Anda di halaman 1dari 13

Sulaman Burci

SUKMA RAHMA NABILA


18513244016
Apa yang akan kita pelajari?
1. Pengertian sulaman burci
2. Alat dan bahan untuk membuat sulaman burci
3. Tenik sulaman burci
4. Macam-macam payet
Pengertian Sulaman Burci
Sulaman Burci (payet) adalah suatu teknik keterampilan yang dimiliki oleh seseorang dalam
mengembangkan kreativitas untuk membuat media kerajinan yang berbentuk gambar atau pola
yang terdapat pada kain atau media lainnya dengan menggunakan payet atau burci.
Alat dan Bahan

GUNTING BORDIR
Digunakan untuk menggunting
bagian yang sulit / kecil

GUNTING CEKRIS
Digunakan untuk menggunting
benang

JARUM PENTUL
Digunakan untuk menyematkan
motif yang akan dikutip pada
bahan
JARUM PAYET
Digunakan untuk menjahit
burci./ payet

BENANG JAHIT
Digunakan untuk merekatkan payet
pada kain

METERAN Digunakan untuk


menentukan letak hiasan pada
busana
Teknik Sulam Burci

TEKNIK JELUJUR TEKNIK TIKAM JEJAK


(RUNNING STITCH) (STRAIGHT STITCH)

TEKNIK BUNGA
TEKNIK TABUR
(SEQUIN FLOWER
STITCH)
BENTUK DAUN (LEAF BENTUK RANTAI
STITCH) (STEM STITCH)

BENTUK TUMPUK
Teknik Jelujur
1. Tarik benang ke atas permukaan kain di titik A
2. Isi 1 payet dan tusukkan di titik B (panjang A-B adalah sepanjang ukuran payet atau lebih
sedikit
3. Tarik kembali jarum di titik C
Teknik Tikam Jejak
1. Tarik benang ke atas permukaan kain di titik A, isi dengan 5 payet dan tusukkan di titik B
2. Keluarkan jarum pada posisi payet nomor 2 di titik C
3. Tarik benang pada posisi payet nomor 2 di titik C
4. Masukkan jarum ke lubang payet nomor 3, 4 dan 5
5. Isi kembali 5 payet, tusukkan di titik D
6. Keluarkan jarum pada posisi payet nomor 2 (rangkaian yang ke 2) di titik E (ulangi proses
yang sama hingga panjang yang dimau
Teknik Tabur

Masukkan payet bentuk piring dan payet bentuk pasir masing-masing satu buah, tarik sampai ujung
benang. Tusukkan jarum pada payet bentuk piring, dan rapikan dengan menarik benang kemudian
matikan di bawah kain.
Macam-Macam Payet
Pasiran
Bentuknya bulat kecil dengan lubang ditengahnya. Biaranya
digunakan untuk membentuk kelopak bunga, helai daun,
menutup bagian tengah payet, dan berbagai bentuk lainnya

Batangan
Bentuknya langsing panjang (sekitar 1cm) dengan lubang
ditengah. Digunakan untuk membentuk tangkai, tepian motif,
isian kelopak bunga atau daun, dan berbagai bentuk lainnya.

Tebu atau patahan


Bentuknya hamper sama dengan batangan tapi ukurannya
lebih kecil. Biasanya digunakan untuk membentuk tangkai
sulursuluran, daun, dan berbagai bentuka lainnya.
Piring datar
Bentuknya pipih dan tipis. Terbuat dari plastic atau mika
yang sangat tipis dengan lubang ditengah. Digunakan untuk
membentuk kelopak bunga kecil, benang sari bunga, dan
berbagai bentuk alin.

Piring mangkuk
Bentuknya pipih cekung seperti mangkuk. Biasanya dipakai
untuk membuat kelopak bunga dan bentuk-bentuk lainnya.

Manik kristal dan manik batu


Bentuknay padat dengan lubang ditengah atau di atas. Ada
yang bulat kecil seperti telur cicak, bulat besar seperti
mutiara, lonjong seperti beras, kerucut, limas, kotak, dengan
lubang di kedua sisi, dan sebagainya. Manik-manik bisa
dirangkai sendiri atau dipasang pada kain bersama payet
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai