Anda di halaman 1dari 16

Ria Nur Anisa Putri (857025295)

6. Bidang Empat

 Limas segitiga dinamakan juga bidang empat karena dibatasi oleh 4 buah bidang. Bidang
empat adalah limas yang alasnya berupa segitiga(definisi)
A

B D

C
Pada bidang empat ABCD, unsur – unsurnya dan kemungkinan – kemungkinan pemberian

namanya adalah sebagai berikut.


Titik Puncak Bidang Alas Tinggi Nama

A CBD Jarak titik A terhadap CBD A.BCD

B ACD Jarak titik B terhadap ACD B.ACD

C ABD Jarak titik C terhadap ABD C.ABD

D ABC Jarak titik D terhadap ABC D.ABC


Macam – macam bidang empat dan keistimewaannya masing –
masing dapat dilihat pada gambar berikut.
7. Tabung atau Silinder (Cylinder)
 Tidak semua permukaan tertutup sederhana adalah bidang banyak yang berisi daerah
– daerah segibanyak.
 Ada juga permukaan tertutup sederhana yang sisinya lengkung, beberapa diantaranya
yang sering kita jumpai adalah adalah tabung (silinder), kerucut dan bola.
 Secara khusus tempat kedudukan titik – titik yang berjarak tertentu (R) dari sebuah
garis tetap s dinamakan tabung atau silinder (definisi)
 Benda – benda seperti kaleng susu, drum minyak tanah, kaleng dan sejenisnya
merupakan tabung lingkaran tegak

 Tabung lingkaran tegak atau yang kita sebut dengan tabung , permukaannya terdiri dari
dua buah lingkaran beserta bagian – bagian dalamnya (daerah lingkaran) dan sebuah sisi
lengkung
Lingkaran Ellips Lingkaran
(a) (b) (c)
8. Kerucut (Conic)
 Sebuah kerucut terdiri atas 2 sisi

Sisi pertama → sebuah daerah lengkungan tertutup sederhana yang datar dan disebut
sebagai alasnya

Sisi kedua → daerah lengkung tertutup sederhana yang terjadi karena sebuah titik
dihubungkan oleh oleh ruas garis – garis dengan tiap titik ditepi alasnya
 Titik ujung sekutu semua ruas garis itu letaknya diluar bidang alas dan disebut
puncak kerucut.
 Sebuah kerucut dengan daerah alas lingkarang disebut kerucut lingkaran, misalnya
alat kukusan, dan topi petani.
Jika ruas garis penghubung puncak dengan pusat lingkaran alas tegak lurus pada bidang
alasnya maka kerucut itu disebut kerucut lingkaran tegak P

N
Jika QN tidak tegak lurus (miring) pada bidang alasnya dan alas itu daerah
lingkaran maka kerucut itu disebut kerucut lingkaran miring. Jika D dan E pada
lingkaran alasnya, maka pada umumnya QD ≠ QE
Q

N
Pada gambar kerucut disamping, kita
P dapat memahami sifat – sifat yaitu
• Semua garis pelukis sama panjangnya
(dihitung dari puncak sampai titik
potongnya dengan lingkaran alas).
Garis pelukis disbut apotema kerucut.
• Sema garis pelukis membentuk sudut –
S sudut yang sama besar dengan PN
sudut itu disebut setengah sudut puncak
• Semua garis pelukis membentuk sudut
– sudut yang sama besar dengan bidang
N alas. Sudut itu disebut sudut alas.
9. Bola
• Sebuah permukaan tertutup sederhana dengan pembatasnya bidanglengkung disebut bola
.
• Didalam bola terdapat tali busur dan garis tengah.

• Tali busur bola adalah garis hubung dua buah titik sebarang yang terletak pada bola.
Ruas garis PS adalah tali busur

• Sedangkan tali busur yang melalui titik pusat disebut garis tengah bola
Bola adalah tempat kedudukan titik – titik yang berjarak sama (R) dari

sebuah titik tetap M. Titik M disebut titik pusat dan jarak yang sama atau R

disebut jari – jari bola

A M B
R
MIKONSEPSI PEMAHAMAN UNSUR – UNSUR BANGUN RUANG

 Banyak yang menyebut sisi dari suatu bangun ruang adalah rusuk. Padahal rusuk
adalah ruas garis yang merupakan perpotongan dua sisi suatu bangun ruang.
 Mikonsepsi sering terjadi ketika memahami konsep kerucut dan tabung. Banyak yang
menganggap bahwa garis pelukis dianggap sebagai rusuk kerucut
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai