Anda di halaman 1dari 15

SOP CCTV

Departement Security
SOP CCTV

• 1. Hadir 30 menit sebelum jam tugas untuk


melakukan briefing dan serah terima,
berseragam lengkap dan rapih
• 2. Serah terima dengan teliti dari regu
sebelumnya dan pastikan semua informasi
disampaikan dengan jelas dan tertulis
SOP CCTV

• 3. Pelayanan prima terhadap setiap orang


yang mempunyai kepentingan tanpa
membeda-bedakan selama sesuai dengan
ketentuan dan aturan yang berlaku di
masing-masing perusahaan
SOP CCTV

• 4. Memberi informasi yang benar dan jelas kepada rekan


tim di lapangan bila menyampaikan sesuatu yang tampak
di layar monitor CCTV, tidak semua informasi dapat
diberikan kepada pengunjung / tamu yang bertanya
melalui telepon extension atau interphone, petugas
wajib berkoordinasi dengan Chief Security / Perwakilan
Building Management yang ditunjuk batasan informasi
yang boleh diberikan.
SOP CCTV

• 5. Memeriksa dan meyakinkan semua alat


CCTV dalam kondisi baik dan normal setiap
saat daan mencatat dalam log sheet CCTV
• 6. Melaksanakan pengecekan/pemantauan
kegiatan seluruh aktivitas area
SOP CCTV

• 7. Mencatat setiap kegiatan/kejadian yang


terpantau melalui layar CCTV dan melaporkan
kepada atasan untuk diambil tindakan preventif
atau pengamanan.
• 8. Berkoordinasi kepada petugas patroli terhadap
aktivitas yang terpantau di layar CCTV
SOP CCTV

• 9. Pemeriksaan CCTV dilakukan setiap 2 jam sekali oleh


Team Leader / Supervisor incharge untuk memastikan
petugas selalu standby dan selalu waspada dalam
bertugas
• 10. Pemeriksaan dilakukan dengan melihat monitor di
control room (view actual & hasil rekaman) dan juga
patroli di lapangan untuk melihat kondisi fisik device
CCTV yang terpasang.
SOP CCTV

• 11. Jika terjadi ketidaksesuaian ataupun hal yang


mencurigakan segera menginformasikan ke
Pimpinan security, dibuatkan berita acara dan
dilakukan tindak lanjut
• 12. Mendokumentasikan seluruh barang inventaris
yang berada di dalam ruangan CCTV
SOP CCTV

• 14. Apabila mendapat pesan dari klien atau tamu,


agar dicatat dengan tujuan agar dalam
penyampaian tidak ada kekeliruan pada orang
yang di maksud, sebaiknya ada logbook khusus
telepon jika tidak ada dapat menulis di jurnal /
mutasi kejadian harian di CCTV.
SOP CCTV

• 15. Dilarang memberikan informasi /


komentar / kesimpulan sendiri terhadap
hasil rekaman kepada pihak-pihak yang
tidak berkepentingan.
• 16. Dilarang mengubah, menghapus
data/indikator yang ada pada peralatan
monitor CCTV.
SOP CCTV

• 17. Pemutaran ulang rekaman CCTV untuk


internal hanya dapat dilakukan oleh teknisi
khusus yang ditugaskan, chief security atas
ijin dari Management.
SOP CCTV

• 18. Pemutaran ulang rekaman CCTV untuk


pihak external gedung hanya dapat
dilakukan atas ijin dari Management dan
harus ada surat perintah / memo untuk
pemutaran dari Management.
SOP CCTV

• 19. Setiap kejadian yang tidak dapat diatasi


segera laporkan pimpinan untuk langkah
penyelesaian.
• 20. Bertanggung jawab atas segala
keamanan dan ketertiban di área
tanggungjawabnya.
SOP CCTV

• 21. Melaksanakan serah terima tugas


dan tanggung jawab berikut barang-
barang inventaris secara detail dan
tertulis.
SELESAI
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai