Anda di halaman 1dari 6

Analisis Perencanaan dan SWOT Pada

Program “Maharagu Sungai”


Pemerintah Kota Banjarmasin
KELOMPOK 3
Ahmad Sutarinda 2001010225
Alfiyaturrohmah 2001010110
Deswita Citra Fakhrodi 2001010106
Fatimah Syifa Maulia 2001010132
Muhammad Nasir 2001010192
Muhammad Zainal Akli 2001010191
Tias Ahmad Dinoor 2001010243
Rizky Setiayani 2001010125
Muhammad Alif Nazna. R 2001010096
“Maharagu Sungai” adalah salah satu program revitalisasi sungai
yang pada dasarnya bertujuan untuk memberikan informasi,
memberikan solusi, meningkatkan kesadaran masyarakat untuk ikut
menjaga kebersihan dan kelestarian sungai sebagai salah satu aset
kota Banjarmasin.

Program ini termasuk ke dalam visi dan misi Pemerintah Kota


Banjarmasin yang dilaksanakan melalui Dinas Lingkungan Hidup untuk
“Mewujudkan kota Banjarmasin indah dengan penataan kota bebasis tata
ruang sungai guna terwujud kota yang asri dan harmoni”
Upaya Dinas Lingkungan Hidup untuk memberikan informasi, membujuk dan
memobilisasi masyarakat untuk aktif dalam program revitalisasi sungai dilakukan
melalui beberapa tahapan :

Produksi dan
Penilaian situasi dan mendesain pesan yang
mengidentifikasi ingin disampaikan,
masalah memproduksi media

1 2 3 4
Perencanaan Aksi dan refleksi
mengembangkan strategi menyebarkan pesan
komunikasi, memotivasi dan melalui media
memobilisir masyarakat dan
memilih media.
Strengths Weaknesses
Program ini termasuk ke dalam Pemerintah Kota Banjarmasin
visi dan misi Pemerintah Kota kurang melibatkan anak muda
Banjarmasin dan dilaksanakan pada program ini, Hal ini
dengan langkah-langkah yang S W sangat disayangkan karena
sesuai dengan pedoman mereka juga memiliki peran
program pelayanan penting dalam penyelesaian
masyarakat. permasalahan sungai di
Banjarmasin.

Opportunities
SWOT Threats

Dapat menumbuhkan Ancaman utama program ini


kesadaran masyarakat untuk adalah keselamatan peserta.
melestarikan dan merawat Seperti tenggelam, hewan
sungai. Sesuai dengan julukan liar, benda tajam, dan
Kota Banjarmasin yaitu “Kota O T berbagai penyakit akibat
terjun ke sungai yang kotor.
Seribu Sungai”.
And then....

Pemerintah dan masyarakat dapat saling bekerjasama


untuk membuat sungai-sungai di Banjarmasin menjadi kembali
indah dan nyaman sehingga membuat generasi mendatang
mendapatkan manfaat yang luar biasa, sesuai dengan Kota
Banjarmasin yang memiliki julukan “Kota Seribu Sungai”

Anda mungkin juga menyukai