Anda di halaman 1dari 61

DIABETES MELITUS

(Kencing Manis)
By. Evi Widianingsih
APAKAH ITU DIABETES?
Penyakit DIABETES MELITUS ( DM )

Penyakit kencing manis adalah


kumpulan gejala yang timbul pada
seseorang yang disebabkan oleh
karena adanya peningkatan kadar
gula darah ( glukosa ) dalam darah
akibat kekurangan insulin
Faktor Pencetus Penyakit
Diabetes Melitus

Kurang gerak / malas


Makan yang berlebihan
Kehamilan
Kekurangan produksi hormone insulin
Insulin
• Insulin adalah hormone yang diproduksi oleh
sel beta dari pulau Langerhans kelenjar
pancreas
• Insulin bekerja menstimulasi pemasukan
glukosa ke dalam sel untuk digunakan
sebagai sumber energy
Gejala dan Tanda-tanda Awal Keluhan

 Penurunan berat badan dan rasa lemah


 Banyak kencing
 Banyak minum
 Banyak makan
 Kesemutan
 Gangguan penglihatan
 Gatal / bisul
KLASIFIKASI DIABETES

1.DM tipe 1
2.DM tipe 2
3.DM Gestasional
4.DM tipe lain
DIAGNOSIS DM
DIAGNOSIS DM
KOMPLIKASI AKUT DIABETES MELITUS
PILAR UTAMA PENGELOLAAN DM

• PERENCANAAN
MAKANAN
• LATIHAN JASMANI
• PENGOBATAN
• PENYULUHAN
Perencanaan Makanan

Gizi Seimbang dan Diabetes


• Makanlah aneka ragam makanan
• Batasi konsumsi lemak, minyak, dan santan sampai
seperempat kebutuhan energi
• Gunakan garam beriodium dan gunakan garam
secukupnya saja
• Makanlah makanan sumber zat besi atau Fe
• Berikan ASI saja pada bayi sampai umur 6 bulan
• Biasakan makan pagi
• Minumlah air bersih, aman dan cukup jumlahnya
JUMLAH/ukuran Makanan
• ZIMBABWE HAND JIVE

www.themegallery.com
Jadwal Makan
• Contoh jadwal makan sehari-hari pada diabetesi
Makan pagi : pukul 07’00
Snack 1 : pukul 10’00
Makan siang : pukul 13’00
Snack 2 : pukul 16’00
Makan malam : pukul 19’00
Snack 3 : pukul 21’00

• Hindari makanan yang berindeks glikemik tinggi seperti sumber


karbohidrat sederhana, gula, madu, syrup, roti, mie, dan lainnya 
JENIS

• Hindari cemilan iseng


• Hindari fast food, kulit, gajih-gajih, minyak
kelapa, madu, sirop
• Kurangi konsumsi gula
• Semakin cair suatu makanan manis, makin
mudah gulanya diserap tubuh
LATIHAN JASMANI

Olahraga pada DM :
• Aktifitas fisik : kegiatan yang bisa
membuat energy keluarga berlebih
• Contoh : duduk, jalan santai
• Latihan fisik : kegiatan yang bisa membuat
energy keluar berlebih tetapi dilakukan
secara ritmis dan kontinus
Contoh : aerobic
Contoh-contoh olahraga yang baik
Obat Oral Anti Diabetes
• Golongan Sulfonilurea : glibenklamid, glikuidon,
glimepirid,  diminum 30 menit sebelum makan.
• Golongan biguanid : metformin, glukophage 
diminum sebelum atau sesudah makan
• Golongan penghambat glukosidase alfa :
akarbose  diminum bersama suapan pertama
saat makan
• Golongan tiazolidindion : pioglitazon  diminum
tidak tergantung jadwal makan
Teknik
penyuntikan
insulin
PENYANDANG DIABETES
DAN PUASA DI BULAN
RAMADHAN
• Puasa Ramadhan adalah ibadah wajib umat muslim
dan merupakan salah satu rukun Islam yang ke 4.
• Puasa Ramadhan adalah menahan lapar sejak terbit
fajar hingga terbenam matahari,selama kurang lebih
12 jam.
• Bagaimanakah dengan umat Islam yang menyandang
diabetes??apakah mereka boleh berpuasa dan
bagaimana pengaturan obat dan makannya?
Tujuan pengaturan makan pada
penyandang diabetes agar
dicapai

 Mengendalikan kadar glukosa darah mendekati normal


 Mencapai lemak darah optimal
 Memberikan energy cukup untuk mencapai berat badan
yang memadai dan mempertahankannya
 Mencegah komplikasi dan meningkatkan kesehatan secara
keseluruhan melalui gizi yang optimal
• Pada bulan Ramadhan terjadi perubahan jadwal
makan,biasanya kita makan 3 kali dengan porsi besar,
maka pada bulan ini kita hanya makan 2 kali porsi
besar yaitu saat berbuka dan saat sahur.

• kondisi glukosa darah yang rendah pada penyandang


diabetes yang terkendali dengan obat makan dosis
tunggal juga tidak mengalami kesulitan berpuasa. obat
makan diabetes diberikan saat berbuka puasa. Hati-
hati hipoglikemia pada dosis obat yang sudah
diberikan maksimal.

• Untuk pengguna insulin, digunakan insulin kerja


menengah saat berbuka saja.
Penyandang diabetes yang tidak dianjurkan
untuk berpuasa

• Untuk pengguna insulin multiple termasuk DM


tipe 1
• penyandang diabetes yang sedang hamil
• penyandang yang diabetes yang tidak terkendali
( glukosa darah tinggi
• penyandang diabetes dengan kerusakan organ
yang berat dan diabetes dengan komplikasi akut
KONDISI YANG POTENSIAL BERBAHAYA PADA PENYANDANG
DIABETES BERPUASA ADALAH HIPOGLIKEMIA
KOMPLIKASI PADA PENYANDANG
DIABETES MELITUS

HIPOGLIKEMIA
Adalah Gangguan kesehatan yang
terjadi ketika kadar gula di dalam
darah berada dibawah kadar normal /
kurang dari 70 mg/dl
Penyebab Hipoglikemia

• Penggunaan insulin dan OAD yang tidak sesuai


• Pola makan yang salah
• Olahraga yang berlebihan
• Terlalu banyak mengkonsumsi alkohol dalam
keadaan perut kosong
• Puasa
CONTOH OAD
Gejala hipoglikemia
• Lelah
• Pusing
• Pucat
• Bibir kesemutan
• Gemetar
• Keringat dingin
• Jantung berdebar-debar
• Sulit konsentrasi dan mudah marah
Gejala pada hipoglikemia berat
• Mengantuk
• Gangguan penglihatan
• Seperti kebingungan
• Gerakan menjadi canggung bahkan
berperilaku seperti orang mabuk
• Kejang
• Hilang kesadaran
Pencegahan hipoglikemia
• Makan sesuai dengan aktivitas yang dilakukan
• Pantau kadar gula secara berkala
• Kenali tanda-tanda hipoglikemia
• Selalu siapkan makanan ataupun minuman serta obat-
obatan pereda gejala dimanapun anda berada
• Berhati-hatilah saat mengendarai kendaraan
• Pada stadium lanjut segera ke Rumah sakit terdekat
• Pada pasien dengan pemakaian insulin perhatikan jenis,
dosis dan teknik menyuntik insulin
Pengobatan hipoglikemia
• Pada keadaan sadar berikan 2 sendok gula murni
atau sirop, permen yang mengandung glukosa, stop
OAD kemudian periksa gula darah sewaktu dan
gunakan protokol hipoglikemia
• Pada keadaan tidak sadar segera bawa k Rumah Sakit
terdekat karena pada kondisi demikian diperlukan
tindakan yang harus cepat dan tepat dan gunakan
protokol hipoglikemia
Pengaturan Makan

• Pada orang berpuasa terjadi perubahan kebiasaan makan


dan minum. Lebih kurang selama 14 jam mulai terbit fajar
hingga terbenam matahari tidak makan dan
minum.karbohidrat,lemak dan protein dapat ditumpuk
sebagai cadangan energy,sehingga bila makan pada
malam hari cukup tidak akan menurunkan berat badan.
• Makanan saat berbuka dan sahur
• Pada saat berbuka puasa makanlah makanan yang bergizi,
• Pada saat berbuka jangan makan berlebihan
• Makanlah secara bertahap
• Makanan harus dikunyah dengan baik
Waktu makan dan distribusi makanan bagi yang
berpuasa sebaiknya diatur sbb :
1.Buka puasa : 50 % kebutuhan kalori sehari
Sebelum sholat : makanan yang ringan dan segar
Sesudah sholat ; makanan utama
2.Sesudah tarawih : makanan kecil 10 %
kebutuhan kalori sehari
3.Sahur : 40 % kebutuhan kalori sehari 
• Penyandang DM harus memperhatikan dengan baik
pola makannya selama bulan puasa
• Usahakan bagi diabetesi untuk menerapkan porsi
makanan yang lambat dicerna seperti buah-buahan
segar dan sayuran.
• Penyandang DM yang berpuasa sebaiknya makan sahur
sedekat mungkin dengan waktu imsak atau shubuh
• Penyandang DM biasanya mempunyai kecenderungan
perubahan kadar gula yang drastis, maka dari itu jadwal
makan harus teratur
PENGATURAN MAKAN OBAT PADA PENYANDANG
DIABETES MELITUS PADA SAAT BERPUASA

• Bagi diabetesi yang minum obat dengan dosis


tunggal ( sekali sehari ) geserlah waktu minum
obatnya dari biasanya pagi menjadi saat
berbuka
• Bagi diabetesi yang
minum obat dengan dosis
dua kali sehari ( pagi dan
siang atau pagi dan malam
) geser waktunya yang
biasanya pagi menjadi saat
berbuka dan dosis yang
siang atau malam pada
saat makan sahur dengan
dosis setengahnya
• Bagi diabetesi yang minum obat dengan dosis
tiga kali sehari,obat diminum pagi dan siang
diminum bersama pada saat berbuka puasa
sedangkan obat yang biasa diminum malam
digeser ke saat makan sahur dengan dosis
separuhnya
• Bagi diabetesi pengguna insulin kerja panjang
( yang disuntikkan sehari sekali ), suntikkan
insulin diberikan saat berbuka puasa
• Bagi diabetes pengguna insulin kerja cepat
( yang disuntikkan setiap kali makan ),
suntikkan insulin diberikan saat makan sahur
adalah separuh dosis yang biasa diberikan,
sedangkan dosis saat berbuka puasa sama
dengan dosis yang biasa diberikan
Menu Buka puasa

atau
MENU UTAMA
Sesudah tarawih
MENU SAHUR
Kalau Ada Sumur Di Ladang Boleh Kita
Menumpang Mandi
Kalo Ada Umur Kita Panjang Boleh Kita
Berjumpa Lagi
Terima Kasih
Selamat Menunaikan
Ibadah Puasa

Anda mungkin juga menyukai