Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PRAKERIN BENGKEL LAS

WIJAYA

HAIRIL MUHAMAD
APRIJAL

JURUSAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN OTOMOTI


SMK PAKUSARAKAN CIKAMPEK
2023
F
LANDASAN TEORI

• PENGERTIA PENGELASAN SMAW


Las Elektroda terbungkus atau Shielded Metal Arc
Welding (SMAW) adalah suatu proses penyambungan
dua
buah keping logam atau lebih dengan memanfaatkan
panas yang terjadi dari loncatan elektroda pada 2 buah
kutub yang berbeda, sehingga panas tersebut dapat
mencairkan keping logam tersebut.
• JENIS-JENIS PENGELASAN SELAIN SMAW

-PENGELASAN GTAW
Teknik pengelasan deng an menggunakan argon sebag ai gas pelindung,
serta nyala busur listrik yang berasal dari elektroda tungsten deng an
benda kerja.

-PENGELASAN GAS METAL ARC WELDING (GMAW)


GMAW merupakan proses penyambung an dua buah logam atau lebih
yang sejenis deng an menggunakan bahan tambah yang berupa kawat
gulung an dan g as pelindung melalui proses pencairan.
- PENGELASAN SUBMERGED ARC WELDING (SAW)
SAW adalah salah satu jenis las listrik deng an proses
memadukan materiak yang dilas deng an cara memanaskan
dan mencairkan metal induk dan elektroda oleh busur listrik
yang terletak diantara metal induk dan elektroda.

- FLUX-CORED ARC WELDING (FCAW)


FCAW merupakan las busur listrik fluk inti tengah /
pelindung inti tengah. FCAW merupakan kombinasi antara
proses SMAW, GMAW dan SAW.
• KELEBIHAN SMAW
- Dapat dipakai dimana saja, diluar, bengkel dan didalam air
- Dapat meng olah berbag ai macam tipe dari material
- Set-up yang cepat dan sangat mudah untuk diatur
- Kebising an rendah

• KEKURANGAN LAS SMAW


- Setiap akan melakukan pengelasan berikutnya slag harus dibersihkan
- Mudah terj adi oksidasi akibat perlindung an log am cair hanya busur las
dari fluk
- Tidak dapat digunakan untuk mengelas bahan baja non-ferrous
Cara Pengelasan

Cara Pengelasan Yang Baik Dan Benar

1.Mengetahuikemiringan elektroda terhadap holder/penjepit elektroda


2.Posisi Kemiringan terhadap benda kerja
3.Posisi badan harus senyaman mungkin dan relaks
4.Kemiringan elektroda ( 70 / 80 derajat ) dan arah pengelasan mengikuti arah
kemiringan elektroda menggores
5.Posisi topeng las untuk keselamatan kerja (Wajib Di Pakai)
6.Saat mengelas rigi-rigi harus di usahakan lurus pada jalurnya dan jangan terburu-.
buru
• ALAT-ALAT PENGELASAN
SMAW

1. Meja Las
2. Kabel Pegas Las
3. Trafo Las (generator)
4. Kabel Massa
5. Kabel Elektroda
6. Pemegang Elektroda
7. Penjepit Massa
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai