Anda di halaman 1dari 9

KEWIRAUSAHAAN DALAM PERUBAHAN PERSAINGAN

PASAR DALAM MEMPERTAHANKAN USAHA

Kelompok 2 :
1. KURNIAWATI (22030127)
2. NILA AMALIA (22030116)
3. NURHIDAYAH (22030105)
4. NASRIASKA (22030058)
5. SAFITRI (22030150)
6. AGNES AYU M (22030094)
7. MELISA KOEDIO (22030112)
8. RAKEL ALFARON S (22030102)
9. MOH. RENALDI(22030080)
10. KHRISNANTA (22030122)
Pengertian Kewirausahaan
Menurut KBBI, Kewirausahaan adalah serapan dari dua Frasa, ‘wira’ yang artinya laki-laki
atau mandiri dan ‘usaha’ yang berarti sebuah kegiatan yang membutuhkan tenaga dan pikiran
untuk mencapai suatu maksud. Definisi kewirausahaan adalah proses mendirikan dan
menjalankan bisnis atau suatu usaha. Proses tersebut kemudian menggabungkan inovasi,
kesempatan, dan cara yang lebih baik agar memiliki nilai tambah yang lebih dalam kehidupan.
Pelaku kewirausahaan pada umumnya dipandang sebagai inovator.
Tujuan Kewirausahaan

1. Meningkatkan jumlah wirausaha yang


berkualitas

2. Menyejahterkan masyarakat

3. Menumbuhkan jiwa yang tangguh,


kompetitif, kreatif dan inovatif

4. Menyebarkan semangat berinovasi kepada


orang lain
Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Persaingan
Perubahan dan Pasar

01 Perubahan yang didorong 02 Perubahan yang didorong


oleh faktor ekonomi oleh faktor pasar

Perubahan yang digerakan oleh 04 Perubahan yang dipengaruhi


03 faktor perkembangan teknologi oleh iklim dan cuaca
Pengaruh Perubahan Terhadap
Strategi Menjalankan Bisnis

1. Perubahan akan menciptakan peluang atau


kesempatan (new opportunity)

2. Perubahan akan menciptakan ancaman (threat)

3. Perubahan akan menyebabkan kejadian yang


memperlemah daya saing dan kondisi perusahaan
(weak)

4. Perubahan bisa memperkuat kondisi, daya saing,


dan strategi yang telah direncanakan perusahaan
sehingga secara otomatis semakin populer.
Strategi Memetakan
Produk(Product Mapping)

Sebuah bisnis yang sukses itu disebabkan oleh bisnis yang dibangun oleh skala industri. Oleh
karena itu, bisnis harus dimulai dan dijalankan dengan konsep yang jelas baik skala organisasi,
skala bisnis, maupun skala jangkauan pasarnya. Salah satunya adalah dengan terlebih dahulu
melakukan pemetaan posisi perusahaan dengan pesaing-pesaing yang ada dipasar.
Banyak bisnis wirausahawan yang sulit berkembang karena tidak mengetahui siapa pesaing-pesaing
yang potensial dari bisnisnya yang harus diatasi dan terus berkonsentrasi pada tingkatannya
sehingga dapat lolos dari ketatnya persaingan yang saat ini telah menjurus kearah
hypercompetition. Jadi, sebaiknya seorang wirausahawan perlu membuat hierarki pemetaan produk
(product mapping hierarchy) untuk bisnisnya sebelum menjalankan bisnis dan kemudian membuat
pemetaan kualitas, harga, dan popularitas produk sampai dibuatnya rencana bisnis yang tajam.
 
Strategi Memetakan Kualitas dan Harga Untuk
Mengetahui Posisi Produk Dipasar

Konsep pemetaan kualitas dan harga antara produk-produk dipasar adalah dengan
membandingkan kualitas produk dengan harganya yang disebut price based on value (PBV).
Ada level buruk, sedang, baik, dan bahkan sangat rendah dipasar.
Sebagai acuannya adalah kualitas produk pesaing dipasar yang sering dibeli oleh konsumen dan
harganya adalah harga rata-rata, yaitu harga diantara harga tertinggi dengan harga terendah
kemudian dibagi dua sehingga ditemukan harga rata-rata pasar.
 
KESIMPULAN

Seorang wirausahawan setiap mengelola suatu usaha harus selalu mengevaluasi setiap strategi yang
telah direncanakan untuk suatu tujuan mengatasi ketatnya suatu persaingan. Dalam setiap perjalan
yang dialami seorang wirausahawan pada suatu bisnis yang dijalankannya pasti memiliki perubahan
dalam wirausahanya. Setiap usaha membutuhkan skill yang sangat kuat untuk menjalankan
bisnisnya. Disaat awal memulai bisnisnya pasti memiliki kegagalan didalamnya, dan kegagalan
tersebut merupakan suatu kunci menuju kesuksesan dalam usahanya.

Dalam menjalankan suatu bisnis agar menuju kesuksesan perlu usaha yang stabil, dan didalamnya
pasti terdapat suatu perubahan yang dapat mempengaruhi usaha tersebut. Perubahan tersebut dapat
berupa perubahan dalam hal keuangan ataupun yang lainnya. Dalam suatu wirausahawan, kita juga
harus dapat mengenali sifat para konsumen kita. Tuujuan untuk mengenal sifat para konsumen ialah
agar kita tidak mudah tertipu dengan para konsumen yang tidak baik datang ketempat kita.
 

 
SEKIAN DAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai