Anda di halaman 1dari 4

MINGGU KEDUA

• Pengantar Instrumentasi Musik Sekolah


• Pengantar Instrumentasi Orkestra
• Kemungkinan Teknik Instrumentasi Gesek/Strings
Pengantar Instrumentasi Musik Sekolah
• Instrumentasi Umum Musik Sekolah Kurikulum Nasional
• Rekorder https://www.youtube.com/watch?v=lIlSguMhdoQ
• Keluarga clavier (piano, keyboard, pianika) https://
www.youtube.com/watch?v=bvcjB4yAwcU
• Gitar https://www.youtube.com/watch?v=jsLrlDJY5kw
• Keluarga perkusi kecil (marakas, kastanyet, dsj.) https://
www.youtube.com/watch?v=Oy594MlGGiY
• Instrumentasi Umum Musik Sekolah Kurikulum Internasional
• Instrumentasi Carl orff https://
music.unideb.hu/hu/role-orff-approach-music-education, baca bagian The Orff
Instruments
• https://www.youtube.com/watch?v=kGF5vhj_Dcc&t=343s
Instrumen Orkestra
• Orkestra dari istilah Orchestra, adalah sekelompok permainan musik, yang
terdiri dari beberapa kelompok instrumen, diantaranya, instrumen gesek,
instrumen tiup (kayu dan logam), instrumen perkusi.
• Orkestra dipimpin oleh seorang Konduktor (Conductor), yang berfungsi sebagai
pelatih, maupun penterjemah karya musik. Sehingga seringkali seorang
konduktor haruslah seorang yang telah memiliki beberapa kemampuan, yaitu
sebagai pemimpin, mampu membaca partitur dengan baik, dapat
menterjemahkan maksud yang diinginkan oleh komponis terhadap karyanya,
memahami sedikit banyak pengetahuan tentang instrumen-instrumen yang
termasuk dalam orkestra. Seorang konduktor tidak harus seorang pemain
instrumen yang profesional, akan tetapi harus mengetahui bagaimana karakter
dari masing-masing instrumen, sehingga dalam menginterpretasikan sebuah
karya musik dapat sesuai dengan yang diharapkan oleh komponis.
Kemungkinan Teknik Instrumentasi
Gesek/Strings
1. Mudjilah Sri, Hanna. (2010). Teori Musik 1.
http://staffnew.uny.ac.id/ Publiser, hal. 97–104
2. Teknik umum untuk instrument gesek https://
www.youtube.com/watch?v=2sNAZVwjUZE
3. Teknik yang diperluas (extended technique) https
://www.youtube.com/@extendedtechniquesformusic2747

Anda mungkin juga menyukai