Anda di halaman 1dari 12

KELOMPOK 2

KONSEP
PERKANTORAN
M. Adjie Pradana Melandri Zikri Pratama Muftian Nabil Fadlan
(23) (21) (22)
Managing Directors

ANGGOTA Key consultants

KELOMPOK

Amanda Aurel AlZahra Departments/Teams


Gisyauri Latisha Raya H Agrevina Velica
(5) (15) (2)
PENGERTIAN
KANTOR
Pengertian kantor secara statis menurut Dr. Rasto, M.Pd

merupakan tempat kerja, biro, maupun tempat untuk

menyelenggarakan kegiatan pengumpulan, pencatatan,

pengolahan, penyimpanan serta pendistribusian

data/informasi.

Pengertian kantor secara dinamis yakni proses-proses dalam

penyelenggaraan kegiatan seperti seperti pengumpulan,

pencatatan, pengolahan, penyimpanan maupun

pendistribusian data.
FUNGSI Fungsi
KANTOR Pendukung

Fungsi utama Fungsi Pendukung

Menerima, merekam, 1. Melaksanakan fungsi manajemen


2. Merancang system dan prosedur
mengolah,
kantor
mendistribusikan 3. Mengendalikan formulir kantor
4. Mengendalikan karyawan kantor
informasi
MANAJEMEN
PERKANTORAN
Manajemen perkantoran didefinisikan sebagai proses

merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi

aktivitas kantor dalam menwujudkan kantor sebagai

penyedia layanan informasi dan komunikasi untuk

membantu pencapaian tujuan organisasi secara efektif

dan efisien.

P.W Betts menyebutkan pengertian manajemen

perkantoran untuk mencapai tujuan yang berhubungan

dengan fungsi kantor dalam menyediakan informasi yang

tepat dan jaringan komunikasi untuk semua bidang dalam

organisasi.
ASAS-ASAS MANAJEMEN PERKANTORAN
Asas adalah sesuatu yang menjadi tumpuan berfikir dan
berpendapat. Asas manajemen berarti dasar yang digunakan
dalam manajemen atau pengelolaan suatu usaha atau
organisasi.
Pengorganisasian pekerjaan kantor dapat menggunakan asas
sebagai berikut:

1. Asas Sentralisasi
2. Asas Desentralisasi
3. Asas Dekonsentrasi
PENGERTIAN LAYANAN
BISNIS

Layanan bisnis merupakan proses


pemberian layanan kepada
pelanggan/konsumen baik yang bersifat
materi maupun non materi untuk
pemenuhan kepuasan pelanggan.
JENIS, TUJUAN, DAN MANFAAT BISNIS

Jenis Layanan Bisnis Jenis bisnis


1. Layanan pelanggan
berjalan
2. Layanan pelanggan
1. Bisnis Ekstraktif
melalui email dan 2. Bisnis Agraris
telepon 3. Bisnis Industri
3. Layanan pelanggan
melalui livechat 4. Bisnis Jasa
4. Layanan self-service

Tujuan Bisnis Manfaat Bisnis


1. Ingin memenuhi kebutuhan hidup
2. Untuk menambah kesejahteraan 1. Memperoleh penghargaan
dan kemakmuran atau pengakuan
3. Untuk memenuhi kebutuhan 2. Kesempatan untuk menjadi
pencitraan agar usahanya dikenal
4. Untuk mempertahankan bos bagi diri sendiri
kelangsungan usaha sehingga 3. Atur waktu diri sendiri
mampu terus berdiri
Pihak- Pihak yang Berkepentingan
Karakteristik Bisnis dalam Bisnis
1. Lembaga atau institusi atau
organisasi sosial dan ekonomi
1. Pemilik atau owner
2. Berhubungan dengan berbagai
barang dan jasa yang memenuhi 2. Creditor
kebutuhan manusia 3. Karyawan atau employee
3. Mencari laba, profit atau
4. Pemasok atau supplier
keuntungan
4. Menentukan harga yang sesuai 5. Pelanggan
dan akan ada kemnungkinan
mengalami kerugian
Konsep Keselamatan Kesehatan Kerja
Keselamatan kerja adalah keadaan saat seseorang merasa aman dan
sehat dalam melaksanakan tugasnya. Aman dalam hal ini diartikan
sebagai terhindar dari kecelakaan dan faktor penyakit yang muncul
akibat proses kerjakeselamatan kerja meliputi perlindungan
karyawan dari kecelakaan di tempat kerja, sedangkan kesehatan
merujuk kepada terbebasnya karyawan dari penyakit secara fisik dan
mental.

Mental health dalam program kesehatan kerja dapat


berupa ketersediaan penyuluhan kewajiban dan
psikiater, kerjasama dengan spesialis dan lembaga
psikiater, pelatihan yang diberikan dalam rangka
tindakan preventif untuk mencapai kesehatan mental
Dasar Hukum Yang Mengatur K3
1. Undang-undang No. 1 Tahun 1970 tentang keselamatan kerja

2. Undang-undang No. 25 Tahun 1997 dan UU No. 13 Tahun 2003


Tentang Ketenagakerjaan

3. Keputusan presiden No. 22 Tahun 1993 Tentang penyakit


yang timbul akibat hubungan kerja
TERIMA KASIIH

Anda mungkin juga menyukai