Anda di halaman 1dari 5

MENYAMBUNG

TANAMAN
KAMBOJA JEPANG
Nama kelompok: 8
1.Yavin
2.Dzeco
Tujuan:
Membuktikan bahwa tumbuhan Kamboja Jepang
dapat berkembangbiak secara Vegetatif melalui
proses menyambung
Landasan Teori:
• Perkembangbiakan ada dua yaitu perkembangbiakan Generatif dan
Vegetatif,Generatif:adalah peleburan sel kelamin jantan(Spermatozoid) dan sel
kelamin betina(Ovum)Vegetatif:adalah perkembangbiakan tumbuhan tanpa
didahului proses penyerbukan Vegetatif di bagi dua yaitu:Vegetatif buatan dan
Vegetatif alami,Vegetatif buatan:adalah perkembangbiakan secara tidak
kawin,yang dilakukan melalui bantuan manusia contoh:Cangkok,Stek
batang,Okulasi,Enten(menyambung),Vegetatif alami:Perkembangbiakan secara
tidak kawin pada tumbuhan yang terjadi dengan sendirinya
• Okulasi adalah salah satu cara meningkatkan mutu tumbuhan dengan cara
menemplekan sebuah potongan kulit pohon yang bermata tunas.
• Kamboja Jepang adalah spesies tanaman hias batangnya besar,tanaman
kamboja jepang nama ilmiahnya Adenium obesum.
Alat dan Bahan:
Alat:Pisau,plastik,dan cutter
Bahan:Tanaman kamboja jepang,dan batang tanaman kamboja jepang
lain.
Cara-kerja:

Anda mungkin juga menyukai