Anda di halaman 1dari 14

UNSUR-UNSUR DALAM PROSES

KOMUNIKASI
PERTEMUAN 6
DASAR-DASAR KOMUNIKASI
.
• Komunikator
• Isi pernyataan (pesan)
• Komunikan
Dalam ilmu komunikasi yang menyampaikan kata-kata disebut
Komunikator.
Yang disampaikan oleh komunikator bukan hanya kata-kata tetapi juga
mimi, gerak-gerik, suara dan kata-kata (Bahasa).
Mimik, gerak-gerik, suara dan kata-kata (Bahasa) disebut Lambang
Komunikasi.
.
• Lambang komunikasi ini mewujudkan isi pernyataan, dalam Bahasa
Inggris disebut message.
• Message adalah pesan. Dalam konsep kita pesan berarti isi
pernyataan. Untuk selanjutnya pesan diartikan sebagai isi pernyataan.
• Isi pernyataan disampaikan oleh komunikator kepada komunikan. Jadi
orang yang menerima isi pernyataan (pesan) dalam ilmu komunikasi
disebut sebagai komunikan.
.
• Jelasnya,
1. Komunikator adalah manusia yang menyampaikan isi
pernyataannya kepada manusia lain.
2. Komunikan adalah manusia yang menerima isi pernyataan dari
manusia lain
3. Isi pernyataan adalah kata-kata atau lambang yang
disampaikan manusia (komunikator) kepada manusia lain
(komunikan)
.
• Tindak Komunikasi
1. Waktu Anda menyampaikan isi pernyataan (pesan), anda
adalah komunikator.
2. Waktu Anda menerima isi pernyataan (psan), anda adalah
komunikan.
3. Anda dan manusia lain bergantian menjadi komunikator dan
komunikan.
.
• Tindak artinya perbuatan, saat melakukan.
• Komunikasi artinya penyampaian isi pernyataan dari komunikator
kepada komunikan.
• Jadi, tindak komunikasi adalah saat melakukan penyampaian isi
pernyataan komunikator kepada komunikan.
.
• Saluran Komunikasi
Saluran komunikasi adalah jalan yang dilalui oleh isi pernyataan
komunukator sampai kepada komunikan atau sebaliknya jalan yang
dilalui oleh isi pernyataan (feedback/umpan balik) komunikan kepada
komunikator.
.
• Komunikasi dapat dilakukan langsung tatap muka atau tidak langsung
dengan menggunakan medium.
Saluran komunikasi tanpa medium artinya jalan yang dilalui oleh
isi pernytataan dari komunikator sampai pada komunikan tanpa
melalui alat perantara/medium (jamak; media) atau feedback yang
disampaikan komunikan kepada komunikator tanpa melalui alat
perantara.
Proses komjunikasi seperti ini disebut komunikasi langsung atau
face to face.
.
• Peralatan tubuh manusia
Peralatan tubuh manusia yang ada hubungannya dengan ilmu komunikasi dapat
dibagi dua menjadi:
1. Peralatan jasmaniah
a. Mulut
b. Telinga
c. Kaki.
d. Tangan
e. Mata, dan sebagainya
.

2. Peralatan rohaniah
a. Hati nurani
b. Akal
c. Budi
d. Seperangkat naluri
.
• Fungsi naluri adalah mendorong manusia untuk melakukan sesuatu.
1. Naluri kebahagiaan mendorong manusia sepanjang hidupnya
untuk mencari dan menikmati kebahagiaan.
2. Naluri ingin tahu mendorong manusia untuk mengetahui
segala sesuatu termasuk hal ikhwal manusia lain.
3. Naluri Komunikasi mendorong manusia menyampaikan isi
pernyataannya kepada manusia lain.
.
• Hati nurani merumuskan falsafah hidup, sedangkan falsafah hidup
menentukan arah kerja akal dan budi manusia.
1. Falsafah hidup
Peralatan rohaniah selalu bekerja bersama-sama dan terus
menerus serta bekerja secara simultan selama manusia yang
memilikinya dalam keadaan sadar.
2. Kemampuan Akal
Akal artinya alat untuk berfikir. Kemampuan akal adalah untuk
membedakan mana yang betul dan yang salah, menganalisis,
menghubungkan, mengambil kesimpulan dan mengingat.
.
Kemampuan akal disebut juga kemampuan intelek. Kemampuan
akal manusia ditentukan oleh luas pengalaman dan tingkat
pendidikan yang mampu diolah dan diterapkan oleh akal dan
budinya.
3. Kemampuan budi
Budi adalah salah satu peralatan rohaniah manusia yang dapat
membedakan mana yang baik dan mana yang buruk (etika, moral,
ahlak), dapat membedakan mana yang jelek dan mana yang indah
(perasaan keindahan/estetika) dan mana yang adil (perasaan
keadilan)
.
4. Seperangkat naluri
Manusia dibekali seperangkat naluri oleh sang pencipta meliputi
naluri kebahagiaan, naluri social, naluri ingin tahu, dan naluri
komunikasi.

Anda mungkin juga menyukai