Anda di halaman 1dari 8

PENINGKATAN KINERJA

MELALUI ANALISIS KOMPETENSI PEGAWAI,


KOMITMEN, PENGHARGAAN DAN GAYA
KEPEMIMPINAN
STUDI KOMPARATIF
DI PUSKESMAS BAKI DAN KARTASURA

Disusun Oleh :

AGUS KRISTIYANTO
NPM : 2022P20054

SEMINAR PROPOSAL
LATAR BELAKANG
 Kinerja karyawanfaktor utama yang mempengaruhi kemajuan
organisasi.
 Kinerja  perilaku nyata sebagai prestasi kerja yang dihasilkan
karyawan sesuai dengan perannya dalam perusahaan (Pusparani,
2021).
 Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja, antara lain; Kemampuan
kerja atau kompetensi pegawai, disiplin, dan kualitas SDM, Gaya
kepemimpinan, penghargaan,
 Penilaian kinerja Puskesmas ( PKP) Tahun 2022, Puskesmas Baki
tercatat memiliki nilai kinerja yang lebih rendah dibandingkan
dengan Kartasura,
RUMUSAN MASALAH

1. Apakah kompetensi berpengaruh terhadap


kinerja karyawan Puskesmas Baki dibandingkan 1
dengan Kartasura ?

2. Apakah komitmen karyawan berpengaruh


terhadap kinerja karyawan Puskesmas Baki 2
dibandingkan dengan Kartasura ??

3. Apakah gaya kepemimpinan berpengaruh


terhadap kinerja karyawan Puskesmas Baki
dibandingkan dengan Kartasura ?
3

4. Apakah penghargaan berpengaruh terhadap


kinerja karyawan Puskesmas Baki dibandingkan
dengan Kartasura ?
4
TUJUAN PENELITIAN
Menguji dan Menguji dan menganalisis

02
menganalisis pengaruh pengaruh komitmen

01 kompetensi pegawai
terhadap kinerja
karyawan di Puskesmas
terhadap kinerja karyawan
di Puskesmas baki
dibandingkan dengan
Baki dibandingkan Kartasura
dengan Kartasura.

Menguji dan menganalisis Menguji dan menganalisis

03 04
pengaruh gaya pengaruh penghargaan
kepemimpinan terhadap terhadap kinerja karyawan
kinerja karyawan di di Puskesmas baki
Puskesmas Baki dibandingkan dengan
dibandingkan dengan Kartasura.
Kartasura.
KERANGKA PENELITIAN
Puskesmas Baki Kartasura

Kompetensi
(X1)
1

Komitmen 2
(X2)
Kinerja Pegawai(Y)
Gaya 3
kepemimpinan
(X3) 4

Penghargaan
(X4)
HIPOTESIS

1 2 3 4

Kompetensi berepengaruh Komitmen berpengaruh Gaya kepemimpinan Penghargaan berpengaruh


secara positif dan secara positif dan berpengaruh secara secara positif dan
signifikan terhadap signifikan terhadap positif dan signifikan signifikan terhadap
kinerja pegawai di kinerja pegawai di terhadap kinerja pegawai Kinerja pegawai di
Puskesmas Baki dan Puskesmas Baki dan di Puskesmas baki dan Puskesmas Baki dan
Kartasura Kartasura kartasura Kartasura
METODOLOGI
1. Jenis Penelitian Kuantitatif Deskriptif
2.Penelitian dilakukan di Puskesmas Baki dan
Kartasura Kab. Sukoharjo
3.Populasi dalam penelitian ini adalah pegawai yang
bekerja di Puskesmas Baki dan Kartasura
berjumlah 210 orang.
4.Jumlah sampel yang digunakan alam penelitian ini
120 orang.
5.Teknik purposive sampling
6.Analisa data dengan menggunakan uji instrumen,
uji asumsi klasik, uji regresi linear berganda, uji
hipotesis, dan uji koefisien determinasi.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai