Anda di halaman 1dari 28

HIV AIDS

Analisis Situasi HIV AIDS

DINAS KESEHATAN KOTA BANDUNG

U = U
TRIPLE
BURDEN
HIV AIDS merupakan penyakit
menular
Salah satu jenis dari infeksi
menular seksual (IMS)
PETA KOTA BANDUNG
Analisis Situasi HIV - AIDS di Kota Bandung

151 30 2.490.386
Jiwa

Kecamatan Layanan Konseling &


80 Kelurahan
Penduduk Test HIV
82 Faskes
Layanan Perawatan
Dukungan
Puskesmas Pengobatan (PDP)
17 Faskes

PDP Satelit:
2 PKM
2 RS
36
FASKES DDHBC:
59 PKM
1 Klinik
Rumah Sakit
INTEGRASI 3E:
59 PKM
Mengapa Kita perlu tahu
HIV - AIDS?
Agar Kita memiliki infor masi yang benar
mengenai HIV - AIDS ser ta berbagai faktor
yang ada di sekitar nya

Agar memiliki sikap dan tingkah laku yang


bertanggungjawab terhadap penularan HIV

FAKTA DAN DATA


• 40% pria positif HIV – AIDS berhubungan seks dengan
pasangannya perempuan rentan tertular HIV – AIDS
• Penularan HIV terjadi pada perempuan terbanyak pada ibu
rumah tangga (42,22%)
• 85 % penasun perempuan yang aktif secara seksual memiliki
pasangan tetap
• Sebagian besar (90%) infeksi HIV – AIDS pada bayi 4
disebabkan penularan dari ibu
KASUS HIV KOTA BANDUNG TAHUN 1991 SD
DESEMBER 2021
(Data Warga Kota Bandung Vs Data Kunjungan di Fasyankes)

ESTIMASI KEMKES RI TAHUN 2020 KASUS HIV KOTA BANDUNG : 10.871


Total kasus HIV sd. Des 2021 Total kasus HIV sd. Des 2021 sebanyak
DW
DK DW
sebanyak 12.358 orang 5.843 orang

Rata – rata temuan baru pertahun Rata – rata temuan baru pertahun
DK DW
sebanyak 800 sd 950 kasus sebanyak 300 s.d 400 kasus

Kasus Terbanyak dengan Faktor Kasus Terbanyak dengan Faktor Resiko


DK DW
Resiko : :

LSL(Laki – Laki Seks dg Laki – Laki) 67 %, Heteroseksual 39,52 %


Pasangan 11 % (Pasangan populasi Pengguna Napza Suntik 30,89 %
beresiko tinggi) Homoseksual 23,07 %
IDU 10%
Lain – Lain 8% Perinatal 2,60%
KASUS HIV AIDS BERDASARKAN RISIKO PENULARAN

Kelompok risiko dominan


menularkan HIV AIDS di Kota
Bandung terdapat pada 3 kelompok
factor risiko yaitu:
- Heteroseksual  Naik 2-3%
pertahun
- IDU (Pengguna NAPZA duntik) 
turun 2 – 3 % pertahun
Hanya dari 2 kelompok risiko
penularan HIV berdampak pada
69,94% kasus HIV AIDS di Kota
Bandung.

Walaupun Heteroseksual dan IDU


merupakan 2 kelompok dominan
risiko penularan HIV, akan tetapi
pada kelompok Homosesksual
mengalami kenaikan 1 – 2 %
pertahun.
HUMAN
IMMUNODEFICIENCY VIRUS
(H I V)
 Virus yang menyerang sel darah putih
(limfosit)  menyerang Sistem
kekebalan tubuh
 Berkembang Biak di Tubuh Manusia
dengan reflikasi
 Membutuhkan media
 Berada di seluruh cairan tubuh manusia
Terbanyak di media: darah, Cairan
kelamin , ASI
 Mati di udara luar
 Karakteristiknya “Its MISSION is
TRANSMISSION”
 Menyebabkan AIDS
8
TANDA DAN GEJALA
HIV
• Orang Terinfeksi HIV Terlihat Sehat
• Orang Terinfeksi HIV Biasanya Tidak Tahu
Dirinya Terinfeksi  Beresiko Menularkan
TES HIV ADALAH
• Gejala Muncul Karena AIDS SALAH SATU CARA
• Gejala yang sering muncul:
Click icon to add picture UNTUK MENGETAHUI
Jamur di mulut, Influenza susah sembuh,
Diare Tidak Berhenti, TBC, Berat Badan INFEKSI HIV
Turun Tanpa Sebab, dll
• Gejala yang sama tidak menunjukkan
terinfeksi HIV
HIV-AIDS
TIDAK TERDETEKSI
TANPA MELALUI PEMERIKSAAN HIV
DI LABORATORIUM
APAKAH ORANG TERINFEKSI HIV DAPAT DI OBATI...?

ERA HIV SAAT INI OBAT HIV


Obat HIV tidak menyembuhkan tapi
Orang dengan HIV dapat di obati hanya menghambat laju perkembangan
virus
HIV adalah kondisi yang bisa dikendalikan
Diminum secara teratur, tepat waktu dan
Pengobatan ARV tidak saja untuk seumur hidup
mencegah infeksi oportunistik namun
juga untuk mencegah penularan OBAT HIV DISEBUT
ANTI RETROVIRAL VIRUS (ARV)
Disediakan pemerintah GRATIS, di RS
Rujukan ARV seluruh Indonesia

11
BAGAIMANA HIV MENULAR
(Exit, Sufficient, Survive, Enter)

Survive Enter
Pintu Keluar (Exit) Daya Tahan Pintu Masuk
(Luka, Alat Kelamin, MEDIA Virus
Payudara, dll)
(Luka dll)

Darah
Cairan
Sufficient Kelamin
Jumlah Virus
ASI
HIV negatif
positif
HIV positif
MEDIA DAN CARA PENULARAN HIV

“Melalui
DARAH DAN JARUM SUNTIK
PRODUK TERINFEKSI HIV &
DARAH” TRANSFUSI
MEDIA DAN CARA PENULARAN HIV

Dengan Berhubungan Seks:


HETEROSEKSUAL
HOMOSEKSUAL
BISEKSUAL
JIKA SESEORANG MELAKUKAN
HUBUNGAN SEKS TIDAK AMAN...?
APA YG TERJADI...?

2
MEDIA DAN CARA PENULARAN HIV
PENULARAN HIV
DARI IBU KE
ANAK

5 – 10 % 10 – 20 % 10 – 15
%
Keseluruhan
3 Risiko Penularan 25 – 45 %
SIAPA RAWAN
TERTULAR
HIV
 Penguna Jarum Suntik dan
Pasangannya
 WPS
Click icon to add picture  LSL/ MSM/ PPS
 Pelanggan dan Pasangannya

KELOMPOK BERPRILAKU RESIKO


TINGGI DAN PASANGANNYA
RAWAN TERTULAR HIV
ESTIMASI POPULASI BERISIKO TERINFEKSI HIV
DI KECAMATAN SE KOTA BANDUNG TAHUN 2021
ESTIMASI POPULASI RAWAN (BUMIL) TERINFEKSI HIV
DI KECAMATAN SE-KOTA BANDUNG TAHUN 2021
STATUS EPIDEMIC DAN
PENULARAN HIV AIDS
PADA IRT DI KOTA
BANDUNG

Penularan HIV pada ibu rumah tangga (IRT) melalui


transmisi seks yang saat ini mencapai 11,09% dari
kasus HIV total  rata – rata 40 orang IRT terinfeksi
HIV pertahun
Peningkatan Kasus HIV pada IRT dapat berdampak
peningkatan status epidemic dari terkonsentrasi
menjadi generalized epidemic

31.01% 15,32% 12,44%


Swasta Wiraswasta Tdk Bekerja

11,18% 9,45% 6,97 %


Ibu Rumah Tangga
Lain - Lain Mahasiswa
By Agung, SKM 19
KASUS HIV AIDS PADA IBU HAMIL DI KOTA BANDUNG

• Deteksi dini HIV di Kota Bandung


sebelum pandemic mengalami
kenaikan  saat pandemic deteksi
dini pada Bumil terus menurun
• Positif rate sejak tahun 2019
cenderung naik Kembali, bahkan saat
pandemi dengan jumlah ditest sedikit
tp memiliki positif rate tinggi
• Risiko peningkatan kasus HIV pada
bumil (> 1 %) akan meningkatkan
kasus epidemi Kota Bandung menjadi
Generalized Epidemic
KASUS HIV BERDASARKAN
KELOMPOK UMUR SD. Des
2021

Kasus HIV Kota Bandung terbanyak pada kel. Umur 20 –


29 tahun (44.84) dan Kel. Umur 30 – 39 tahun (34.16%)
Pada kel. Umur 15 – 19 tahun sebanyak 2.09%, walaupun
demikian kasus HIV kel. 20 – 29 tahun dapat terjadi
sebelum usia 20 tahun
Deteksi dini HIV sejak remaja merupakan kunci penting
dalam mencegah penularan HIV pada Usia Reproduksi

44.84 % 34.16 % 10.17 %


20 – 29 Tahun 30 – 39 Tahun 40 – 49 Tahun
CAPAIAN SPM KOTA BANDUNG TAHUN 2021
HIV/AIDS TIDAK DITULARKAN MELALUI KONTAK
SOSIAL

Click icon to add picture Click icon to add picture Click icon to add picture Click icon to add picture

GIGITAN NYAMUK/
BERJABAT TANGAN ALAT MAKAN BERSAMA. TI0LET BERSAMA SERANGGA

BERCIUMAN BERENANG BERSAMA. HIDUP SERUMAH BERKUMPUL BERSAMA.


23
BAGAIMANA CARA ANDA AGAR TIDAK TERTULAR
HIV

PENCEGAHAN HIV AKIBAT SEKS CARA PENCEGAHAN HIV PENCEGAHAN HIV PECEGAHAN PADA
DARI IBU KE ANAKNYA MELALUI TRANSFUSI DARAH PENGGUNA NAPZA SUNTIK

A = ABSTINENCE Tidak hamil Screening Darah pada


Aku Tidak melakukan semua unit pelayanan Tidak menggunakan
hubungan seks tidak aman transfusi darah NAPZA
Melahirkan dengan
B = BE FAITHFUL terencana/SC Eliminasi Pendonor yang
Baku Setia pada satu pasangan berasal dari golongan
Tidak menyusui berisiko
C = Condom atau Kondom ARV Propilaxis
Untuk Kelpk Resti Rasionalisasi penggunaan
Mencegah Penularan Antar darah Konseling 24
ODHA
Click icon to add picture
RENCANA
STRATEGI
S.T.O.P HIV
SULUH Masyarakat mendapat informasi benar mengenai HIV AIDS
TEMUKAN 95% ODHA mengetahui statusnya
OBATI 95% ODHA yang tahu statusnya mendapatkan terapi ARV
PERTAHANKAN 95% ODHA dalam terapi ARV mengalami penekanan jumlah virus
Layanan
Rumah

LAYANAN
Tersier (RSHS)

KOMPREHENSIF
Layanan
BERKESINAMBUNG
AN
Sekunder
Masyarakat
(Rumah Sakit
Rujukkan)

MELIPUTI UPAYA PROMOTIF, PREVENTIF, KURATIF DAN


Layanan REHABILITATIF YANG MENCAKUP SEMUA BENTUK
Primer LAYANAN HIV DAN IMS
(Puskesmas/
Klinik)
TERIMA
KASIH
MATERI INI BISA DIUNDUH DI:

https://tinyurl.com/materihiv2021

Anda mungkin juga menyukai