Anda di halaman 1dari 11

Kelompok 1

- Desi Maharani
- Dinni Humairah
- Hanna Siti Hafsah
- Kayla Widya anwar
- Alika ranum
- Esya nayla octavia
Daftar isi
01. Pengertian 02. Wawancara 03. Kesimpulan
pembudidayaan ikanpembudidayaan ikan
konsumsi lele
01. Pengertian pembudidayaan ikan
konsumsi adalah memperbanyak,
merawat, menjaga kelestarian ikan
dalam kegiatan yang dilakukan oleh
orang / badan untuk mengurangi nilai
guna suatu barang (ikan) atau jasa
dalam rangka memenuhi kebutuhan
manusia
2. Wawancara pembudidayaan ikan lele
Q. Apa tujuan bapak mendirikan usaha ini?
A. Tujuannya adalah untuk memenuhi
kebutuhan dan meningkatkan produksi ikan
untuk memenuhi permintaan pasar. Budidaya
ikan merupakan proses yang melibatkan
pemeliharaan dan pembesaran ikan dalam
pemandian, kolam dan lingkungan lainnya.
Q. Apakah usaha ini menjadi usaha
pokok atau hanya sampingan?

A. Awalnya usaha ini hanya usaha sampingan


karena awalnya saya cuman coba-coba, tapi
seiring berjalannya waktu saya pikir saya bisa
mengelolanya jadi usaha ini sekarang menjadi
usaha pokok.
Q. Peralatan apa saja yang harus disiapkan
untuk membudidayakan ikan konsumsi?

A. Peralatan pendukung yang harus disiapkan


yaitu : - Ph meter
- peralatan pengisian kolam
- peralatan pemberian pakan
- peralatan sortasi
- obat-obatan
Q. Jenis ikan apa saja yang bapak
budidaya kan?
A. Hanya membudidayakan ikan konsumsi
(lele & gurame) saja, karna awalnya hanya
coba coba.
Q. Apa saja hambatan yang dialami bapak
dalam proses membudidayakan ikan
konsumsi ini?
A. Karna ikan itu makhluk hidup jadi bisa
terkena penyakit terutama kalau musim
hujan, karna hujan bisa menyebabkan
penyakit jamur, maka dari itu kita perlu
antisipasi dengan menyediakan obat"an
seperti garam kasar.
Q. Bagaimana cara pemeliharaan ikan lele yang baik?

A. Cara memelihara ikan yang baik adalah :


-menjaga kualitas air kolam
- memilih benih yang tepat
- pemberian pakan yang tepat
- mencegah hama dan penyakit dengan
menyediakan obat obatan
3. Kesimpulan
Untuk membudidayakan ikan lele sangat
mudah tergantung cuaca dan lingkungan
sekitar. Jika lingkungan sekitar dan
cuacanya bagus akan membuat budidaya
ikan lele akan lebih produktif, jika ikan lele
sudah dibudidayakan dengan baik akan
menghasilkan olahan konsumsi yang
bermanfaat bagi si pembudidaya ikan lele
tersebut.
Mohon maaf jika ada kesalahan, karna
kesempurnaan itu judul lagu Rizky
febian

Anda mungkin juga menyukai