Anda di halaman 1dari 10

MANAJEMEN PEMASARAN

Analisis Penetapan Harga

Kelompok II
1.AKMAL AKHDAR (216602002)
2. ANDI RAHMAT RF (196602152)
3. INAL SULFIKAR (216602006)
4. LA ODE MUH. AKBAR (216602040)
5. WAODE NURFILA (216602036)
6. FATIMAH PRAWIRA (
Landasan Teori
1. Pengertian Harga
Pengertian menurut para ahli
1. Menurut Kotler (2001:439) Harga adalah sejumlah uang yang
dibebankanatas suatu produk atau jasa, atau jumlah dari nilai tukar
konsumen atasmanfaat-manfaat karena memiliki atau menggunakan
produk atau jasatersebut.
2. Monroe (1990) menyatakan bahwa harga merupakan
pengorbananekonomis yang dilakukan pelanggan untuk memperoleh
produk atau jasa.Selain itu harga adalah salah satu faktor penting bagi
konsumen dalammengambil keputusan untuk melakukan transaksi atau
tidak.
2. Metode Penetapan Harga
Secara umum metode penetapan harga terdiri dari tiga macam
pendekatan yakni :
1. Penetapan Harga Berdasarkan Biaya
a. Penetapan Harga Biaya Plus
b. Penetapan Harga Mark-Up
c. Penetapan Harga BEP (Break Event Point)
2. Penetapan Harga Berdasarkan Permintaan
Proses penetapan harga yang didasari persepsi konsumen
terhadapvalue/nilai yang diterima (price value), sensitivitas
hargadan perceived quality.
3.Penetapan Harga Berdasarkan Permintaan
Proses penetapan harga yang didasari persepsi konsumen
terhadapvalue/nilai yang diterima (price value), sensitivitas
hargadan perceived quality.
Pembahasan
3.1. Pengertian Lembaga Pemasaran dan Saluran Distribusi
a. Pengertian Pemasaran
Pemasaran merupakan salah satu dari kegiatan produk
yang dilakukan perusahaan untuk mempertahankan
kelangsungan hidupnya untuk berkembang dan
mendapatkan laba.
b. Pengertian Saluran Distribusi
Saluran distribusi merupakan suatu keputusan dari perusahaan
untuk menempatkan produk yang dihasilkannya, kepada waktu
dan tempat yang tepat. Saluran distribusi sering disebut juga
dengan saluran perdagangan atau saluran pemasaran.
3.2 Peranan Lembaga Pemasaran
Peran lembaga pemasaran adalah melakukan fungsi-fungsi
pemasaran serta memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen
secara maksimal.
3.3 Arti dan Tipe Saluran Distribusi
Arti dari kata distribusi adalah proses atau tindakan pengiriman

sesuatu yang berasal dari pihak pertama ke pihak yang lainnya.


Jenis jenis distribusi
a. Distribusi Langsung
b. Distribusi Tidak Langsung
3.4 Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Penetuan Saluran Distribusi
1. Pertimbangan Pasar
a. Konsumen atau Pasar Industri
b.Jumlah pembeli potensial
c.Kosentrasi pasar secara geografis
d.Jumlah pemasaran
e.Kebiasaan dalam pembeli

2.Pertimbangan Barang
a.Nilai unit
b.Besar dan berat barang
c.Mudah rusaknya barang
d.Sifat teknis
e.Barang standard dan pesanan
f.Luasnya product linea
3.Pertimbangan Perusahaan
a.Sumber pembelanjaan
b.Pengalaman dan kemampuan manajemen
c.Pengawas saluran
d.Pelayanan yang di berikan oleh penjual

4.Pertimbangan Perantara
a.Pelayanan yang di berikan oleh perantara
b.Kegunaan perantara
c.Sikap perantara terhadap kebijaksanan
d.Volume penjual
e.Ongkos

3.5.Strategi Saluran Distribusi


Ada tiga jenis pendekatan distribusi yang umum di suatu
perusahaan:
a.Distribusi intensif
b.Distribusi ekslusif
c. Distribusi selektif

Anda mungkin juga menyukai