Anda di halaman 1dari 9

UNIVERSITAS LANCANG KUNING

FAKULTAS TEKNIK
ARSITEKTUR
TUGAS MANAJEMEN DAN PRANATA
PEMBANGUNAN
NAMA KELOMPOK
1. AHMAD RAGIL CHAYADI
(1923201014)
2. GRACIELLA OKTAVIANA
(1923201016)
3. WECKY NOVRIANDI
(1923201022)
ISU MASALAH PEMBANGUNAN KABUPATEN DAN KOTA
POIN KE 12
MASALAH PRASARANA SOSIAL EKONOMI
A. OLAHRAGA
a. Pengertian umum
Kata “sport” berasal dari kata“disportare”, bahasa Inggris Kuno, yang berarti bersenang-senang,
pengisi waktu luang bagi kaum bangsawan Inggris. Di halaman istana-istana kecil yang banyak di
Inggris, kaum bangsawan biasa ber-disportare. Disportare Inggris Kuno ini kemudian berkembang
menjadi kegiatan sport seperti sekarang, yaitu competitive sport yang bersifat formal terorganisir di
dalam wadah yang disebut asosiasi.
Olahraga merupakan aktivitas yang memiliki tujuan tertentu, seperti halnya melatih tubuh untuk
kesehatan jasmani maupun rohani. Sehingga olahraga yang rutin dapat memiliki manfaat untuk
menjaga kesehatan tubuh. Dikarenakan metabolisme dalam tubuh dapat berjalan lancar.
Dengan begitu, penyerapan serta distribusi nutrisi dapat bekerja dengan efektif dan efisien. Sehingga
pengertian Olahraga secara umum adalah suatu bentuk aktivitas fisik yang terencana dan terstruktur,
yang dimana melibatkan gerakan tubuh secara berulang-ulang demi mendapatkan hasil yang baik.
b. Pengertian poin
Fasilitas Olah Raga umumnya sangat dibutuhkan di setiap Kabupaten Kota. Banyak anak/remaja yang
bermain atau tawuran dijalanan karena terbatasnya fasilitas olahraga untuk menyalurkan energi
mereka. Fasilitas Olahraga sangat dibutuhkan untuk meningkatkan kesehatan masyarakat. Dalam
tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat. Masyarakat yang sehat dengan jiwa yang kuat akan menjadi
potensi yang besar bagi pembangunan.
Terkait dengan “PRASARANA SOSIAL EKONOMI”
Step ke-1
Saat pertama kali masuk ke fasilitas ini

Kesan :
Tidak bersih
Berlumut
Step ke-2
Menyusuri Fasilitas utama

Kesan :
Tidak terawat
Air kotor
Step ke-3

Kesan :
Tidak terawat
Tidak bersih
Step ke-4

Kesan :
Terbengkalai
Tidak berfungsi
Tidak bersih
Step ke-5

Kesan :
Fasilitas Rusak
Tidak terawat
Air kotor
Kesimpulan :
Banyak beberapa kekurangan dari fasilitas renang ini, antara lain
a. Tidak Bersih
- Dari segi lantai
- Air
- Dinding
b. Banyak Fasilitas yang rusak
- Ruangan – Ruangan Umum
- Fasilitas Renang
- Dinding
- Langit – Langit
- Pencahayaan/ Lampu
c. Banyak Fasilitas yang tidak di fungsikan
d. Banyak peralatan – peralatan renang yang terbengkalai

Anda mungkin juga menyukai