Anda di halaman 1dari 14

BATA RAMAH

LINGKUNGAN
(ecobrick)
Nur Rizky Ramadhanty
SMPIT Al - Khawarizmi
Daftar Isi
Judul………………………………………………………………….……………………………………………….……………….slide 1
Daftar Isi ………………………………………………………………………………………………………………..…………..slide 2
Latar Belakang…………………………………………………………………………………………………………………....slide 3
 Pengertian………………………………………………………………………………………………………..…………..slide 4
 Alasan…………………………………………………………………………………………………………………..……….slide 5
Konsep……………………………………………………………………………………………………………….………………..slide
6
 Tujuan………………………………………………………………………….……………………………….……………….slide
7
 Contoh pemanfaatan……………………………………………………………….……………………………………slide 7
 Sampah yang digunakan……………………………………………………………………………………………….slide 8
Langkah Langkah…………………………………………………………………………………………………..……………slide 9
 Alat dan bahan…………………………………………………………………..……..…………………………………slide 9
 Langkah pertama……………………………………………………………..………………………………………….slide 10
 Langkah kedua…………………………………………………………………………………………………………….slide 11
 Kreasi………………………………………………………………………………….……………………………………….slide 12
Latar belakang
Latar belakang saya membuat Bata ramah
lingkungan(ecobrick) ini karena saya melihat begitu banyak
sampah plastik dan kertas di lingkungan rumah dan sekolah
yang tidak termanfaatkan, sehingga saya berpikir untuk
membuat sesuatu yang dapat mengurangi sampah plastik dan
kertas.
Apa sih Ecobrick itu?
Kata ecobrick berasal dari kata “Eco” yang berarti lingkungan
dan “brick” yang berarti bata yang jika digabung artinya secara
umum menjadi sebuah bata yang ramah lingkungan. Ecobrick
menjadi salah satu dari sekian banyak cara mendaur ulang
sampah plastik dan kertas.
Mengapa kita perlu membuat Ecobrick?
Limbah Plastik dan Kertas Ekonomi
01 Ecobrick mampu memberikan
kehidupan baru bagi limbah
03 Selain dapat mengirit biaya
pembuatan produk, kita pun
plastik. Ecobrick adalah cara lain bisa menjualnya ke pasaran.
untuk utilisasi sampah-sampah
tersebut selain mengirimnya ke
landfill (pembuangan akhir).
Lingkungan
Fungsional
02 Dari sisi fungsional, manfaat
ecobrick diketahui sering
04 Jika sampah dibakar, maka
zat-zat berbahaya akan
terlepas ke udara,
menjadi material dasar dalam membahayakan kesehatan
memproduksi sebuah barang. manusia, hingga menjadi
penyumbang pemanasan
global.
Konsep Ecobrick
Banyak cara dalam mengelola sampah plastic dan
kertas agar tidak berdampak terhadap ekosistem.
Salah satu proses daur ulang yang ramah
lingkungan serta tidak menghabiskan biaya tinggi
adalah ecobrick. Ecobrick merupakan
pemanfaatan sampah plastik ramah lingkungan
yang dijadikan sebagai barang berguna seperti
kursi atau meja.
Tujuan dan contoh pemanfaatan Ecobrick
• Tujuan dari Ecobrick adalah untuk mengurangi sampah plastik dan
kertas, serta mendaur ulangnya dengan media botol plastik untuk
dijadikan sesuatu yang berguna.

• Ecobrick biasa dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan


furniture. Contoh pemanfaatan pembuatan ecobrick adalah untuk
pembuatan meja, kursi, tembok, maupun barang kesenian lainnya.
Sampah plastik dan Kertas
Sampah plastik adalah semua barang bekas atau tidak terpakai yang materialnya diproduksi
dari bahan kimia tak terbarukan. Sebagian besar sampah plastik yang digunakan sehari-hari
biasanya dipakai untuk pengemasan. Sampah kantong plastik dapat mencemari tanah, air,
laut, bahkan udara. Sampah plastic adalah bahan utama yang harus tersedia dalam
membuat ecobrick.
Kertas adalah bahan tipis yang dihasilkan dari kompresi serat yang berasal dari pulp.
Sebagian besar kertas digunak untuk membuat suatu dokumen. Kertas dapat menyebabkan
tingkat konsumsi dan limbah yang tinggi.
Cara membuat Ecobrick
Bahan utama yang harus tersedia dalam membuat ecobrick

Botol – botol plastik Sampah kering Alat untuk memadatkan

Sumber : https://www.google.com/search?
q=sampah+plastik+yang+sudah+dipotong&tbm

Sumber :
https://www.google.com/search? Sumber :
q=botol+plastik+mineral&client https://www.google.com/searc
h?q=ecobrick&tbm
Langkah pertama
Pilah dan Bersihkan Sampah kering.
Sediakan Botol Bekas Air Mineral
dalam Jumlah Banyak.
Gunakan Tongkat untuk
Memasukkan Plastik.

Sumber : https://diyfabcolab.com/2018/09/04/material-m004-
mengenal-ecobricks/
Langkah kedua
Masukkan Sampah kering ke
dalam Botol. Padatkan Sampah
Plastik.

Sumber : https://shopee.co.id/ECOBRICK-RAMAH-
LINGKUNGAN-600ml-i.
Kreasi dari Ecobrick

Sumber : https://kumparan.com/sulbarkini/membuat-taman- Sumber : https://econusa.id/id/ecodefender/ini-dia-


berwarna-warni-dari-sampah-plastik-air-mineral manfaat-dan-cara-membuat-ecobricks/
"Lihatlah jauh ke dalam alam, dan
kemudian Anda akan memahami
segalanya dengan lebih baik." “

—Albert Einstein
Terima kasih!

Anda mungkin juga menyukai