Anda di halaman 1dari 17

FISIKA DASAR

FEDYA DIAJENG ARYANI


PENILAIAN

NILAI
KULIAH
100 %

PRESE TUGAS/ UTS 35% UAS 40%


NSI QUIS
10%
NOTE 15% UAS SYARAT KEHADIRAN 75% (12X
: UNTUK MENGIKUTI
PERTEMUAN))
APA YANG DI PELAJARI ???
MINGGU ke- Materi
1&2 Besaran dan Vektor
3 Analisis Vektor
4 Kinematika
5&6 Hukum Newton
7 Gaya
8 UTS
9&10 Usaha dan Energi
APA YANG DI PELAJARI ???
MINGGU ke- Materi
11&12 Momen & Impuls
13 Getaran
14&15 Fluida
16 UAS
BESARAN DAN SATUAN
• Besaran adalah segala sesuatu yang dapat diukur, mempunyai nilai yang dapat
dinyatakan dengan angka dan memiliki satuan tertentu.
• Satuan adalah pernyataan yang menjelaskan arti dari suatu besaran
• Suatu sistem yang diamati di dalam fisika mempunyai sifat-sifat sistem. Sifat
sistem yang dapat diukur secara kuantitatif (nilainya) di dalam fisika dikenal
sebagai besaran (quantity). Dalam fisika dikenal adanya BESARAN DASAR dan
BESARAN TURUNAN. Dalam fisika dikenal beberapa besaran dasar antara lain
panjang, massa, waktu, temperatur mutlak, kuat arus listrik, intensitas  cahaya,
dan sebagainya.
• Karena ada banyak sistem satuan di dunia ini maka para fisikawan menganggap perlu menyusun
suatu sistem satuan standar. Pada tahun 1960 suatu komite internasional menetapkan suatu
sistem satuan untuk besaran-besaran dasar yang disebut dengan Sistem Internasional (SI)
• Besaran pokok merupakan besaran yang dipandang berdiri sendiri dan tidak diturunkan dari
besaran lain. Karena adanya hubungan antar besaran-besaran tersebut, tentulah ada sekelompok
besaran fisika saja yang lebih mendasar dan semua besaran fisika lainnya (yang sangat banyak
tersebut) dapat diturunkan dari besaran dalam kelompok tersebut. Kelompok besaran yang
mendasar inilah yang harus ditentukan. Kelompok besaran ini selanjutknya dinamakan besaran
pokok.
• Besaran turunan adalah besaran yang  diturunkan dari besaran dasar. Contoh: luas, volume,
kecepatan, percepatan, dan energi
BESARAN POKOK DAN BESARAN
TURUNAN
• Besaran Pokok adalah besaran yang satuannya telah ditetapkan terlebih dahulu
Tabel 1. Besaran Pokok System SI dan satuannya
Tabel 2. Besaran Tambahan satuan SI dan satuannya

Tabel 3. Jenis system satuan untuk beberapa besaran


BESARAN POKOK DAN BESARAN
TURUNAN
• Besaran turunan adalah besaran yang diturunkan dari besaran pokok. Dengan
demikian satuan besaran turunan diturunkan dari satuan besaran turunan.
• Contoh :
• Volume = Panjang x lebar x tinggi
=mxmxm=
Massa Jenis =
Kecepatan =
Percepatan =
DIMENSI
• Dimensi suatu besaran menunjukkan besaran-besaran fisis secara kualitatif. Dimensi
besaran pokok dinyatakan dengan lambing huruf tertentu dan diberi kurung persegi.
Tabel 4. Satuan dan Dimensi Besaran Pokok
DIMENSI
• Kegunaan Dimensi
a. Mengungkapkan kesetaraan atau kesamaan dua besaran yang sepintas kelihatan
berbeda.
Contoh : Usaha dan energi
Usaha, W = F.s = m.a..s = [M] [L] [T-2][L]

= [M] [L2] [T-2]


Energi Kinetik, Ek = ½ m v2
sama
= ½ [M] [L T-1]2
= [M] [L2] [T-2]
DIMENSI
b. Menentukan apakah suatu persamaan yang menyatakan hubungan antara berbagai
besaran adalah tepat atau tidak
Contoh :
V = Vo + at
Dimana : V, Vo = Kecepatan, kecepatan awal
a = Percepatan
t = Waktu
Ruas kiri : V dimensi [L] [T-1]
Ruas kanan : Vo + at dimensi [L] [T-1] + [L] [T-2][T]
DIMENSI
Sehingga :
V = Vo + at
[L] [T-1] = [L] [T-1] + [L] [T-2][T]

[L] [T-1]= [L] [T-1] + [L] [T-1] Tepat


TUGAS
1. Tentukan dimensi besaran-besaran berikut ini :

a. Luas f. Energi Potensial Pegas


b. Daya g. Energi Potensial
c. Gaya h. Energi Kalor
d. Impuls i. Momentum
e. Tekanan j. Debit Air
TUGAS
2. Selidiki apakah dua besaran berikut ini setara !
a. Usaha dan Energi Potensial
b. Usaha dan Daya
c. Momentum dan Impuls
d. Tekanan dan Gaya
TUGAS
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai