Anda di halaman 1dari 62

SEMINAR AKHIR

PENYUSUNAN ROADMAP
PERCEPATAN PENURUNAN
STUNTING
DI KABUPATEN TUBAN
LATAR BELAKANG
Hasil Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) tahun 2021:
Prevalensi stunting di indonesia sebesar 24,4%,
Prevalensi stunting di provinsi jawa timur sebesar 23,5%
Prevalensi stunting di Kabupaten Tuban sebesar 25,1%

12/19/2022 Annual Review 2


1) Menganalisis peran Pemerintah Daerah

TUJUAN Kabupaten Tuban dalam konvergensi


intervensi sensitif dan spesifik

KEGIATAN
penaganan stunting;
2) Mengidentifikasi akar permasalahan
dalam usaha optimalisasi peran
Pemerintah Daerah Kabupaten Tuban
dalam konvergensi intervensi sensitif
dan spesifik penaganan stunting;
3) Merumuskan usaha/kebijakan yang
dapat dilakukan untuk optimalisasi
peran Pemerintah Daerah Kabupaten
Tuban dalam konvergensi intervensi
sensitif dan spesifik penaganan
stunting;
4) Menyusun Roadmap Percepatan
Penurunan Stunting di Kabupaten
Tuban.
12/19/2022 Annual Review 3
ROADMAP
Suatu peta ataupun panduan yang bisa digunakan sebagai petunjuk
dalam mengarahkan jalan, dalam pelaksanaan suatu program
kegiatan pada kurun waktu tertentu
Roadmap mampu memberikan berbagai petunjuk terkait dari mana
dan akan kemana perubahan akan dilakukan dalam rangka
mensukseskan suatu program.

12/19/2022 Annual Review 4


ROADMAP PERCEPATAN
PENURUNAN STUNTING
Dokumen yang berisi program, upaya dan strategi
percepatan penurunan stunting yang akan menjadi
guideline bagi seluruh stakeholder yang terlibat dalam
melaksanakan intervensi sensitive dan spesifik, dalam
kurun waktu tertentu

12/19/2022 Annual Review 5


1. Analisis masalah stunting (analisis
situasi dan analisis akar masalah)
RUANG 2. Analisis program intervensi (sensitive
dan spesifik)
LINGKUP 3. Analisis peran stakeholder dalam
pelaksanaan program intervensi
DOKUMEN 4. Program intervensi, upaya dan
strategi percepatan penurunan
stunting yang dipetakan berdasarkan:
a) Sasaran
b) Stakeholder yang terlibat
c) Target
d) Timeframe

12/19/2022 Annual Review 6


• Analisis masalah stunting (analisis
situasi dan analisis akar masalah)
• Analisis program intervensi (sensitive
FGD 1 dan spesifik)

Tahapan • Analisis peran stakeholder dalam


pelaksanaan program intervensi

kegiatan
•Penyusunan Program intervensi, upaya
dan strategi percepatan penurunan
FGD 2 stunting yang dipetakan berdasarkan:
•Sasaran
•Stakeholder yang terlibat

•Penyusunan Program intervensi, upaya


dan strategi percepatan penurunan
stunting yang dipetakan berdasarkan:
FGD 3 •Target
•Timeframe
12/19/2022 Annual Review •Cara kerja/mekanisme pelaksanaan7
Click icon to add picture

Posisi
Kabupaten
Tuban dalam
Peta Stunting di
Jawa Timur
12/19/2022 Annual Review 9
12/19/2022 Annual Review 10
12/19/2022 Annual Review 11
Click icon to add picture

Capaian indikator
spesifik dan
sensitif upaya
penurunan
stunting di
Kabupaten Tuban
12/19/2022 Annual Review 13
Ibu Hamil KEK Yang Mendapat Asupan Gizi (PMT
Pemulihan)
120

100

80

60

40

20

c ar lan gan ogo n u a n


r e k
r a k ng ng a n ng
g el ing o ri an oko oyo ban ang
gi e u o a g a n h
B a n
n a b a
a t ir J
d ur Ke raku ont Pal ren mp Ren and Se gga S
a kb T u id
Ba Gr J n e M Pa
Pl
u m in b W
Ke M S e S m
Ta
2021 2022 Kab.Tuban 2021 Kab.Tuban 2022 Standar Nasional

12/19/2022 Annual Review 14


Ibu Hamil Yang Mengkonsumsi TTD Minimal 90 Tablet Saat
Kehamilan
120

100

80

60

40

20

0
ar lan gan ogo u a n e k a k g ng a n g e l g ri an oko oyo ban ang
c e n u r r o n a g a n g i n o h
a n
n gi b a t ir J ur Ke raku ont Pa
l en mp Ren and Se gga
n S k b T u id
B a a d r
Ba Gr J e n e M Pa
P lu e m i n ba W
K M S S m
Ta

2021 2022 Kab.Tuban 2021 Kab.Tuban 2022 Standar Nasional


12/19/2022 Annual Review 15
Remaja Putri Yang Mengkonsumsi TTD
120

100

80

60

40

20

0
car ilan gan ogo nu a n ek a k n g ng a n n g
g el i n g o ri an k o y o a n n g
e r r bo
a n
n g a b a a ti
r J ur
u
K
e
ku o n to
a l a
en
g p a en
n d
Se
n
ga
h So k
b
Tu Wid
a
B d a P r m R a g
Ba r J en er M Pa lu m n ba
G K M P Se Si m
Ta

2021 2022 Kab.Tuban 2021 Kab.Tuban 2022 Standar Nasional


12/19/2022 Annual Review 16
Balita Gizi Kurang yang Mendapat Asupan Gizi
120

100

80

60

40

20

0
ar l i
c l an an go enu ua
n
rek rak ong ng an ng ng e i ng n o r an ko y o an ng
n g i a g iro J r e u t al
a ng pa d
ga
h S o bo b a
Ba n b a t d u K a k o n P re m Re
a n Se g k Tu Wid
Ba Gra J en er M Pa Plu e m in ba
K M S S m
Ta

2021 2022 Kab.Tuban 2021 Kab.Tuban 2022 Standar Nasional


12/19/2022 Annual Review 17
Pelayanan Keluarga Berencana (KB) Pasca Persalinan
120

100

80

60

40

20

0
car la
n an go nu a n ek a k n g n g a n ng g el i ng o ri an k o y o an a ng
g o e r r o a g a bo
n
ng
i
ba tir J ur
u e
ku nt al en p en
nd Se
n
ga
h So b
Tu Wid
Ba a a a d K a o P r m R a g ba
k
B G
r J en er M Pa P lu
Se
m
Si
n
m
K M
Ta

2021 2022 Kab. Tuban 2021 Kab. Tuban 2022 Standar Nasional
12/19/2022 Annual Review 18
Rata-rata Rumah Tangga Mendapatkan Akses Air Minum
Layak
120

100

80

60

40

20

0
c ar ilan gan ogo enu uan rek rak ong ang gan ang gel ing ori han oko oyo ban ang
an ng a ir J r e u nt al n p e n nd e n a S b u id
B Ba a b at du K a k o P r e m R a S g g a k T W
G
r J en er M P a P lu Se m
Si n
m
b
K M a
T

2021 2022 Kab. Tuban 2021 Kab. Tuban 2022 Standar Nasional
12/19/2022 Annual Review 19
Rata-rata Rumah Tangga Mendapatkan Akses Sanitasi
Layak
120

100

80

60

40

20

0
c ar ilan gan ogo enu uan rek rak ong ang gan ang gel ing ori han oko oyo ban ang
an g a ir J r e u nt al n p e n nd e n a S b u id
B n a b at du K a k o P r e m R a S g g a k T
Ba G r J en er M P a P lu e m
Si n
m
b W
K M S
Ta

2021 2022 Kab.Tuban 2021 Kab.Tuban 2022 Standar Nasional


12/19/2022 Annual Review 20
Rata-rata PUS Menjadi Penerima Bantuan Iuran (PBI) Jaminan
Kesehatan
90

80

70

60

50

40

30

20

10

ca
r n u e k g n el ri ko an
n a ga Je
n
e r to
n
ng
a
ng no
So b
Ba a b K o n r e Re Se Tu
r M P a
G

12/19/2022 Annual Review


2022 Kab.Tuban 21
Rata-rata PUS yang Menerima BPNT
90
80
70
60
50
40
30
20
10
0
a r n n g o u n e k k g g n g e l g r i n o o n g
c l a g a o e n a r r a o n a n g a a n g i n o a o k o y a a n
an
ngi ba t ir J ur u Ke ku nt a l e n p e n nd
Se n
g ah S kb
Tub id
B a Ja d a o P ar m R a g a
Ba G r e n e r M P P l u
e m Si n
m
b W
K M S
Ta

2021 2022 Kab.Tuban


12/19/2022 Annual Review 22
ANALISIS
DETERMINAN
STUTING DI
KABUPATEN TUBAN
Childhood stunting:
Conceptual framework (WHO,
2016)

12/19/2022 Annual Review 24


WHO conceptual
framework on Childhood
Stunting: Context,
Causes, and
Consequences

12/19/2022 Annual Review 25


Peran Stakehoder
Intervensi Indikator Peran OPD
Spesifik Ibu hamil Kurang Energi Kronik Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana:
(KEK) yang mendapatkan tambahan a) Pemberian makanan tambahan bagi ibu hamil KEK
b) Pendampingan ibu hamil (khususnya ibu hamil risiko tinggi)
asupan gizi. c) Pemeriksaan kehamilan
d) Triple eliminasi (pencegahan HIV/AIDS, syphilis, hepatitis)
e) Promosi pengasuhan 1.000 HPK
 
Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan:
e) Program gemarikan
 
Dinsos:
Pemberian makanan tambahan bagi ibu hamil dari kelompok miskin
 
PMD:
Pemberian makanan tambahan pemulihan bagi anak gizi kurang akut
 
 
Spesifik Ibu hamil yang mengonsumsi Tablet Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana:
Tambah Darah (TTD) minimal 90 Suplementasi tablet tambah darah
tablet selama masa kehamilan.

12/19/2022 Annual Review 26


Peran Stakehoder
Intervensi Indikator Peran OPD
Spesifik Remaja putri yang Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan
mengonsumsi Tablet Keluarga Berencana:
Tambah Darah (TTD). Suplementasi tablet tambah darah.
 
Dindik / Depag (Khusus untuk sekolah dibawah
Kemenag):
a. kegiatan senam,
b. sarapan,
c. Minum Fe Bersama di sekolah
d. Penyediaan konseling kesehatan dan reproduksi untuk
remaja
Spesifik Bayi usia kurang dari 6 Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan KB:
bulan mendapat air susu ibu a. Promosi dan konseling menyusui
(ASI) eksklusif.  
Dinsos/ APBdes:
Pemberian makanan (PMT) pada Ibu Menyusui
 
Dinas Pariwisata:
Menyediakan tempat Laktasi ditempat wisata.

12/19/2022 Annual Review 27


Peran Stakehoder
Intervens Indikator Peran OPD
i
Spesifik Anak usia 6-23 bulan yang mendapat Dinakes
Makanan Pendamping Air Susu Ibu Promosi dan konseling pemberian makan bayi dan anak (PMBA)
(MP-ASI).
Spesifik Anak berusia di bawah lima tahun Dinkes :
(balita) gizi buruk yang mendapat  
pelayanan tata laksana gizi buruk. Tata laksana gizi buruk akut
Spesifik Anak berusia di bawah lima tahun Dinkes :
(balita) yang dipantau pertumbuhan Pemantauan dan promosi pertumbuhan
dan perkembangannya. Suplementasi kapsul vitamin A
Manajemen terpadu balita sakit (MTBS)

Dindik:
promosi stimulasi anak usia dini, dan pemantauan tumbuh-kembang
anak.
layanan parenting PAUD holistik integrative
kelas orang tua untuk keluarga anak usia 3-6 tahun
kampanye isi piringku di sekolah
pelatihan stunting untuk UKS
12/19/2022 Annual Review 28
Peran Stakehoder
Intervensi Indikator Peran OPD
Spesifik Anak berusia di bawah lima Dinkes :
tahun (balita) gizi kurang Pemberian makanan tambahan pemulihan bagi anak gizi
yang mendapat tambahan kurang akut
asupan gizi. Suplementasi zinc untuk pengobatan diare
 
PMD:
Pemberian makanan tambahan pemulihan bagi anak gizi
kurang akut.
 
Pertanian:
pemberian 1000 paket makanan
 
Dinas social:
Memberikan bantuan bahan makanan untuk stunting,
kerja sama dengan PKK
 
Dinas pendidikan:
pemberian PMT pada anak PAUD

12/19/2022 Annual Review 29


Peran Stakehoder
Intervensi Indikator Peran OPD
Spesifik Balita yang memperoleh Imunisasi
imunisasi dasar lengkap.
Sensitif Pelayanan Keluarga Dinkes, Pengendalian Penduduk dan KB:
Berencana (KB) Pelayanan KB
pascapersalinan.
Sensitif Kehamilan yang tidak Dinkes, dalduk dan KB:
diinginkan. Pelayanan KB
Dinas sosial
Pelayanan pendampingan dan konseling
Sensitif Calon pasangan usia subur Dinkes/ Depag/Dindik:
(PUS) yang memperoleh screening calon pengantin sebelum menikah
pemeriksaan kesehatan Bimbingan perkawinan – pra nikah
sebagai bagian dari Pengelolaan elsimil
pelayanan nikah. PKK
Pendampingan remaja putri, kunjungan rumah, dan
pendampingan calon pengantin
Dinas sosial:
konseling psikologis pada pernikahan usia anak bagi
calon pengantin, orang tua dan calon mertua
12/19/2022 Annual Review 30
Peran Stakehoder
Intervensi Indikator Peran OPD
Sensitif Rumah tangga yang Peningkatan penyediaan air minum dan sanitasi
mendapatkan akses air
minum layak di
kabupaten/kota lokasi
prioritas.
Sensitif Rumah tangga yang PUPR menyediakan SPAL layak
mendapatkan akses sanitasi
(air limbah domestik) layak
di kabupaten/kota lokasi
prioritas.
Sensitif Penerima Bantuan Iuran Penyelenggaraan pelayanan JKN
(PBI) Jaminan Kesehatan
Nasional dari 40%
penduduk berpendapatan
terendah.

12/19/2022 Annual Review 31


Peran Stakehoder
Intervensi Indikator Peran OPD
Sensitif Keluarga berisiko stunting Dinkes:
yang memperoleh pendampingan keluarga berisiko
pendampingan. DKPPP
penyuluhan pemberian makanan tambahan berbasis
pangan lokal.
 
Pengembangan kawasan mandiri pangan dan/atau
Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL)
 
 
Dinas pertanian/Perternakan:
Pembinaan terhadap kelompok tani, nelayan, peternak,
dan kelompok lainnya
 
Penguatan ketahanan pangan dan gizi, melalui
pembagian bibit kepada kelompok tani
BAAS

12/19/2022 Annual Review 32


Peran Stakehoder
Intervensi Indikator Peran OPD
Sensitif Keluarga miskin dan rentan Dinsos
yang memperoleh bantuan Pengelolaan pemberian bantuan uang tunai untuk
tunai bersyarat. keluarga miskin (PKH)
Sensitif Target sasaran yang Kominfo:
memiliki pemahaman yang Penyebarluasan informasi terkait stunting melalui
baik tentang stunting di berbagai media
lokasi prioritas.  
PKK:
edukasi stunting
 
Dinas pendidikan:
sosialisasi stunting pada orangtua
sosialisasi 1000 HPK

12/19/2022 Annual Review 33


Peran Stakehoder
Intervensi Indikator Peran OPD
Sensitif Keluarga miskin dan rentan Dinas sosial
yang menerima bantuan Pengelolaan bantuan pangan non tunai (BPNT) untuk
sosial pangan. keluarga kurang mampu
Sensitif Desa/kelurahan Stop Buang Dinas kesehatan
Air Besar Sembarangan Pemicuan BABS
(BABS) atau Open  
Defecation Free (ODF). PUPR:
Pembangunan jamban sehat, jamban komunal
 
Dinas Pendidikan/ Depag:
Perubahan Perilaku

12/19/2022 Annual Review 34


SASARAN REMAJA PUTRI
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung Wilayah
line -jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Menurunkan Sosialisasi pencegahan Persentase Remaja di SMP dan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 desa
prevalensi anemia pada remaja di SMA menerima sosialisasi Pendidikan
anemia pada sekolah dan Pesantren pencegahan anemia
remaja putri
Persentase Remaja usia SMP NA 100% 100% 100% 100% 100% Kemenag 116 desa
dan SMA di pesantren menerima
sosialisasi pencegahan anemia
Pembuatan dan distribusi Jumlah media informasi cetak NA Min Min Min Min Min Dinas 116 desa
media informasi mengenai dan elektronik mengenai anemia 4/bln 4/bln 2/bln 2/bln 2/bln Komunikasi
pencegahan anemia pada pada remaja
remaja
Persentase SMP, SMA dan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 desa
pesantren menerima media Komunikasi
informasi mengenai pencegahan
anemia pada remaja
Setiap sekolah membuat Persentase sekolah NA 100% 100% 100% 100% 100% Dindik 116 desa
gerakan “Hari Minum TTD melaksanakan Gerakan “Hari
bersama” (misal: setiap jumat) minum TTD bersama”

12/19/2022 Annual Review 35


SASARAN REMAJA PUTRI
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung Wilayah
line -jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Menurunkan Monev konsumsi TTD rematri Persentase remaja putri 52% 58% 68% 78% 88% 100% Dinas 52 Desa (L)
prevalensi di setiap sekolah menerima distribusi TTD Pendidikan 152 Desa (T)
anemia pada
Persentase remaja putri patuh NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 52 Desa (L)
remaja putri
mengkonsumsi TTD Pendidikan 152 Desa (T)
Optimalisasi pengisian buku Persentase sekolah menerapkan NA 60% 70% 80% 90% 100% Dinas 116 Desa
Raport Kesehatanku (online) pengisian buku e-Raport Pendidikan
Kesehatanku
Membentuk remaja “Duta Terpilih perwakilan siswa sebagai NA 1 1 x/thn/ 1 x/thn/ 1 1 Dinas 116 Desa
Pencegahan Anemia” “Duta pencegahan anemia” x/thn/ kec kec x/thn/ x/thn/ Pendidikan
kec kec kec

Mengetahui Pengadaan alat dan bahan Persentase pemenuhan alat dan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 Desa
prevalensi pemeriksaan anemi bahan pemeriksaan anemia pusk pusk pusk pusk pusk Kesehatan
anemia pada sesuai kebutuhan
remaja putri
Menetapkan bulan tertentu Persentase sekolah NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 52 Desa (L)
sebagai bulan pemeriksaan melaksanakan “bulan pendidikan 152 Desa (T)
anemi serentak di semua pemeriksaan anemi serentak”
sekolah
Pemeriksaan anemia di Persentase remaja putri yang NA 58% 68% 78% 88% 100% Dinas 52 Desa (L)
sekolah tingkat SMP dan SMA diperiksa anemia Kesehatan 152 Desa (T
12/19/2022 Annual Review 36
SASARAN REMAJA PUTRI DAN PUTRA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung Wilayah
line -jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Menurunkan Sosialisasi pencegahan Persentase remaja sekolah SMP NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 desa
jumlah perkawinan usia dini pada dan SMA menerima sosialisasi Pendidikan,
perkawinan remaja di sekolah dan mengenai pencegahan Dinas
usia dini Pesantren perkawinan usia dini Kesehatan
(Puskesmas)
Persentase remaja di pondok NA 100% 100% 100% 100% 100% Kemenag 116 desa
pesantren menerima sosialisasi
mengenai pencegahan
perkawinan usia dini
Pembuatan dan distribusi Jumlah media informasi cetak NA Min Min Min Min Min Dinas 116 desa
media informasi mengenai dan elektronik mengenai 4/bln 4/bln 2/bln 2/bln 2/bln Komunikasi
pencegahan perkawinan usia pencegahan perkawinan usia dini
dini pada remaja
Persentase SMP, SMA dan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 desa
pesantren menerima media Komunikasi
informasi mengenai pencegahan
perkawinan usia dini
Gerakan aksi bergizi seminggu NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 desa
sekali (sarapan bersama). Pendidikan
12/19/2022 Annual Review 37
SASARAN REMAJA PUTRI DAN PUTRA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung Wilayah
line -jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Menurunkan Optimalisasi proses mediasi Persentase keluarga pengaju NA 100% 100% 100% 100% 100% Kemenag 116 Desa
jumlah pada pengajuan dispensasi dispensasi menikah mendapat
perkawinan nikah pendampingan
usia dini
Persentase pengajuan NA 2,5% 5% 7,5% 10% 10% Kemenag 116 Desa
dispensasi menikah yang
berhasil ditunda
Konseling psikologis pada Persentase remaja, orang tua, NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas sosial 116 Desa
pernikahan usia anak bagi dan calon mertua mendapat
remaja calon pengantin, orang konseling psikologis
tua dan calon mertua
Persentase remaja, orang tua, NA 2,5% 5% 7,5% 10% 10% Dinas sosial 116 Desa
dan calon mertua mendapat
konseling psikologis yang
melakukan penundaan
perkawinan sampai usia layak
menikah

12/19/2022 Annual Review 38


SASARAN REMAJA PUTRI DAN PUTRA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung Wilayah
line -jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Mencegah Optimalisasi peran konselor Persentase anak dan remaja NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas sosial 116 Desa
kekerasan dan satgas kekerasan bermasalah yang mendapat
(terutama perempuan dan anak pendampingan dari konselor atau
kekerasan satgas kekerasan perempuan
seksual) pada dan anak
anak dan
Optimalisasi peran PIK R Persentase kecamatan dengan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 Desa
remaja
(Pusat Informasi dan PIK R yang aktif Kesehatan
Konseling Remaja)
Meningkatkan Pelatihan ekonomi kreatif bagi Persentase remaja putus sekolah NA 50% 60% 70% 80% 90% Dinas 116 desa
produktivitas remaja putus sekolah atau atau remaja bermasalah ekonomi kebudaayaan,
ekonomi remaja bermasalah ekonomi mendapat pelatihan ekonomi pemuda OR
remaja kreatif serta
pariwisata
Persentase remaja putus sekolah NA 50% 60% 70% 80% 80% Dinas 116 desa
atau remaja bermasalah ekonomi kebudaayaan,
mendapat pendampingan pemuda OR
pengembangan usaha serta
pariwisata

12/19/2022 Annual Review 39


SASARAN CALON PENGANTIN
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Pemutakhiran data calon Data Catin terupdate (verifikasi NA Per 3 Per 3 Per 3 Per 3 Per 3 Kemenag 116 desa
cakuoan/ penganting dan validasi) bln bln bln bln bln
jumlah calon
Data Catin yang mendapatkan NA Per 3 Per 3 Per 3 Per 3 Per 3 Kemenag 116 desa
pengantin
bimbingan terupdate bln bln bln bln bln
mendapat
bimbingan Sosialisasi program pendam- Persentase TPK mendapat NA 100% 100% 100% 100% 100% Kemenag 116 desa
perkawinan pingan catin kepada tim sosualisasi mengenai program
(mengikuti pendamping Keluarga (TPK) pendampingan catin
kelas catin) Optimalisasi implementasi Persentase calon pengantin NA 40% 50% 60% 70% 80% Kemenag 116 desa
elsimil (pendampingan mengisi elsimil
pengisian elsimil, rekapitusasi
Persentase data elsimil diolah NA 100% 100% 100% 100% 100% Kemenag, 116 desa
isian elsimil, dan penyusunan
dan ditindaklanjuti Dinkes
RTL)
Pelaksanaan pendamingan Persentase calon pengantin 53% 75% 90% 90% 90% 100% Kemenag 85 Desa (L)
calon pengantin mendapat pendampingan 234 Desa (T)
Monev pasca bimbingan Persentase calon pengantin NA 100% 100% 100% 100% 100% Kemenag 85 Desa (L)
perkawinan mendapat bimbingan perkawinan 234 Desa (T)
yang dimonev
Persentase calon pengantin NA 40% 50% 60% 70% 80% Kemenag, 85 Desa (L)
didampingi sukses memenuhi Dinkes 234 Desa (T)
indikator keberhasilan sesuai
kurikulum pendampingan
12/19/2022 Annual Review 40
SASARAN CALON PENGANTIN
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Sosialisasi konsumsi TTD Persentase calon pengantin NA 100% 100% 100% 100% 100% Kemenag 52 Desa (L)
cakuoan/ pada calon pengantin melalui mendapat sosialisasi TTD 152 Desa (T)
jumlah calon kelas bimbingan pra-nikah
pengantin
Pemberian TTD pada calon Persentase calon pengantin NA 58% 68% 78% 88% 100% Dinas 52 Desa (L)
mengkonsumsi
pengantin menerima distribusi TTD kesehatan 152 Desa (T)
TTD
Persentase calon pengantin NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 52 Desa (L)
patuh mengkonsumsi TTD kesehatan 152 Desa (T)
Meningkatkan Menjadikan hasil Tersusunnya aturan mengenai 0 Terbitnya aturan mengenai dokumen Dinkes dan Kab
cakupan/ pemeriksaan kesehatan persyaratan administrasi screening kesehatan sebagai salah satu kemenag
jumlah calon calon pengantin sebagai pengajuan pernikahan dengan persyaratan administrasi pengajuan
pengantin salah satu persyaratan menambahkan dokumen hasil pernikahan
memperoleh administrasi pendaftaran pemeriksaan kesehatan
pemeriksaan nikah
kesehatan
Pelaksanaan pemeriksaan Persentase calon pengantin NA 80% 90% 90% 90% 100% Dinkes 116 Desa
kesehatan bagi calon melakukan pemeriksaan
pengantin kesehatan

Penyiapan calon pengantin Persentase calon pengantin NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
sehat mendapat pendampingan khusus
karena terdeteksi mengalami
kondisi kesehatan yang berisiko
12/19/2022 Annual Review 41
untuk hamil
SASARAN PUS
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Mencegah Sosialisasi pencegahan seks Persentase sekolah setingkat NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 Desa
terjadinya bebas pada remaja SMP/SMA mendapatkan Pendidikan
kehamilan tidak sosialisasi mengenai
diinginkan pencegahan seks bebas
Sosiaisasi KB kepada Persentase PUS dengan kategori NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 Desa
masyarakat, khususnya: 4T mendapat sosialisasi Kesehatan
catin dengan usia dini, PUS pencegahan kehamilan tidak
4T (terlalu muda, terlalu tua, diinginkan
terlalu banyak anak, terlalu
dekat jarak kehamilan)
Mendekatkan layanan KB ke Persentase desa dengan layanan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 Desa
masyarakat KB Kesehatan
Pemenuhan Updating data PUS penrima Data PUS yang memenuhi syarat NA 1 x/thn 1 x/thn 1 x/thn 1 1 Dinas sosial 116 Desa
jumlah PUS bantuan tunai bersyarat sebagi penerima bantuan x/thn x/thn
penerima terupdate
bantuan tunai
bersyarat
Pemenuhan Pemenuhan jumlah PUS PUS dari keluarga miskin dan 57% 75% 90% 90% 90% 90% Dinas sosial 93 desa (L)
jumlah PUS penerima bantuan tunai rentan yang menerima BPNT 256 desa (T)
penerima BPNT bersyarat

12/19/2022 Annual Review 42


SASARAN PUS
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Menurunkan Sosialisasi KB kepada Persentase PUS dengan kategori NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 116 Desa
kejadian masyarakat, khususnya: 4T mendapat sosialisasi Kesehatan
unmeet need catin dengan usia dini, PUS pencegahan kehamilan tidak
pelayanan KB 4T (terlalu muda, terlalu tua, diinginkan
terlalu banyak anak, terlalu
dekat jarak kehamilan)
Updating data keluarga Data keluarga berisiko 4T NA 1 x/thn 1 x/thn 1 x/thn 1 1 Dinas 116 Desa
berisiko 4T terupdate x/thn x/thn Kesehatan
Mendorong keikutsertaan Persentase PUS 4T mengikuti 38% 55% 70% 70% 70% 70% Dinas 97 Desa (L)
PUS 4T dalam program KB KB pasca-salin Kesehatan 275 Desa (T)
pasca-salin

12/19/2022 Annual Review 43


SASARAN IBU HAMIL
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah prioritas
line jawab
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Optimalisasi pelaksanaan Persentase ibu hamil mengikuti NA 70% 80% 80% 90% 90% Dinkes 116 Desa
kepatuhan ibu kelas ibu kelas ibu
hamil
Persentase keterlibatan suami NA 70% 80% 80% 90% 90% Dinkes 116 Desa
melakukan ANC
dalam mengikuti kelas ibu
dan
mengkonsumsi Optimalisasi pemanfaatan Persentase ibu hamil, ibu bayi, NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes, org 116 Desa
TTD buku KIA dan ibu balita memiliki buku KIA profesi kesh
Monev pengisian buku KIA Persentase kelengkapan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes, org 116 Desa
pengisian buku KIA profesi kesh
KIE bagi ibu hamil, suami, dan Persentase ibu hamil, suami, dan NA 70% 80% 80% 90% 90% Dinkes, org 116 Desa
keluarga yang tinggal keluarga yang tinggal serumah profesi kesh
serumah dengan ibu hamil dengan ibu hamil paham
mengenai ANC dan TTD mengenai standard ANC dan TTD
Pembuatan materi edukasi Jumlah media edukasi berhasil NA Min Min Min Min Min Dinas Kominfo 116 Desa
mengenai ANC dan konsumsi disusun 4/bln 4/bln 4/bln 4/bln 4/bln
TTD pada ibu hamil dalam
berbagai media
Penyebaran materi edukasi Jumlah dan frekuensi media NA Min Min Min Min Min Dinkes, org 116 Desa
edukasi yang telah didistribusikan 4/bln 4/bln 4/bln 4/bln 4/bln profesi kesh
Monev kepatuhan bumil Persentase ibu hamil 84% 90% 90% 90% 100% 100% Dinkes, org 63 Desa (L)
mengkonsumsi TTD 90 tablet mengkonsumsi TTD hingga 90 profesi kesh 159 Desa (T)
12/19/2022 Annual Review
tablet 44
SASARAN IBU HAMIL
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Melanjutkan program PMT Persentase desa melaksanakan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes, PKK 42 Desa (L)
cakupan/ berbahan lokal pemberian PMT berbahan lokal 127 Desa (T)
jumlah bumil
Pelaksanaan PMT berbahan Persentase bumil KEK 71% 80% 90% 90% 90% 90% Dinkes, PKK 42 Desa (L)
KEK yang
lokal mendapatkan PMT berbahan 127 Desa (T)
mendapat
lokal
asupan gizi
Monev PMT (proses dan Persentase bumil KEK naik berat NA 80% 90% 90% 90% 90% Dinkes, PKK 42 Desa (L)
dampak PMT bagi bumil) badannya 127 Desa (T)
Kolaborasi dengan Dinas Persentase bumil KEK menerima 33% 60% 90% 90% 90% 90% DKPPP 96 Desa (L)
Kesehatan, P2KB untuk bantuan gemarikan 244 Desa (T)
pengidentifikasian bumil
KEKsebagai penerima
prioritas pada Gemarikan

12/19/2022 Annual Review 45


SASARAN IBU BERSALIN DAN IBU NIFAS
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Memprioritaskan KPM bumil, Persentase KPM bumil, bufas, 62% 75% 90% 90% 90% 90% DKPPP 93 Desa )L)
variasi pangan bufas dan busui sebagai busui menerima variasi pangan 243 Desa (T)
pada ibu nifas sasaran prioritas program selain beras dan telur
KPM gemarikan
Suplementasi micronutrient Persentase KPM bumil, bufas, NA 75% 90% 90% 90% 90% Dinkes 93 Desa )L)
bagi ibu busui menerima suplementasi 243 Desa (T)
micronutrient
Meningkatkan Konseling pada PUS Persentase PUS menerima NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes, org 116 Desa
cakupan KB konseling KB pasca salin profesi kesh
Pasca-salin
Pelatihan Konseling dan Persentase petugas kesehatan NA 50% 60% 70% 80% 90% Dinkes, org 116 Desa
pemasangan KB Pasca-salin menerima pelatihan konseling profesi kesh
bagi petugas kesehatan dan pelatihan pemasangan KB
pasca-salin

12/19/2022 Annual Review 46


SASARAN BAYI DAN BALITA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Optimalisasi kelompok Persentase desa yang memiliiki NA 70% 80% 90% 90% 90% Dinkes, PKK 44 Desa (L)
cakupan ASI pendukung ASI KP ASI 137 Desa (T)
ekslusif
Pendampingan, penyuluhan, Persentase ibu Hamil, Ibu NA 70% 80% 90% 90% 90% Dinkes, PKK 44 Desa (L)
konseling terhadap ibu Hamil, Menyusui , suami, dan keluarga 137 Desa (T)
Ibu Menyusui , suami, dan Pendukung yang menerima
keluarga Pendukung terkait pendampingan, penyuluhan atau
Pentingnya pemberian ASI konseling mengenai pentingnya
eksklusif  pemberian ASI eksklusif 
Monev kinerja kelompok Persentase KP ASI aktif NA 70% 80% 90% 90% 90% Dinkes, PKK 44 Desa (L)
pendukung ASI berkegiatan 137 Desa (T)
Komunikasi interpersonal ASI Persentase bayi <6 bulan NA 70% 80% 90% 90% 90% Dinkes, PKK 44 Desa (L)
ekslusif terintegrasi dengan diimunisasi yang mendapat 137 Desa (T)
kegiatan vaksinasi rutin pada edukasi mengenai ASI ekslusif
bayi usia <6 bulan saat imunisasi

12/19/2022 Annual Review 47


SASARAN BAYI DAN BALITA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Optimaliasi peran OPD pada Jumlah OPD yang NA 100% 100% 100% 100% 100% Semua OPD 116 Desa
cakupan balita pelaksanaan bulan berpartisipasi dalam bulan
gizi kurang timbang/timbang serentak timbang serentak
yang
Updating data status gizi balita Data status gizi balita NA 1 x/thn 1 x/thn 1 x/thn 1 1 Dinkes, PKK 116 Desa
mendapatkan
terupdate x/thn x/thn
layanan tata
laksana gizi Pelatihan/refreshing tata Persentase petugas kesehatan NA 80% 90% 90% 90% 90% Dinkes 116 Desa
kurang laksana penangan balita gizi mendapatkan
kurang bagi petugas kesehatan pelatihan/refreshing tata
laksana penanganan balita gizi
kurang
Monev penyelanggaraan Persentase balita gizi kurang 71% 80% 90% 90% 90% 90% Dinkes, Org 53 Desa (L)
layanan tata laksana gizi mendapatkan layanan sesuai profesi kesh 161 Desa (T)
kurang standar
Identifikasi dan pemenuhan Terpenuhinya kebutuhan alat, NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
kebutuhan alat, bahan, sarana bahan dan sarpras di seluruh
prasarana untuk Puskesmas
penyelanggaraan layanan tata
laksana gizi kurang
Implementasi sistem data Persentase faskes 100% 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
surveillance gizi elektronik menerapkan surveillance gizi
12/19/2022 Annual Review 48
SASARAN BAYI DAN BALITA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Penemuan dan rujukan kasus Persentase balita gizi buruk NA 80% 90% 90% 90% 90% Dinas 53 Desa (L)
cakupan balita gizi buruk ditemukan yang dirujuk untuk Kesehatan 161 Desa (T)
gizi buruk yang penanganan lebih lanjut
mendapatkan
Monev pelaksanaan layanan Persentase balita gizi buruk NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 53 Desa (L)
layanan tata
tata laksana gizi buruk yang berhasil ditangani Kesehatan 161 Desa (T)
laksana gizi
kurang

12/19/2022 Annual Review 49


SASARAN BAYI DAN BALITA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Optimalisasi SDIDTK Persentase faskes primer 81% 85% 90% 90% 90% 90% Dinkes, org 72 Desa (L)
cakupan/ melaksanakan SDIDTK profesi kesh 175 Desa (T)
jumlah balita
Pelatihan mengenai stunting Persentase pengelola dan NA 80% 90% 90% 90% 90% Dinas 83 Desa (L)
dipantau
dan SDIDTK kepada pengelola pendidik PAUD mendapatkan Pendidikan 242 Desa (T)
pertumbuhan
dan pendidik PAUD pelatihan mengenai stunting
dan
dan SDIDTK
perkembangann
ya Melibatkan bunda PAUD dalam Persentase PAUD melaporkan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 72 Desa (L)
pelaksanaan SDIDTK di hasil SDIDTK Pendidikan 175 Desa (T)
sekolah
Pemberian PMT pada anak Persentase PAUD NA 85% 90% 90% 90% 90% Dinas 72 Desa (L)
PAUD menyelenggarakan PMT anak Pendidikan 175 Desa (T)
Layanan parenting PAUD Persentase PAUD 100% 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 72 Desa (L)
holistik integratif menyelenggarakan layanan Pendidikan 175 Desa (T)
holistic integratif
Sosialisasi stunting pada Persentase PAUD NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 72 Desa (L)
orangtua menyelenggarakan sosialisasi Pendidikan 175 Desa (T)
stunting pada orang tua siswa
Sosialisasi 1000 HPK Persentase PAUD NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 72 Desa (L)
menyelenggarakan sosialisasi Pendidikan 175 Desa (T)
1000 HPK pada orang tua
12/19/2022 Annual Review 50
siswa
SASARAN BAYI DAN BALITA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Kampanye isi piringku Persentase PAUD NA 100% 100% 100% 100% 100% Dindik 116 Desa
cakupan/ menyelenggarakan kampanye
jumlah balita isi piringku
dipantau
Suplementasi kalsium, vit A, Persentase siswa PAUD NA 85% 90% 90% 90% 90% Dindik 116 Desa
pertumbuhan
Zinc, mcro nutrient mendapat suplementasi
dan
kalsium, Vit A, Zinc, dan micro
perkembangann
nutrient lain yang dianggap
ya
perlu

12/19/2022 Annual Review 51


SASARAN BAYI DAN BALITA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan BIMTEK surveilance imunisasi Persentase Puskesmas NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
cakupan ke Puskesmas mendapat bimtek surveillance
imunisasi balita imunisasi
Sosialisasi imunisasi balita Persentase PAUD NA 80% 90% 90% 90% 90% Dinas 83 Desa (L)
melalui PAUD melaksanakan sosialisasi Pendidikan 242 Desa (T)
mengenai imunisasi balita
dengan sasaran orang tua
siswa
Screening kelengkapan Persentase PAUD melaporkan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 83 Desa (L)
imunisasi melalui Pemantauan hasil screening imunisasi Pendidikan 242 Desa (T)
status imunisasi balita oleh
pendidik PAUD (siswa diminta
membawa buku KIA atau kartu
imunisasi)
Monev pelaksanaan Persentase siswa Balita 89% 90% 90% 90% 90% 90% Dinas 52 Desa (L)
pemantauan status imunisasi dengan status imunisasi Kesehatan 112 Desa (T)
oleh pendidik PAUD lengkap

12/19/2022 Annual Review 52


SASARAN ANAK SD
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Pelatihan stunting bagi UKS Persentase UKS tingkat SD NA 85% 90% 90% 90% 90% Dinas 116 Desa
cakupan/ mendapat pelatihan mengenai Pendidikan
jumlah anak stunting
dipantau
Suplementasi kalsium, vit A, Persentase siswa SD 44% 65% 90% 90% 90% 90% Dinas 116 Desa
pertumbuhan
Zinc, mcronutrient mendapat suplementasi Pendidikan
dan
kalsium, Vit A, Zinc, dan micro
perkembangann
nutrient lain yang dianggap
ya
perlu

12/19/2022 Annual Review 53


SASARAN KELUARGA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Updating data keluarga Data penerapan PHBS tingkat NA 1 x/thn 1 x/thn 1 x/thn 1 1 Dinkes 116 Desa
cakupan/ belum menerapkan PHBS keluarga terupdate x/thn x/thn
jumlah keluarga sesuai indikator maisng2
menerapkan
Implementasi PHBS Persentase keluarga 81% 85% 85% 90% 90% 90% Dinas 17 Desa (L)
PHBS
melaksanakan PHBS Kesehatan 58 Desa (T)
Penyuluhan kepada keluarga Persentase keluarga mendapat NA 85% 85% 90% 90% 90% Dinkes 17 Desa (L)
sesuai indikator PHBS yang penyuluhan kesehatan sesuai 58 Desa (T)
belum terpenuhi indikator PHBS yang belum
terpenuhi
Monev implementasi PHBS Persentase progress/peningkatan NA 85% 85% 90% 90% 90% Dinkes 17 Desa (L)
sesuai indikator prioritas di capain indikator PHBS pada 58 Desa (T)
setiap keluarga keuarga
Pemantauan septic tank Persentase keluarga NA 85% 85% 90% 90% 90% PUPR 17 Desa (L)
memaintenance septic tank 58 Desa (T)
Meningkatkan Updating data rumah tangga Data rumah tangga belum NA 1 x/thn 1 x/thn 1 x/thn 1 1 PUPR
jumlah rumah belum mendapatkan akses mendapatkan akses air minum x/thn x/thn
tangga dengan air minum layak layak terupdate
akses aifr
Penambahan sambungan Persentase rumah tangga 90% 100% 100% 100% 100% 100% PUPR 101 Desa (L)
minum layak
rumah yang belum terlayani (kumulatif) mendapatkan akses 272 Desa (T)
PDAM/HIPPAM air munim layak

12/19/2022 Annual Review 54


SASARAN KELUARGA BERISIKO STUNTING
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Surveilance keluarga Persentase desa melaporkan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
cakupan/jumlah stunting di tiap desa hasil surveillance stunting
keluarga
Updating data keluarga Data keluarga berisiko stunting NA 1 x/thn 1 x/thn 1 x/thn 1 1 Dinkes, PKK 116 Desa
berisiko
berisiko stunting terupdate x/thn x/thn
stunting
mendapatkan Pencatatan dan pelaporan Persentase desa melaporkan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes, PKK 116 Desa
pendampingan pendampingan keluarga hasil pendampingan keluarga
berisiko stunting (offline dan berisiko stunting
online)
Pelatihan pendampingan Persentase TPK terlatih NA 80% 90% 90% 100% 100% Dinkes, PKK 116 Desa
keluarga berisiko stunting
bagi TPK
Pendampingan keluarga Persentase keluarga berisiko NA 80% 90% 90% 90% 90% Dinkes, PKK 116 Desa
berisiko stunting stunting memperoleh
pendampingan
Monev hasil dampingan Persentase keluarga berisiko NA 80% 80% 80% 80% 80% Dinkes, PKK 116 Desa
stunting didampinggi yang
berhasil menurun tingkat
risikonya

12/19/2022 BAAS
Annual(Bapak
Review Asuh Anak Jumlah anak stunting yang NA 40% 50% 50% 60% 60% TNI 116 Desa
55
Stunting) memiliki bapak asuh
SASARAN KELUARGA BERISIKO STUNTING
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Kolaborasi dengan Dinas Persentase keluarga berisiko 33% 60% 90% 90% 90% 90% DKPPP 96 Desa (L)
jumlah keluarga Kesehatan, P2KB untuk stanting mendapatkan promosi 244 Desa (T)
berisiko pengidentifikasian Keluarga konsumsi ikan
stanting berisiko stunting sebagai
mendapatkan penerima prioritas pada
promosi Gemarikan
konsumsi ikan
Meningkatkan Sosialisasi dan giat Persentase keluarga berisiko NA 40% 70% 70% 80% 80% DKPPP 57 Dsa (L)
jumlah keluarga pemanfaatan pekarangan stunting mendapatkan sosialisasi 79 Desa (T)
berisiko untuk penyediaan sumber pemanfaatan pekarangan
stunting asupan gizi dengan
Persentase keluarga berisiko 5% 40% 70% 70% 80% 80% DKPPP 57 Dsa (L)
mendapatkan melibatkan PKK, Pemerintah
stunting melaksanakan 79 Desa (T)
manfaat Desa/Kelurahan,
pemanfaatan pekarangan untuk
pekarangan Kecamatan, dan Dinas
penyediaan asupan gizi
Sosial,P3A dan PMD
Monev kegiatan Persentase keluarga berisiko NA 40% 70% 70% 80% 80% DKPPP 57 Dsa (L)
pemanfaatan pekarangan stunting berhasil memenuhi 79 Desa (T)
melalui dasawisma sebagian kebutuhan pangan dari
pekarangannya sendiri

12/19/2022 Annual Review 56


SASARAN KELUARGA BERISIKO STUNTING
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Sosialisasi tentang Stunting Persentase OPD memberikan NA 100% 100% 100% 100% 100% Semua OPD 116 Desa
pemahaman melalui berbagai saluran sosialisasi mengenai stunting
target sasaran (dasawisma, pengajian, WAG pada pelaksanaan kegiatan
di lokasi masyarakat, kelompok nelayan, sesuai tupoksi masing-masing
prioritas dll – setiap OPD melaksanakan
mengenai sosialisasi melalui salurannya
stunting masing-masing)
Membentuk komunikator stunting Persentase desa memiliki NA 100% 100% 100% 100% 100% Diskominfo 116 Desa
dari anggota masyarakat komunikator terlatih dari unsur
(melatih dan memberdayakan masyarakat
guru ngaji, ustadz, penjual
makanan keliling, atau sosok lain
yang sering bertemu dengan
masyarakat)
Penyebaran informasi kesehatan Persentase target sasaran di NA 100% 100% 100% 100% 100% Diskominfo 116 Desa
melalui media social, media lokasi priositas menerima
cetak, dan elektronik informasi melalui media social,
media cetak, dan elektronik
Penyebaran infromasi berupa Jumlah artikel/berita mengenai 1 1 x/thn 2 x/thn 3 x/thn 4 5 Diskominfo 116 Desa
artikel dan berita stunting yang terbit x/thn x/thn x/thn
12/19/2022 Annual Review 57
SASARAN KELUARGA BERISIKO STUNTING
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Memfasilitasi pembangunan Persentase (kumulatif) 88% 90% 90% 90% 90% 90% PUPR 51 Desa (L)
jumlah rumah SPAM, SPALD, drainase, keluarga berisiko stunting 137 Desa (T)
tangga pemukiman dan jalan mendapat sanitasi layak
mendapat
akses sanitasi
layak

12/19/2022 Annual Review 58


SASARAN KOMUNITAS/DESA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Kampanye STBM Persentase desa/ kelurahan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
jumlah desa/ melaksanakan kampanye
kelurahan STBM
melaksanakan
Pemicuan STBM Persentase desa/ kelurahan NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
STBM
melaksanakan pemicuan
STBM
Implementasi STBM Persentase desa.kelurahan 0 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
melaksanakan STBM
Meningkatkan Membentuk Tim Audit Kasus Persentase desa/ kelurahan 0 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
jumlah desa/ Stunting di tiap desz memiliki tim audit stunting
kelurahan
Mmemilih kasus di setiap desa Persentase desa 0 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
melakukan
untuk dilakukan audit melaksanakan audit baduta
audit baduta
stunting
stunting
Pertemuan bulanan tim audit Persentase dokumen rencana 0 100% 100% 100% 100% 100% Dinkes 116 Desa
stunting untuk membahas hasil tindak lanjut hasil audit dan
audit sosialissii

12/19/2022 Annual Review 59


SASARAN KOMUNITAS/DESA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Updating data keluarga yang Data keluarga BABS terupdate NA 1 x/thn 1 x/thn 1 x/thn 1 1 Dinas 82 Desa (L)
jumlah desa/ masih BABS x/thn x/thn Kesehatan 231 Desa (T)
kelurahan
Menjaring CSR untuk membantu Persentase desa berhasil NA 40% 50% 60% &0% *0% Dinas 82 Desa (L)
terbebas dari
pemenuhan kebutuhan jamban mendapatkan CSR untuk Kesehatan 231 Desa (T)
BABS (ODF)
sehat mendukung stop BABS
Implementasi Persentase desa terbebas dari 30% 70% 90% 90% 90% 90% Dinas 82 Desa (L)
BABS Kesehatan 231 Desa (T)
Monev perilaku BABS pada saat Laporan hasil monev perilaku NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas sosial 82 Desa (L)
penyerahan bantuan (apapun BABS pada saat distribusi 231 Desa (T)
bantuannya, misal PMT, BNT, dll bantuan pemerintah
Verifikasi data ODF secara rutin Data ODF terverifikasi NA 1 x/thn 1 x/thn 1 x/thn 1 1 Dinas 82 Desa (L)
dengan melibatkan RT/dasa x/thn x/thn Kesehatan 231 Desa (T)
wisma
Gerakan pembersihan lokasi Frekuensi terselenggaranya NA 3 x/thn 3 x/thn 3 x/thn 3 3 Dinas 82 Desa (L)
BABS Gerakan pembersihan lokasi x/thn x/thn Kesehatan 231 Desa (T)
BABS di wilayah kantong
BABS
Pembangunan IPAL komunal Persentase daerah kantong NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 82 Desa (L)
BABS yang memiliki IPAL Kesehatan 231 Desa (T)
komunal
Pemantauan
12/19/2022
pemanfaatan IPAL
Annual Review
Persentase IPAL komunal NA 100% 100% 100% 100% 100% Dinas 82 Desa60
(L)
komunal termanfaatkan Kesehatan 231 Desa (T)
SASARAN KOMUNITAS/DESA
Tujuan Kegiatan Output Base Target kinerja Penanggung- Wilayah
line jawab prioritas
data 2023 2024 2025 2026 2027

Meningkatkan Pelatihan Tim pendamping PKH Persentase tim 100% 100% 100% 100% 100% 100% Dinas Sosial -
jumlah KPM PKH mengenai praktek peningkatan pendamping PKH terlatih
mengikuti P2K2 kapasitas keluarga penerima P2K2
manfaat dalam aspek pendidikan,
pengasuhan anak, pengelolaan
keuangan, kesehatan dan
kesejahteraan sosial
Pelatihan P2K2 bagi KPM PKH Persentase KPM PKH 56% 75% 90% 90% 90% 90% Dinas Sosial 116 Desa (L)
terlatih P2K2 328 Desa (T)

12/19/2022 Annual Review 61


TERIMA KASIH

12/19/2022 Annual Review 62

Anda mungkin juga menyukai