Anda di halaman 1dari 8

Presentasi

Nama:Irvan Dennis Mese Seran


NIM:2152009
Promosi Kesehatan1
Pesan-Pesan Kesehatan

 Latar belakang:
Kebugaran jasmani adalah indicator kemampuan seseorang dalam menjalankan
aktivitas sehari-hari.
Kebugaran jasmani adalah salah satu faktor penentu Kesehatan serta ketahanan
tubuh.Misalnya,semakin anda rutin berolahraga maka daya tahan tubuh akan
lebih baik.
 Manfaat kebugaran jasmani tidak hanya dirasakan secara fisik,tetapi juga
berkaitan dengan kondisi mental seperti stress,kelelahan,hingga depresi.
Beberapa manfaat kebugaran jasmani:

 1.Meminimalisir Risiko Penyakit Kardiovaskular


Melakukan aktivitas fisik akan melatih kekuatan otot jantung dalam mengalirkan
darah ke sluruh tubuh.selain itu otot jantung yang kuat dapat menjaga organ
tersebut tetap stabil.
Tidak sampai situ,menjaga kebugaran jasmani adalah salah satu Langkah efektif
menurunkan kadar kolestrol dalam tubuh,sehingga meminimalisir risiko penyakit
jantung koroner
2.Menjaga Kesehatan Tulang

 Salah satu manfaat meningkaatkan kebugaran jasmani adalah untuk menjaga


Kesehatan tulang.Pasalnya kepadatan tulang akan berkurang seiring
berjalanya usia.Karena itu anda perlu menjaga kekuatan tulang,salah satunya
dengan aktif berolahraga sehingga kepadatan tulang menjadi lebih baik.
 3. Mengontrol Kadar Gula Darah
selain mengontrol kolestrol,menjaga kebugaran jasmani juga dapat membantu
tubuh mengontrol gula darah untuk mencegah terjadinya diabetes.
Lanjutan

 Saat berolahraga sel tubuh akan mengambil beberapa kadar gula darah
sebagai sumber enrgi.Dengan begitu,kadar gula darah akan lebih stabil
 4.Mencegah stress dan Depresi
tidak hanya berperngaruh secra fisik namun menjaga kebugaran jasmani adalah
Langkah yang di perlukan untuk mengurangi stress daN DEPRESI.rutin berolahraga
dapat membantu melepaskan hormon serotonin dan endorphin yang akan
mengurangi depresi dan membuat emosi lebih stabil.
5.Menjaga berat badan

 Salah satu contoh kebugaran jasmani adalah memiliki berat badan ideal,nah
o;ahraga dapat membantu anda menjaga berat badan.Melakaukan aktivitas
fisik akan membantu membakar kalori dalam tubuh,sehingga berat badan
akan tetap stabil.
KESIMPULAN

 Sebagai seseorang Pelayan Kesehatan harus membrikan contoh kepada orang


lain seperti menjaga lingkungan seitar kita dengan bersih,terlebih dahulu dari
rumah kita sendiri dan melakukan olahraga rutin agar membuat tubuh kita
lebih fresh atau bugar oleh karena itu kita harus lebih rutin berolahraga
seperti lari pagi di sekitar komplek atau melakukan peregangan di depan
teras rumah kita.
 Upaya yang paling tepat adalah manusia beradaptasi dengan munculnya
perubahan iklim,manusia harus lebih peduli terhadap dirinya agar tidak
terjadinya sakit pada dirinya dan di lakukan dengan cara berolahraga untuk
menjaga stamina di perubahan cuaca saat ini.
TERIMAKASIH
Atas perhatianya ya guys……

Anda mungkin juga menyukai