Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN DISKUSI KELOMPOK 7 TENTANG

KONTRUKSI LANTAI

NAMA KELOMPOK :
1. AURA YOLANDA
2. R A I S YA S A L S A B I L A
3. D I FA N FAT I R A N D O
4. M U H A M M A D A L V Y N P U R WA
RENRA

GURU PEMBIMBING :
RAMADHANI RAHMATULLAH S.Pd
ANDRE MALIK S.Pd

DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN


TEKNIK KONTRUKSI DAN PROPERTI
SMK NEGERI 1 SUMATERA BARAT
2022
A. PENGERTIAN LANTAI

> LANTAI ADALAH : Permukaan bawah dari


sebuah ruangan atau permukaan. Lantai
terbuat dari batu, kayu, bambu, metal,
keramik, marmer, batu granit, dan bahan
lainnya. Arti lantai sebenarnya adalah
tingkat.
B. FUNGSI LANTAI

> LANTAI BERFUNGSI : Menjadi penopang


untuk struktur bangunan secara keseluruhan
karena lantai merupakan permukaan pondasi
pada sebuah bangunan. Pada sebuah
bangunan, tentu pondasi yang menjadi
penopang bangunan secara keseluruhan,
namun lantai berfungsi sebagai pondasi
dalam ruangan pada bagian bangunan.
C. JENIS-JENIS PENUTUP LANTAI
> PENUTUP LANTAI ADALAH : Material akhir yang melapisi
struktur lantai dan menjadi permukaan untuk berpijak.
1. Keramik.
2. Homogeneous Tice (HT).
3. Parket, adalah material penutup lantai yang terbuat dari
kayu.
4. Vinyl, adalah jenis material penutup lantai yang cukup
berbeda dibandingkan material lainnya.
5. Lantai Acian.
6. Batu Alam.
7. Karpet.
D. METODE PELAKSANAAN PENGERJAAN LANTAI

> METODE PELAKSANAAN PENGERJAAN LANTAI


SEBAGAI BERIKUT :

1. Persiapan.

2. Persiapan lahan kerja.

3. Pengukuran.

4. Pelaksanaan pekerjaan lantai kerja.


E. CONTOH GAMBAR LANTAI YANG RUSAK

Anda mungkin juga menyukai