Anda di halaman 1dari 24

OM SWASTIASTU

LAPORAN KERJA PRAKTEK

PEMBANGUNAN UNIT SEKOLAH BARU SMAN 9 DENPASAR

I KADEK SUETHA WIJAYA


202061121137

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL


FAKLUTAS TEKNIK DAN PERENCANAAN
UNIVERSITAS WARMADEWA
TAHUN 2024
POKOK MATERI

Lokasi proyek, Data proyek, PENDAHULUAN


Struktur Organisasi,Hubungan POKOK MATERI
Kerja Orgasnisasi

PEMBAHASAN
Lingkup Pekerjaan,Tinjauan Kusus,
Keterlibatan,Analisa Tanggapan

KESIMPULAN DAN SARAN PENUTUP


LOKASI PROYEK
Lokasi Proyek Pembangunan
Unit Sekolah Baru SMAN9
Denpasar Berlokasi di Jalan Wr.
Supratman No. 225, Desa
Kertalangu, Kesiman, Kec.
Denpasar Tim., Kota Denpasar,
Bali

Situasi Proyek / Batas-Batas Proyek


1. Timur : Rumah Penduduk
2. Barat : Parkiran SMAN 9
Denpasar Dan
Sungai Ayung
3. Selatan : Rumah Penduduk
4. Utara : Museum
Penanggulangan
Terorisme Polda Bali
PROSES TERJADINYA PELELANGAN
Metode Pengadaan Menggunakan E-Katalog
1. Penyedia jasa melakukan login ke website E-Katalog.
2. Penyedia jasa memilih produk yang di tampilkan pada halaman e-katalog dan penyedia jasa memilih lokasi Kota Denpasar
3. Setelah memilih lokasi, penyedia jasa memilih etalase Pekerjaan Bangunan Pendidikan Provinsi Bali pada Bidang SMA,
dengan memilih produk Proyek Pembangunan Unit Sekolah Baru SMA N 9 Denpasar.
4. Setelah memilih produk, penyedia jasa mengaupload produk seperti:
a. Item Pekerjaan
b. Material yang digunakan
c. Identitas penyedia jasa
d. Nilai TKDN (Tingkat Komponen Dalam Negeri )
e. Dokumen Pengadaan
f. Harga Satuan
5. Setelah semua terupload sesuai etalase, penyedia jasa menunggu kompetisi.
6. Kompetisi dilakukan dengan negosiasi kompetisi ( jika penyedia jasa yang mengikuti kompetisi kurang dari 3 penyedia.
7. Setelah melakukan negosiasi, selanjutnya dilakukan pengumuman pemenang.
8. Pembuatan kontrak bagi pemenang yang sudah ditetapkan
GAMBARAN UMUM PROYEK

SPESIFIKASI BANGUNAN Proyek Pembangunan Lantai 3

Rp8.210.039.000,00, - (Delapan Miliar dua


NILAI KONTRAK ratus sepuluh juta Tiga Puluh Sembilan
ribu rupiah)

KONTRAKTOR PELAKSANA CV. KARYA PUTRA YUDHA

KONSULTAN PERENCANA CV. BINA BWANA WISESA


POKOK MATERI
KONSULTAN PENGAWAS CV. UDITIPLAN

WAKTU PELAKSANAAN 5 Bulan / 150 Hari Kalender Dari 5 Juli


2023 s/d 1 desember 2023

LUAS BANGUNAN
1.288 m2

PPK (Pejabat Pembuat Komitmen)


PEMILIK/OWNER Dinas Pendidikan Kepemudaan dan
Olahraga Kota Denpasar.
STRUKTUR ORGANISASI PROYEK
STRUKTUR ORGANISASI PROYEK
PEMBANGUNAN UNIT SEKOLAH BARU SMAN 9 DENPASAR
STRUKTUR ORGANISASI KONTRAKTOR PELAKSANA
Pembangunan Unit Sekolah baru SMAN 9 Denpasar
STRUKTUR ORGANISASI KONSULTAN PENGAWAS
Pembangunan Unit Sekolah baru SMAN 9 Denpasar
HUBUNGAN KERJA ORGANISASI PROYEK
Pembangunan Unit Sekolah baru SMAN 9 Denpasar
HUBUNGAN KERJA ORGANISASI PROYEK
PEKERJAAN YANG SEDANG BERLANGSUNG

Pekerjaan Balok dan Pelat Pekerjaan Tangga lantai 2 Pekerjaan Kolom


Lantai 2 Lantai 2

Pekerjaan Balok dan Pelat Pekerjaan Kolom


Pekerjaan Atap
Lantai 3 Lantai 3
TINJAUAN KHUSUS
BALOK & PLAT LANTAI
PEKERJAAN PEMBESIAN BALOK LANTAI 2
PEKERJAAN PEMBESIAN PLAT LANTAI 2
PEKERJAAN BEKESTING BALOK DAN PLAT LANTAI 2
PEKERJAAN PENGECORAN BALOK DAN PLAT LANTAI 2
ANALISIS DAN TANGGAPAN MAHASISWA

Balok Lantai 2
- Balok
Pada balok Lantai 2 untuk pekerjaan secara garis besar sudah
berjalan sesuai rencana,mulai dari jenis besi,diameter
besi,penggunaan jumlah besi. tetapi ada beberapa dari jarak
sengkang pada balok tidak sesuai dengan rencana, yang terjadi
adalah jarak Sengkang antara tumpuan dan lapangan disamakan
yaitu ±15 cm. Dalam hal ini seharusnya disesuaikan dengan
perencanaan dimana nantinya jika balok tidak melendut
sempurna sesuai dengan kekuatan yang telah direncanakan ini
bisa menyebabkan terjadinya keretakan pada balok dan bahkan
bisa menyebabkan terjadinya gagal struktur.
ANALISIS DAN TANGGAPAN MAHASISWA
Plat Lantai 2
- Plat
Pada Plat Lantai 2 untuk pekerjaan seacara garis
besar sudah berjalan sesuai dengan rencana,
mulai dari jenis besi, diameter besi,
penggunaan jumlah besi, dan jarak antar
sengkang sudah sesuai dengan rencana dalam
pelaksanaan di lapangan. Tetapi ada sedikit
permasalahan yang terjadi dimana masih ada
tertinggal sampah besi yang nantinya hal ini
bisa mengakibatkan retak serabut pada bagian
beton yang diakibatkan oleh sampah besi yang
berada pada bagian tersebut.
K E S I M P U LAN DAN SARAN
K E S I M P U LA N
1. Berdasarkan laporan pekerjaan pembangunan Unit Sekolah Baru SMA NEGERI 9 Denpasar dapat di
simpulkan sebagai berikut:
Proyek Pembangunan Unit Sekolah Baru SMAN 9 Denpasar yang terletak di Jl.
WR.Supratman,Denpasar Timur,Bali Bali. Dengan nilai kontrak seberas Rp8.210.039.000,00, -
(Delapan Miliar dua ratus sepuluh Juta Tiga Puluh Sembilan ribu rupiah). .
2. Pada pelaksanaan kerja praktek terdapat pekerjaan yang sudah di kerjakan dan yang belum di
kerjakan.Pekerjaan yang telah di selesaikan sebelum kerja prakter terdiri dari pekerjaan struktur bawah
dan struktur lantai 1 dan untuk pekerjaan yang sedang dikerjakan pada saat kerja praktek adalah
pekerjaan Lantai 2, Lantai 3 Dan Pekerjaan Atap
3. Keterlibatan mahasiswa dalam kerja praktek selama 3 bulan yaitu membantu mencari
dokumentasi proyek, mengawasi pekerjaan pembesian,mengawasi pekerjaan bekesting,
mengawasi pekerjaan pengecoran,menghitung volume pengecoran kolom balok plat,mengikuti
kegiatan uji slump,dan membantu pekerjaan lainnya seperti Pengecekan barang
datang,pembelian bahan dan alat ,dan juga pekerjaan lainnya sesuai dengan intrupsi yang
diberikan .
K E S I M P U LA N
4. Pelaksanaan pekerjaan balok dan pelat lantai SMAN 9 Denpasar sudah dikejakan sesuai dengan gambar
yang direncanakan dimulai dari pekerjaan bekisting, pekerjaan pembesian dan pekerjaan pengecoran yang
menggunakan beton konvensioanal k-250.

5. Untuk pengelolaan material di proyek ini sudah di rencanakan terlebih dahulu dari pengelolaan untuk
distribusi material, pengelolaan penyimpanan material, pengelolaann beton sampai bahan dan alat
lainnya,

6. Untuk pelaksanaan K3 masih kurang dalam memperhatikan kelengkapan K3


SARAN
Adapun saran yang dapat disampaikan dari pembangunan Unit Sekolah Baru SMAN 9
Denpasar Yaitu:
Pekerja seharusnya dihimbau untuk kelengkapan dalam penggunaan K3 dikarenakan K3
sangat penting dalam keselamatan pekerjaan dan meminimalisir terjadinya kecelakaan dalam
bekerja
1. Apabila terjadi hal-hal diluar rencana maka pihak pengawas manajemen konstruksi (MK)
harus berani mengambil keputusan untuk meminimalisir kesalahan dari pekerjaan.
2. Sebelum melaksanakan pekerjaan sebaiknya untuk pengawas dan pekerja di lapangan
mempelajari dan mempersiapkkan gambar-gambar kerja, urutan-urutan teknis
pelaksanaan, rencana kerja, alat-alat kerja, serta material bangunan yang dibutuhkan, hal
ini dilakukan, untuk mengurangi kesalahan teknis pelaksanaan dan tidak menghambat
proses pekerjaan yang dilaksanakan sesuai dengan time schedule dan perencanaan.

3. Harus selalu menjaga komunikasi kerukunan antar semua pihak dan semua elemen
demi mencapai tujuan Bersama dan tujuan yang maximal
OM SHANTI SHANTI SHANTI OM
PEKERJ

Anda mungkin juga menyukai