Anda di halaman 1dari 6

ANALISIS TUJUAN PEMBANGUNAN STUDI

(MENINGKATKAN PROSES BELAJAR


(Social Larning) MASYARAKAT)

M ATA K U L I A H T E O R I D A N I S U P E M B A N G U N A N
ILMU ADMINISTRASI PUBLIK (REG B)
D O S E N P E N G A M P U : D R . A Z R I TA M A R D H A L E N A , M . S I \
N

DISUSUN OLEH :
S A G I TA R A H M A D E V I ( E 1 0 1 2 2 11 0 2 6 )
S A N D R A O K T R I A S A R I ( E 1 0 1 2 1 9 1111 )
Pendahuluan

Tujuan pembangunan adalah


meningkatkan upaya untuk
mewujudkan masyarakat indonesia
yang damai, demokratis,
berkeadilan, berdaya-saing, maju
dan sejahtera.

Pembangunan di bidang
pendidikan merupakan suatu
upaya mencerdaskan kehidupan
bangsa dan meningkatkan kualitas
manusia. Salah satu faktor penentu
bagi kelestarian dan kemajuan
bangsa adalah sektor pendidikan
Suatu kelebihan manusia
adalah dimilikinya kapasitas
belajar. Dengan
menggunakan kemampuan
belajarnya, manusia dapat
berkembang mencapai
kemajuan dalam segala
bidang kehidupan.
Orang dewasa juga
memiliki kemampuan dan
kebutuhan belajar, agar
dapat mengembangkan
dirinya secara optimal dan
mencapai kemajuan hidup
yang lebih baik
Analisis
Perubahan yang cepat terjadi
dalam masyarakat dan dunia kerja
menyebabkan pengetahuan yang
diperoleh dari pendidikan sekolah
cepat tertinggal dan mengalami
keusangan. Para pekerja
membutuhkan pengetahuan dan
keterampilan baru, agar mereka
dapat melakukan tugas-kerjanya
yang mengalami perubahan.
Pembentukan masyarakat belajar (learning society) sangat
dibutuhkan dalam situasi masyarakat dunia yang penuh
dengan persaingan. Globalisasi kehidupan yang memberikan
banyak kesempatan tetapi juga lebih banyak bahaya dan
risiko, perubahan dunia kerja yang semakin kompetitif, maka
diperlukan perubahan sistem pendidikan yang mengarah
terbentuknya masyarakat belajar.
Pentingnya pembentukan masyarakat belajar

 Dunia kerja yang lebih kompetitif;

 Pembaharuan pendidikan mengarah pada setiap orang pasti belajar;

 Belajar adalah sesuatu yang dapat dikumpulkan sepanjang hayat;

 tidak ada batas untuk belajar

 Belajar akan menolong kita mengatasi kompetisi yang berjalan cepat,

perubahan dunia kerja, kesempatan dan bahaya yang lebih besar;


 Pendidikan harus diberikan dari masa kanak-kanak terus dewasa;

 Seperangkat nilai dasar tentang belajar dalam masyarakat yang

mendukung setiap orang belajar.


Kesimpulan
• Pembentukan masyarakat • Diperlukan adanya
belajar memerlukan adanya pengembangan nilai-nilai
perubahan sistem pendidikan dalam masyarakat yang
yang menyatukan semua
mendukung budaya
bentuk pendidikan yaitu,
belajar.
 pendidikan pra-sekolah
 pendidikan sekolah
 pendidikan orang dewasa • Perubahan sistem
atau pendidikan kelanjutan pendidikan dan
pengembangan budaya
Yang menjadi sistem global belajar merupakan dua
dengan kerangka pendidikan hal yang tidak
dan belajar sepanjang hayat. terpisahakan.

Anda mungkin juga menyukai