Anda di halaman 1dari 42

Klasifikasi Makhluk Hidup

Oleh
Dra Ida Ayu Gde Wartini
TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mempelajari materi ini, siswa diharapkan
dapat:
1. Mengelompokkan makhluk hidup (MH) yg ada di
lingkungan sekitar
2. Menyebutkan dasar dasar pengelompokan MH
di lingkungan sekitar
3. Menyebutkan tujuan diadakannya klasifikasi MH
4. Menjelaskan cara penulisan nama ilmiah
5. Menyebutkan tingkatan tingkatan klasifikasi
pada hewan dan tumbuhan.
6. Menyebutkan klasifikasi MH menurut Wittaker
Apa saja yang termasuk mahluk
hidup ?
Apa nama lain dari Klasifikasi ?
= pengelompokan
= penggolongan
⦿BERDASARKAN APA MAHLUK
HIDUP DIKLASIFIKASIKAN ?
Makhluk hidup di klasifkasikan
berdasarkan:
⦿1. Persamaan dan perbedaan ciri
⦿2. morfologi dan anat0mi
⦿3. manfaat, ukuran, habitat, dan cara hidup
⦿Apa Tujuan Mahluk hidup di
kelompokkan atau
klasifikasikan ???
Tujuan Klasifikasi Mahluk Hidup
⦿1. Menyederhanakan dalam
mempelajari MH yg beraneka ragam
⦿2. Mempermudah mengenal /
mempelajari berbagai MH yg beraneka
ragam
⦿3. Mengetahui manfaat masing-masing
organisme
⦿4. Mengetahui hubungan kekerabatan
antar organisme
Kita belajar dulu
⦿Membedakan ciri mahluk hidup dan
benda
Membedakan ciri mahluk hidup
dan benda
manusia tumbuhan hewan mobil
Bernapas v v v -
Bergerak v v v v
Memerlukan v v v v
makanan
Tumbuh dan v v v -
berkembang
Berkembangbiak v v v -
Peka terhadap v v v -
rangsang
Beradaptasi v v v -
Ciri – ciri Mahluk Hidup
⦿1. bernapas / respirasi
⦿2. bergerak
⦿3. memerlukan makanan / nutrisi
⦿4. tumbuh dan berkembang
⦿5. berkembangbiak (bereproduksi)
⦿6. mengeluarkan zat sisa (ekskresi)
⦿7. peka terhadap rangsang (iritabilitas)
⦿8. beradaptasi (penyesuaian diri)
⦿Dalam mempelajari IPA (khususnya
biologi) kita akan menemukan nama
nama ilmiah.
⦿Nah bagai mana cara penulisannya
lanjut belajar yaaa...
NAMA ILMIAH
( Binomial Nomenklatur )
Cara penulisan nama ilmiah :
A. Spesies mahluk hidup, diberi nama dgn
dua kata, kata pertama (genus), kata
kedua (spesies)
B. Kata pertama diawali huruf kapital, kata
kedua dengan huruf kecil
C. Digaris bawahi scr terpisah atau dicetak
miring
Contoh penulisannya.
⦿Zea mays ( jagung )

⦿Oryza sativa ( padi )

⦿Gnetum gnemon ( melinjo )

⦿Mirabilis jalava ( bunga pukul 4 )


Model soalnya:
Manakah yang benar dari penulisan nama ilmiah
dibawah!

Harimau, nama ilmiahnya adalah ….


a. Pantera tigris
b. PANTERA tigris
c. Pantera tigris
d. pantera tigris

Manusia, nama ilmiahnya adalah ….


e. Homo Sapiens
f. homo sapiens
g. Homo sapiens
h. homo Sapiens
⦿SEMOGA BISA DIMENGERTI.....

⦿Lanjut yaaaa
Tingkatan Klasifikasi
HEWAN TUMBUHAN
1. Kingdom 1. Kingdom
2. Phylum 2. Divisio
3. Class 3. Class
4. Ordo 4. Ordo
5. Familia 5. Familia
6. Genus 6. Genus
7. Species 7. Species
Klasifikasi Lima Kingdom
(Whittaker)
I. Monera
II. Protista
III. Fungi / jamur
IV. Plantae / tumbuhan
V. Animalia / hewan

Diklasifikasikan berdasarkan:
1. ada tidaknya inti sel
2. cara membuat makanan
3. cara bergeraknya
I. Kingdom Monera
- uniselluer (ber sel satu)
- prokaryotik (inti sel tidak memiliki
selaput inti)

Contoh:
⦿ Bakteri
⦿ Ganggang biru
Catatan
⦿ Berdasarkan ada tidaknya membran inti, sel dikelompokkan
menjadi dua jenis yaitu sel prokariotik dan sel eukariotik.
⦿ Kelompok sel prokariotik adalah kelompok sel yang tidak
mempunyai membran inti dan sistem endomembran.
⦿ Sel eukariotik berisi kelompok sel yang memiliki membran inti dan
sistem endomembran.
Bentuk bakteri
Peranan bakteri - bakteri yg
menguntungkan:
⦿ Rhizobium – menyuburkan tanah pertanian dg cara
bersimbiosis dg tnm polong-polongan
⦿ E. coli – membantu membusukkan sisa makanan
dlm usus besar
⦿ Lactobacilus bulgaricus --- yogurht
⦿ Lactobacillus casei ---
⦿ Acetobacter xylinum --- nata decoco
⦿ Streptococus griceus --- antibiotic streptomycin
⦿ Dll.
Bakteri yang merugikan
⦿- Mycobakterium tuberculosis---TBC
⦿- Mycobakterium leprae --- lepra
⦿- Salmonella typosa --- tifus
⦿- Shigella dysentri --- perut disentri
⦿- Clostridiun tetani --- tetanus
⦿- dll
II. Kingdom Protista
Ciri – ciri ;
- eukariotik (inti sel nya diselubungi oleh
membran inti)
- uniselluler dan multi selluler
- memiliki sifat antara tumbuhan, hewan, dan
jamur

Contoh:
⦿ Ganggang ( algae )selain ganggang biru
⦿ Protozoa ( hewan ber sel satu )
**Ganggang ( algae )
ada 5 devisio :
⦿ 1. ganggang hijau ( chlorophyta )
⦿ - ganggang spyrogira
⦿ 2. ganggang merah ( Rhodophyta)
⦿ - Euchema spinosum
⦿ 3. ganggang coklat ( phaeophyta)
⦿ - Laminaria
⦿ 4. ganggang keemasan ( Chrysophyta)
⦿ - diatomi ( g. kersik )
⦿ 5. Euglenophyta
⦿ - Euglena viridis
**Protozoa ( hewan ber sel satu)
⦿Rhizopoda ( hewan berkaki semu )
⦿Contoh : Amoeba
⦿Flagellata ( H. berbulu cambuk/flagel )
⦿Contoh : Euglena
⦿Cilliata ( H. berbulu getar /sillia)
⦿Contoh : Paramaecium
⦿Sporozoa ( H. berspora )
⦿Contoh : Plasmodium
Amoeba
Flagellata
Cilliata-------Paramaecium
Sporozoa
Plasmodium falciparum
Plasmodium vivax
III. Kingdom Fungi / Jamur
Ciri ciri nya :
1. tidak berklorofil
2. eukaryotik
3. berkembangbiak dg spora
4. tidak memiliki akar,batangdan daun
5. hidup ditempat lembab
6. bersifat saprofit dan parasit
7. berkembangbiak vegetatif dan generatif
III. Kingdom Fungi / Jamur
Contoh-contoh:
1. Zygomycota
- Jamur tempe (Rhizopus)
- Mikoriza
2. Askomycota
- jamur ragi (Saccharomyces)
- jamur oncom (Neurospora crassa)
3. Basidiomycota
- jamur kuping - jamur merang
- jamur tiram - jamur kayu
4. Deuteromycota
- jamur panu
BAGIAN – BAGIAN MIKROSKOP

Lensa Objektif
BAGIAN – BAGIAN MIKROSKOP
TERIMA
KASIH
SAMPAI JUMPA
DI MATERI SELANJUTNYA
(KLASIFIKASI TUMBUHAN)

Anda mungkin juga menyukai