Anda di halaman 1dari 15

ASPEK KEBAHASAAN

PUISI RAKYAT
Konjungsi, kalimat tunggal, kalimat majemuk

Oleh Alfialona Trianti, S.Pd.


Adzan

Azan
Shalat

Salat

Solat
Antre

Antri
Detergen

Deterjen
JAMAN

ZAMAN
Konjung (Kata Penghubung)

Supaya, untuk, guna, agar


Jika, jikalau, bilamana, andaikan,
asalkan, apabila
Sebab, karena, oleh karena itu,
walaupun

Dan, atau

Sehingga, sampai, akibatnya


Kalimat Tunggal

Kalimat yang mempunyai satu predikat dan satu


subjek.
Contoh Kalimat Tunggal

Saya pergi ke sekolah.

Pagi-pagi saya sudah sarapan.


Kalimat Majemuk

Kalimat yang memiliki lebih dari satu subjek


atau predikat. Biasanya ditandai dengan
adanya kata penghubung.
Contoh Kalimat Majemuk

Saya akan pergi jika kamu pergi.

Hari ini aku bersedih karena berpisah dengan


sahabatku.
Tugas
Menyusun Pantun
Oleh Alfialona Trianti, S.Pd.
Memasangkan Pantun
Enak rasanya bubur yang hangat, Teruslah berusaha jadi teladan,
Enak dimakan bersama kerupuk; Raihlah cita raih prestasi.
Kota Sampit di Kalimantan, Pergi melaut membawa jala,
Kota Makasar di Sulawesi; Jala ditebar sambil mengingat;
Meski hidup banyak kendala, Hidup memang harus semangat,
Haruslah kita slalu semangat. Janganlah mudah kita terpuruk.
TUGAS 1
Buatlah isi dari sampiran yang telah diberikan!
Fatamorgana ternyata semu
Namun indahnya tiada terkira
.................................................
.................................................

Buatlah sampiran dari isi yang terlah diberikan!


................................................................................
................................................................................
Assalamualaikum teman-teman
Berikut saya tampilkan proyek dua
TUGAS 2
Bacalah ilustrasi di bawah ini dengan saksama!
Dina adalah seorang pelajar. Selama pandemi ini dia
melakukan pembelajaran secara daring. Akan tetapi selama
pembelajaran terkadang Dina tidak mengikuti arahan dari
guru. Dia hanya bermalas-malasan di rumah tanpa
mengerjakan apa pun. Bahkan teguran dari orang tua pun
tidak dihiraukan olehnya. Akhirnya setelah pembagian rapor,
Dina mendapatkan nilai yang kurang memuaskan.

Buatlah sebuah pantun nasihat dari cerita tersebut.

Anda mungkin juga menyukai