Anda di halaman 1dari 32

KEMENTERIAN DESA, PEMBANGUNAN

DAERAH TERTINGGAL DAN TRANSMIGRASI

STRATEGI PEMASARAN
Pernah mendengar istilah “ Tak Kenal maka Tak
Sayang “ ini berlaku juga untuk Strategi Pemasaran
BUMDes.

1.Bagaimana strategi pemasaran Bumdes sehingga bisa


exist di pasaran ?
2.Bagaimana produk bisa laku terjual jika managemen
pemasaran mandul ?
4 HAL YANG MENJADI PERMASALAHAN
PEMASARAN BUMDES
1. Rendahnya Diferensiasi Produk 2. Terbatasnya  Media/Biaya  Promosi

3. Belum Memiliki Jaringan Bisnis 4. Keterbatasan Sumber Daya Manusia (SDM).


4 unsur pokok yang terdapat dalam konsep pemasaran,
yaitu:
1. Orientasi pada konsumen (kebutuhan dan 2. Kegiatan pemasaran yang terpadu,
keinginan konsumen),

4. Tujuan perusahaan jangka panjang.


3. Kepuasan konsumen atau pelanggan,
STRATEGI PEMASARAN BUM DESA
7

Keberhasilan Seorang Yang mengembang


Suatu Jabatan Dilihat Hanya Pada
HASIL DAN DAMPAK
PADAMU NEGERI
KAMI MENGABDI
Terima kasih
KEMENTERIAN DESA, PEMBANGUNAN

STRATEGI
DAERAH TERTINGGAL DAN TRANSMIGRASI

PEMASARAN
BUMDES
Prinsipnya dasar pemikiran yang digunakan dalam konsep pemasaran,
yaitu:

1.Para konsumen dapat dikelompokkan menjadi beberapa segmen pasar


yang berbeda tergantung pada kebutuhan dan keinginan mereka.
2.Konsumen pada salah satu segmen pasar yang manapun akan memilih
penawaran dari perusahaan yang dianggap paling mampu memberikan
kepuasan atas kebutuhan dan keinginan tertentu mereka.
3.Tugas organisasi perusahaan adalah melakukan riset dan menentukan
pasar yang menjadi sasarannya serta mengembangkan penawaran dan
program pemasaran secara efektif sebagai kunci untuk menarik pembeli
dan mempertahankannya sebagai langganan.
MARKETING MIX
Menurut William J.Stanton :
Pengertian marketing mix secara umum adalah istilah yang dipakai untuk
menjelaskan kombinasi empat besar pembentuk inti sistem pemasaran sebuah
organisasi. Keempat unsur tersebut adlah penawaran produk/jasa, struktur harga,
kegiatan promosi, dan sistem distribusi.
Keempat unsur atau variabel bauran pemasaran (Marketing mix) tersebut atau
yang disebut 4 P adalah sebagai berikut:
1. Strategi Produk
2. Strategi Harga
3. Strategi Penyaluran / Distribusi
4. Strategi Promosi
Cara membuat diferensiasi produk pada Badan Usaha Milik Desa yaitu:

1.Membuat Perencanaan yang baik dan teliti sebelum kita memiliki produk
atau sektor usaha yang akan di jalankan oleh Bumdesa.
2.Membuat keputusan merk, kemasan, ukuran dan jenis-jenis produk yang
akan dijual.
3.Membuat kualitas dan jenis produk yang berbeda dan menarik serta memiiki
kelebihan yang sengaja diciptakan untuk menghadapi tepi persaingan.
4.Membuat Strategi Harga yang bersaing dengan produk lain.
5.Strategi Promosi produk pada bumdesa harus dibuat secara teliti dengan
menggunakan analisa biaya yang tepat dan pemilihan media promosi yang
sesuai dengan target pembeli kita produk pada bumdesa.
Jenis media promosi yang bisa digunakan oleh Bumdesa, antara lain
sbb:

1.Menggunakan dan menciptakan sebanyak mungkin tenaga penjual


Iklan media cetak, koran, majalah, dll.
2.Iklan media elektronik; radio, tv dan internet
3.Membuat iklan di titik spot iklan yang ada di sekitar lokasi produk
di produksi.
4.Membuat kegiatan-kegiatan seperti event untuk mengangkat kualitas
dan informasi produk
JARINGAN BISNIS,
Merupakan modal terpenting dalam kita berusaha baik usaha
perseorangan atau usaha kelompok atau perusahaan. Banyak
contoh perusahaan atau orang yang berhasil justu bukan karena
memiliki modal berupa uang cash, tetapi dengan menggunakan
jaringan bisnis yang ada.
Jaringan bisnis ini bisa kita maksimalkan dari data pembeli yang
sudah ada atau calon pelanggan baru. Pengurus Bumdes harus
mampu membuka jaringan2 bisnis dari data yg sudah ada ataupun
jaringan bisnis yang baru.
Kendala,
Yang paling utama dalam setiap bisnis adalah
menjalin relasi yang luas. Anda harus bisa membuka
setiap peluang. Jika anda bisa melakukan hal yang
besar, maka akan anda mendapatkan hal yang jauh
lebih besar.
Doa, Ikhtiar, Semangat dan Pantang Menyerah,
Permasalahan yang anda dihadapi untuk mencapai
keberhasilan jangan jadikan sebagai halangan maupun
rintangan, tetapi jadikan sebagai pintu untuk mencapai
kesuksesan.
TERIMA KASIH
PENDAHULUAN
PROGRAM PRIORITAS KEMENTERIAN DESA, PDT DAN TRANSMIGRASI

GERAKAN
PEMBANGUNAN PRODUK
UNGGULAN KAWASAN PERDESAAN

Meningkat Mening- Mening- Pengem-


-kan katkan katkan bangan
kualitas kualitas kualitas SDA &
SDM sarana kehidupan peningkat
kawasan prasarana sosial dan an
perdesaan kawasan ekonomi kualitas
perdesaan lingkunga
n
Badan Usaha Milik Desa (BUM Des)

Pembangunan desa bertujuan untuk


UU 6/2014, Bab X BUMDesa
meningkatkan kualitas hidup manusia serta
penanggulangan kemiskinan, melalui
penyediaan pemenuhan kebutuhan dasar, • Desa dapat mendirikan BUM Desa yang
pembangunan sarana dan prasarana, dikelola dengan semangat kekeluargaan dan
pengembangan potensi ekonomi lokal, serta kegotongroyongan
pemanfaatan sumber daya alam dan • Menjalankan usaha dibidang ekonomi dan/atau
lingkungan secara berkelanjutan, dengan pelayanan umum
mengedepankan kebersamaan,
kekeluargaan, dan kegotongroyongan. • Tidak hanya berorientasi pada keuntungan
keuangan, tetapi juga untuk mendukung
BUMD peningkatan kesejahteraan
Propinsi
• Hasil usaha digunakan untuk pengembangan
BUMN
Skala usaha dan pembangunan Desa, pemberdayaan
Nasional masyarakat Desa, dan pemberian bantuan
BUMD
untuk masyarakat miskin melalui hibah,
BUM bantuan sosial, dan kegiatan dana bergulir
Kabupaten/ Desa
Kota
BUMDESA SEBAGAI PENGGERAK EKONOMI DESA
Permasalahan Kelembagaan Fungsi BUM Desa:
Ekonomi Desa: 1.Menyediakan pendanaan;
•Rendahnya skala ekonomi; 2.Meningkatkan kapasitas produksi;
•Akses pendanaan yang terbatas dan 3.Memperluas akses pasar.
cenderung berpola “ijon”;
•Kurang memiliki akses pasar dan nilai Tujuan BUM Desa:
tawar yang rendah; Peningkatan nilai investasi; Peningkatan nilai tambah;
•Rendahnya penerapan teknologi. Perluasan pemasaran; dan Peningkatan daya saing

Ruang Lingkup Kegiatan BUM Desa:


1.Unit Layanan (Pelayanan Publik dan Penyaluran Bantuan
Pemerintah);
2.Unit Usaha Perdagangan dan Jasa (Produksi Barang dan
Akibat: Mengurangi Rantai Logistik);
•Biaya produksi tinggi; 3.Lembaga Keuangan Desa (Menciptakan Financial Inclusion
•Harga jual produksi tidak kompetitif; di Desa).
•Penetrasi pasar rendah.
“EKONOMI STAGNAN”
Meningkatkan Menciptakan Peningkatan
produktivitas Lapangan Usaha Pendapatan
masyarakat Baru

20
STRATEGI PEMASARAN
Pernah mendengar istilah “ Tak Kenal maka Tak
Sayang “ ini berlaku juga untuk Strategi Pemasaran
BUMDes.

1.Bagaimana strategi pemasaran Bumdes sehingga bisa


exist di pasaran ?
2.Bagaimana produk bisa laku terjual jika managemen
pemasaran mandul ?
4 HAL YANG MENJADI PERMASALAHAN
PEMASARAN BUMDES

1.  Rendahnya Diferensiasi Produk


2.  Terbatasnya  Media/Biaya  Promosi
3.  Belum Memiliki Jaringan Bisnis
4.  Keterbatasan Sumber Daya Manusia (SDM).
4 unsur pokok yang terdapat dalam konsep pemasaran,
yaitu:

1.Orientasi pada konsumen (kebutuhan dan keinginan


konsumen),
2.Kegiatan pemasaran yang terpadu,
3.Kepuasan konsumen atau pelanggan,
4.Tujuan perusahaan jangka panjang.
Prinsipnya dasar pemikiran yang digunakan dalam konsep pemasaran,
yaitu:

1.Para konsumen dapat dikelompokkan menjadi beberapa segmen pasar


yang berbeda tergantung pada kebutuhan dan keinginan mereka.
2.Konsumen pada salah satu segmen pasar yang manapun akan memilih
penawaran dari perusahaan yang dianggap paling mampu memberikan
kepuasan atas kebutuhan dan keinginan tertentu mereka.
3.Tugas organisasi perusahaan adalah melakukan riset dan menentukan
pasar yang menjadi sasarannya serta mengembangkan penawaran dan
program pemasaran secara efektif sebagai kunci untuk menarik pembeli
dan mempertahankannya sebagai langganan.
MARKETING MIX
Menurut William J.Stanton :
Pengertian marketing mix secara umum adalah istilah yang dipakai untuk
menjelaskan kombinasi empat besar pembentuk inti sistem pemasaran sebuah
organisasi. Keempat unsur tersebut adlah penawaran produk/jasa, struktur harga,
kegiatan promosi, dan sistem distribusi.
Keempat unsur atau variabel bauran pemasaran (Marketing mix) tersebut atau
yang disebut 4 P adalah sebagai berikut:
1. Strategi Produk
2. Strategi Harga
3. Strategi Penyaluran / Distribusi
4. Strategi Promosi
Cara membuat diferensiasi produk pada Badan Usaha Milik Desa yaitu:

1.Membuat Perencanaan yang baik dan teliti sebelum kita memiliki produk
atau sektor usaha yang akan di jalankan oleh Bumdesa.
2.Membuat keputusan merk, kemasan, ukuran dan jenis-jenis produk yang
akan dijual.
3.Membuat kualitas dan jenis produk yang berbeda dan menarik serta memiiki
kelebihan yang sengaja diciptakan untuk menghadapi tepi persaingan.
4.Membuat Strategi Harga yang bersaing dengan produk lain.
5.Strategi Promosi produk pada bumdesa harus dibuat secara teliti dengan
menggunakan analisa biaya yang tepat dan pemilihan media promosi yang
sesuai dengan target pembeli kita produk pada bumdesa.
Jenis media promosi yang bisa digunakan oleh Bumdesa, antara lain
sbb:

1.Menggunakan dan menciptakan sebanyak mungkin tenaga penjual


Iklan media cetak, koran, majalah, dll.
2.Iklan media elektronik; radio, tv dan internet
3.Membuat iklan di titik spot iklan yang ada di sekitar lokasi produk
di produksi.
4.Membuat kegiatan-kegiatan seperti event untuk mengangkat kualitas
dan informasi produk
JARINGAN BISNIS,
Merupakan modal terpenting dalam kita berusaha baik usaha
perseorangan atau usaha kelompok atau perusahaan. Banyak
contoh perusahaan atau orang yang berhasil justu bukan karena
memiliki modal berupa uang cash, tetapi dengan menggunakan
jaringan bisnis yang ada.
Jaringan bisnis ini bisa kita maksimalkan dari data pembeli yang
sudah ada atau calon pelanggan baru. Pengurus Bumdes harus
mampu membuka jaringan2 bisnis dari data yg sudah ada ataupun
jaringan bisnis yang baru.
Kendala,
Yang paling utama dalam setiap bisnis adalah
menjalin relasi yang luas. Anda harus bisa membuka
setiap peluang. Jika anda bisa melakukan hal yang
besar, maka akan anda mendapatkan hal yang jauh
lebih besar.
Doa, Ikhtiar, Semangat dan Pantang Menyerah,
Permasalahan yang anda dihadapi untuk mencapai
keberhasilan jangan jadikan sebagai halangan maupun
rintangan, tetapi jadikan sebagai pintu untuk mencapai
kesuksesan.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai