Anda di halaman 1dari 7

MEMBIASAKAN PERILAKU HORMAT PADA LINGKUNGAN

NAMA KELOMPOK 5 :
Asiah
Ryan Aldoni Saputra
A. PENGERTIAN MEMBIASAKAN PERILAKU HORMAT
PADA LINGKUNGAN

Lingkungan adalah segala benda, daya, kondisi, keadaan dan


pengaruh yang terdapat dalam ruang yang kita tempati.
Menurut Otto Soemamo Lingkungan hidup adalah jumlah
semua benda dan kondisi yang ada dalam ruang yang kita
tempati mempengaruhi hidup kita. Perilaku membiasakan
hormat pada lingkungan adalah sikap dantindakan yang selalu
berupaya mencegah kerusakan lingkungan alam sekitar.
B. KEGIATAN YANG DAPAT MENUMBUHKAN
SIKAP PEDULI LINGKUNGAN
1. Membuang sampah pada tempatnya
Membuang sampah pada tempatnya menjadi program atau
kegiatan yang merupakan salah satu program kegiatan untuk
karakter peduli lingkungan
2. Melakukan kegiatan satu hari bersih sampah
Kegiatan ini bisa dilakukan dengan cara:
• a. Mengambil sampah dan kemudian membuang ke tempat pembuangan
sampah untuk dibakar.
• b. Membakar sampah dari bahan yang tidak mudah di uraitanah.
• c. Memilah sampah yang mungkin masih bisa dibuat kerajinan tangan atau
daur ulang.
3. Membuat jadwal piket
C. SIKAP TERHADAP KEBERSIHAN RUANG KELAS DI KAMPUS

Mahasiswa senantiasa ben ar-benar menjaga lingkungan kampus agar bersih dan nyaman hal ini dapat dilakukan dengan cara mengajak para mahasiswa untuk selau menjaga kebersihan kelas sebelum dan selama perku liahan berlangsu ng. Memotifasi mahasiswa tentang pentingnya kebersihan dapat di lakukan dengan pemberian penilaian yang tinggi bagi mahasiswa yang dapat menjaga kebersihan kelas.
D. KEBERSIHAN LINGKUNGAN KAMPUS

1. Pengertian Kebersihan
2. Pentingnya Kebersihan
3. Kebersihan Lingkungan Kampus dan
Pengaruhnya
E.KEINDAHAN LINGKUNGAN KAMPUS

Keindahan itu bisa dibilang sebagai keindahan yang di perlukan semua orang tanpa adanya kerusakan lingkungan seperti banyak yang terjadi dimana-mana karena keindahan itu sangat diperlukan oleh semua orang.Keindahan yang dimaksud tentunya meliputi kebersihan. Tidak hanya kebersihan diri tetapi juga lingkungan sekitar, termasuk lingkungan dimana kita menuntut ilmu.
F. PEMELIHARAAN FASILITAS KAMPUS
Dalam penggunaan dan perawatan fasilitas kampus dapat dikembangkan dengan cara sebagai berikut :

• Menggunakan fasilitas kampus sesuai dengan


keperluan yang ada dan tidak berlebihan.
• Merawat setiap fasilitas kampus agar tidak cepat
rusak
• Menjaga fasilitas kampus agar tidak rusak oleh
para mahasiswa
• Menghimbau kepada para mahasiswa supaya
bisa menjaga dan merawat fasilitas kampus

Anda mungkin juga menyukai