Anda di halaman 1dari 10

DAMPAK SOSIAL INFORMATIKA

DI BIDANG KESEHATAN
NAMA KELOMPOK
-Rafif Izdihar Yadirof
-Zacky Amorrendra
-Audyla Davata Kanaya Gisella
-Faeyza Sumayyah Zahirah
-Jellyta Pratiwi
-Sabrina Ayudia Saputri
-Zaskia Raditya Cahyani
-Naurah Rifani Putri Lubis
PENGERTIAN
Pelayanan Kesehatan adalah setiap upaya yang diselenggarakan sendiri atau secara bersama-sama
dalam suatu organisasi untuk memelihara dan meningkatkan kesehatan, mencegah dan
menyembuhkan penyakit serta memulihkan kesehatan perorangan, keluarga, kelompok, dan
ataupun masyarakat.

Salah satu contoh pengaruh teknologi informasi bagi kesehatan adalah pada saat pendaftaran
pasien di rumah sakit, dulu awalnya pendaftaran masih sangat manual, hanya menggunakan kertas
dan pulpen, hal tersebut mengakibatkan pelayanan kepada pasien agak lama. Namun sekarang
hampir semua tempat pelayanan kesehetan menggunakan sistem komputerisasi karena efek dari
perkembangan teknologi informasi. Seperti saat masuk dalam UGD, pasien hanya perlu memencet
salah satu tombol pada mesin yang mengeluarkan nomor antrian secara otomatis. Pelayanan
kepada pasien lebih cepat dan efisien serta tidak membuang banyak waktu dan tenaga.
01
DAMPAK
POSITIVE
Dampak positif dan negatif internet di bidang kesehatan, dampak positif dari internet di bidang
kesehatan adalah sebagai berikut

1. Membantu kita dalam mencari berbagai macam informasi mengenai penyakit beserta
pengobatannya.

2. Membantu kita dalam mencari menu makan yang sehat

3. Membantu kita dalam memberikan informasi mengenai cara hidup sehat, termasuk juga dengan
panduan berolahraga, semuanya ada di internet
01
DAMPAK
NEGATIVE
Dampak negatif internet di bidang kesehatan adalah sebagai berikut

1.Dengan adanya internet, dapat membuat seseorang menjadi kecanduan untuk selalu online.

2.Dampak dari kecanduan tersebut adalah munculnya berbagai macam gangguan kesehatan, seperti
kesehatan mata, posisi badan bahkan hingga terkena penyakit berat seperti stroke

3.Penggunaan teknologi berlebih memicu terjadinya berbagai masalah kesehatan, seperti obesitas,


penyakit jantung, diabetes tipe 2, dan kematian dini.
KESIMPULAN
Demikian pembahasan dampak positif dan negatif dari
internet di bidang kesehatan, banyak sekali manfaat yang
bisa kita ambil dari internet, namun alangkah lebih baiknya
apabila kita selalu mengecek terlebih dahulu mengenai
informasi-informasi kesehatan yang kita dapatkan dari
internet. Karena siapa saja dapat menulis di internet, kita
harus mengecek apakah informasi tersebut berasal dari
sumber yang kompeten atau buka.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai