepala sekolah tentang keluh kesah wali
murid tersebut. Saya memberikan usulan kepada kepala sekolah,
bagaimana jika yang mengampu pembelajaram kelas 3 dibagi dengan
guru kelas yang lain saat kelas lain tersebut pembelajaran Pendidikan
Agama dan Olah Raga. Alhamdulillah usulan saya diterima kepala
sekolah, dan kami pun segera menyusun jadwal baru yang ada susunan
beberapa guru kelas lainnya sebagai pengampunya.
FITRI MAHMUDHAH

INOVATIF
Seorang guru penggerak senantiasa mampu
memunculkan gagasan-gagasan baru dan tepat guna
terkait situasi tertentu ataupun permasalahan tertentu.
Apabila ada suatu permasalahan maka diadakan reflektif
dan evaluasi sehingga akan ditemukan solusi
penyelesaian masalah tersebut. Guru juga harus jeli
dalam melihat peluang / potensi yang ada di sekitarnya
terutama pembelajaran murid.
CONTOH
PENERAPAN :
• Anak merasa jenuh dengan pembelajaran yang
monoton misalnya guru menggunakan metode
ceramah dalam pembelajaran tentang cara membuat
batik. Untuk mengatasi masalah tersebut guru
berinovasi untuk menggunakan metode baru
contohnya pembelajaran berbasis projek, anak dapat
langsung mempratikkan cara membuat batik.
• Untuk mendukung program Sekolah Sak Ngajine,
sekolah bekerja sama dengan stakeholder untuk
membangun sebuah mushola di sekolah.
AN K EG I AT AN
RANC AN G
UA T A N N IL AI g u r u s k e l a s
KEK m i m i l ik i,
• P e m i li h a n p e n
ri s , b e n d a h a ra ).
a ng k a k r e ta
Berdasarkan n il a i- n i l a i y
i t u (ketua, se a l a m
k e k u a ta n n il a i y a
i m a m s h a l a t d
kami memili h s a t u
s a t u • Pem i li h a n
d a n m e ran c a n g
l a t d h u h a d a n
pa da m u r i d ”
a s a a n s h a
“b e rp ih a k
i d e n g an p e r an g u r u pembi
a n g s e s u a m a a h .
ke g i a t a n y
k e p em i m p i na n d hu h ur b e rj a
t u “m e w uj ud ka n
penggerak yai p e m i m p i n
• Pemilihan ,
murid”. n s e p e rt i d o ’ a
pem b i a s a a
in a n , s e n a m p a g i ,
h k a n j i w a k e p e m i m p
asm a u l h u s n a
Menumb u d in i . .
u k d i aj ar ka n s ej a k
d a n la g u w a ji b
b eg i tu pe n ti n g u n t
ti ap Pa n c a s il a
a s ar n y a s e d a la m
r e n ak a n p a d a d
h a n p e m i m p i n
H a l i ni d ik a
m e n j a di • Pem i l i
p o t e n s i u n t u k
anak mem i l i ki
p in d i m a sa d ep a n . upacara
e m i m
seorang p
l
KESIMPULAN
HASIL DISKUSI KELOMPOK
Sebagai Guru Penggerak kita memiliki nilai dan peran
penting dalam dunia pendidikan, kita diharapkan
menjadi agen perubahan pendidikan yang senantiasa
termotivasi untuk terus belajar sepanjang hayat dan
menerapkan nilai dan peran guru penggerak ke
dalam aksi nyata agar dapat bermanfaat untuk orang
lain. Kekuatan nilai Guru Penggerak masing-masing
individu tida sama, dengan adanya kolaborasi kita
dapat saling melengkapi dan menumbuhkan nilai dan
peran pada diri yang masih perlu dikembangkan.
Terima Kasih
Salam dan
Bahagia

Anda mungkin juga menyukai