Anda di halaman 1dari 13

OTITIS MEDIA

SUPURATIF KRONIS
(OMSK)
UM M U AT I Q AH
RAG I LDA RACHM A
DI O T RI
ADI KUN

PEM BI M BI NG : DR. H. EDI HANDO KO , SP. T HT- KL ( K)


Definisi
Otitis media supuratif kronis:
• Dahulu disebut otitis media perforata (OMP)

• Dalam bahasa sehari hari disebut congek.

• Merupakan infeksi kronis di telinga tengah dengan perforasi


membran timpani dengan keluarnya sekret yang terus menerus atau
hilang timbul selama 2 bulan atau lebih.

• Sekret mungkin encer atau kental, bening atau nanah.

OMSK = OMA + Perforasi membrane timpani + > 2 bulan


Anatomi Telinga
Etiologi :
Organisme yang menjadi penyebab pada OMSK sebagian besar merupakan
patogen yang bersifat oppurtunistik, terutama Pseudomonas aeruginosa.

Faktor yang menyebabkan OMA menjadi OMSK :

1. Terapi terlambat

2. Terapi tidak adekuat

3. Virulensi kuman tinggi

4. Imun pasien rendah dan kebersihan yang buruk

Dinghra, 2014
OMSK 1. Letak Perforasi

2. Jenis Serangan

3. Aktivitas Sekret
1. Letak perforasi

Perforasi Sentral Perforasi Marginal Perforasi Atik

• Lokasi pada pars tensa • Terdapat pada pinggir • Terjadi pada pars
• Bisa antero-inferior, membran timpani flaksida
postero-inferior dan dengan adanya erosi • Berhubungan dengan
postero-superior, dari anulus fibrosus primary acquired
kadang-kadang sub • Perforasi marginal cholesteatoma
total, di seluruh tepi yang sangat besar
perforasi masih ada digambarkan sebagai
sisa membran timpani perforasi total,
sebagian tepi perforasi
langsung berhubungan
dengan anulus atau
sulkus timpanikum
2. Jenis Serangan
Tubotympani Atticoantral
(Tipe aman / benigna / mukosa) (Tipe bahaya / maligna / tulang)
• Peradangan hanya di mukosa • Terdapat kolesteatoma
• Perforasi membran tympani • Perforasi tipe atik atau
di sentral marginal
• Tidak ada kolesteatoma
Kolesteatoma
Kista epitelial yang berisi keratin yang terbentuk terus dan menumpuk
hingga semakin lama semakin besar.
- bersifat destruktif pada cranium
- mengerosi dan menghancurkan struktur penting pada tulang temporal
3. Aktivitas Sekret
Tipe Aktif Tipe Tenang
Sekret yang keluar dari kavum Kavum timpani terlihat basah
timpani secara aktif atau kering
Diagnosis
1. Gejala klinis
• Telinga berair, gangguan pendengaran , otalgia (tanda komplikasi, terjadi
karena bendungan drainase pus), vertigo, cephalgia, facial weakness,
fever, nausea and vomiting
2. Pemeriksaan THT
• Otoskopi
• Tes Garpu Tala
• Audiometri
3. Rontgen mastoid
4. Kultur sekret
Terapi
• Larutan H2O2 3% selama 3-5 hari untuk cuci telinga
• Topical Antibiotic + Steroid (<1-2 minggu setelah tenang)  Nomycin,
Polymicin, Gentamycin, Ofloxacin
• Antibiotik tetes
• Antibiotik oral ( ampicilin, eritromicin)
• Mastoidektomi
• Miringoplasti
• Timpanoplasti
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai